George W. Bush: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
[revisi tidak terperiksa][revisi terperiksa]
Konten dihapus Konten ditambahkan
TobeBot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: fiu-vro:Bushi George W.
k Menghapus perlindungan dari "George W. Bush": Useless protection
 
(168 revisi perantara oleh 83 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox President
{{Infobox President
|name=George Walker Bush
|name = George Walker Bush
|caption = Potret resmi, 2003
|nationality=[[Amerika Serikat|Amerika]]
|nationality = [[Amerika Serikat|Amerika]]
|image=George-W-Bush.jpeg
|image = George-W-Bush.jpeg
|office=Presiden Amerika Serikat
|office = [[Presiden Amerika Serikat]] [[Daftar Presiden Amerika Serikat|ke-43]]
|order=43
|term_start=[[20 Januari]] [[2001]]
|term_start = [[20 Januari]] [[2001]]
|term_end=[[20 Januari]] [[2009]]
|term_end = [[20 Januari]] [[2009]]
|vicepresident=[[Dick Cheney|Richard "Dick" Bruce Cheney]]
|vicepresident = [[Dick Cheney]]
|predecessor=[[Bill Clinton]]
|predecessor = [[Bill Clinton]]
|successor=[[Barack Obama]]
|successor = [[Barack Obama]]
|office2=Gubernur Texas
|office2 = Gubernur Texas
|order2=46
|order2 = [[Daftar Gubernur Texas|ke-46]]
|term_start2=[[17 Januari]] [[1995]]
|term_start2 = [[17 Januari]] [[1995]]
|term_end2=[[21 Desember]] [[2000]]
|term_end2 = [[21 Desember]] [[2000]]
|lieutenant2=[[Bob Bullock]] {{br}} [[Rick Perry]]
|lieutenant2 = [[Bob Bullock]] <br /> [[Rick Perry]]
|predecessor2=[[Ann Richards]]
|predecessor2 = [[Ann Richards]]
|successor2=[[Rick Perry]]
|successor2 = [[Rick Perry]]
| birth_date={{Tanggal lahir dan umur|1946|7|6}}
|birth_date = {{Tanggal lahir dan umur|1946|7|6}}
| birth_place=[[New Haven, Connecticut|New Haven]], [[Connecticut]]
|birth_place = {{City-state|New Haven|Connecticut}}, [[Amerika Serikat]]
| death_date=
|death_date =
|death_place =
| death_place=
| spouse=[[Laura Bush|Laura Welch Bush]]
|spouse = [[Laura Bush|Laura Welch Bush]]
|children = [[Barbara Pierce Bush]] and [[Jenna Bush|Jenna Welch Hager]]
|children = {{hlist|[[Barbara Bush (kelahiran 1981)|Barbara]]|[[Jenna Bush Hager|Jenna]]}}
|occupation = [[Pengusaha]] ([[Industri Minyak|Minyak]], [[bisbol]])
|occupation = [[Pengusaha]] ([[Industri Minyak|Minyak]], [[bisbol]])
|alma_mater = [[Universitas Yale]]{{br}}[[Harvard Business School]]
|alma_mater = [[Universitas Yale]]<br />[[Harvard Business School]]
| party=[[Partai Republik Amerika Serikat|Republik]]
|party = [[Partai Republik Amerika Serikat|Republik]]
|signature = GeorgeWBush Signature.svg
| vicepresident=[[Dick Cheney]]
|module = {{Listen|pos=center|embed=yes|filename=George W. Bush addresses the nation following the September 11th attacks.ogg|title=Suara George W. Bush|type=speech|description=Pidato kenegaraan George W. Bush usai peristiwa [[serangan 11 September]].<br />Direkam tanggal 11 September 2001}}
| signature=GeorgeWBush Signature.svg
|}}
}}
'''George Walker Bush''' <!--{{audio|En-us-George Walker Bush.ogg|dengarkan}}--> ({{lahirmati|{{City-state|New Haven|Connecticut}}, [[Amerika Serikat]]|6|7|1946}}) adalah [[Presiden Amerika Serikat]] ke-43. Ia dilantik [[20 Januari]] [[2001]] setelah terpilih lewat [[Pemilihan Presiden Amerika Serikat tahun 2000|pemilu presiden tahun 2000]] dan terpilih kembali pada [[Pemilihan Presiden Amerika Serikat tahun 2004|pemilu presiden tahun 2004]]. Jabatan kepresidenan kedua kalinya berakhir pada [[20 Januari]] [[2009]]. Sebelumnya, ia adalah [[Gubernur Texas]] ke-46 ([[1995]]-[[2000]]). Jabatan ini ditinggalkan sesaat setelah dirinya terpilih sebagai presiden. Ia digantikan oleh [[Barack Obama]].


Dalam sejarahnya, [[Keluarga Bush]] adalah bagian dari [[Partai Republik (Amerika Serikat)|Partai Republik]] dan politik Amerika. Bush adalah anak tertua mantan [[Presiden Amerika Serikat]] [[George H. W. Bush]]. Ibunya adalah [[Barbara Bush]]. Kakeknya, [[Prescott Bush]] adalah mantan [[Senator Amerika Serikat]] dari [[Connecticut]]. Sedang, adiknya, [[Jeb Bush]] adalah mantan [[Gubernur Florida]].
'''George Walker Bush''' <!--{{audio|En-us-George Walker Bush.ogg|dengarkan}}--> ({{lahirmati|[[New Haven, Connecticut|New Haven]], [[Connecticut]]|6|7|1946}}) adalah [[Presiden Amerika Serikat]] ke-43. Ia dilantik [[20 Januari]] [[2001]] setelah terpilih lewat [[Pemilihan Presiden Amerika Serikat tahun 2000|pemilu presiden tahun 2000]] dan terpilih kembali pada [[Pemilihan Presiden Amerika Serikat tahun 2004|pemilu presiden tahun 2004]]. Jabatan kepresidenan kedua kalinya berakhir pada [[20 Januari]] [[2009]]. Sebelumnya, ia adalah [[Gubernur Texas]] ke-46 ([[1995]]-[[2000]]). Jabatan ini ditinggalkan sesaat setelah dirinya terpilih sebagai presiden. Ia digantikan oleh [[Barack Obama]].
Menyusul [[Serangan 11 September 2001]], Bush mengumumkan [[Perang melawan terorisme]] secara menyeluruh. Sepanjang Oktober 2001, dia memerintahkan [[Perang di Afganistan|invasi ke Afganistan]] untuk melumpuhkan kekuatan [[Taliban]] dan [[al-Qaeda]].<ref>{{cite web|url=http://archives.cnn.com/2001/US/09/20/gen.bush.transcript/|year=20 September 2001|title=President Bush's address to joint session of Congress|access-date=2007-01-09|archive-date=2010-08-19|archive-url=https://web.archive.org/web/20100819021954/http://archives.cnn.com/2001/US/09/20/gen.bush.transcript/|dead-url=yes}}</ref> Pada Maret 2003, Bush memerintahkan [[Invasi Irak 2003|penyeranganan ke Irak]] dengan alasan bahwa Irak telah melanggar [[Resolusi PBB no. 1441]] mengenai [[Irak dan senjata pemusnah massal|senjata pemusnah massal]] dan karenanya harus dilucuti dengan kekerasan.<ref>{{cite web|url=http://georgewbush-whitehouse.archives.gov/news/releases/2003/02/20030205-1.html|year=5 Februari 2003|title=U.S. Secretary of State Colin Powell Addresses the U.N. Security Council|first=Colin|last=Powell|publisher=Whitehouse.gov|accessdate=2006-5-25|archive-date=2020-04-14|archive-url=https://web.archive.org/web/20200414100953/https://georgewbush-whitehouse.archives.gov/news/releases/2003/02/20030205-1.html|dead-url=no}}</ref> Setelah digulingkannya rezim [[Saddam Hussein]], Bush bertekad memimpin AS untuk menegakkan [[demokrasi di Timur tengah]], yang dimulai dengan [[Afganistan]] dan Irak.<ref>{{cite web|url=http://georgewbush-whitehouse.archives.gov/news/releases/2003/11/20031106-2.html|year=6 November 2003|title=President discusses freedom in Iraq and Middle East|access-date=2009-11-21|archive-date=2016-03-03|archive-url=https://web.archive.org/web/20160303194937/http://georgewbush-whitehouse.archives.gov/news/releases/2003/11/20031106-2.html|dead-url=no}}</ref> Namun hingga kini situasi di Irak semakin tidak stabil karena pertikaian yang berkepanjangan antara kelompok [[Sunni]], yang pada masa Saddam Hussein praktis berkuasa atas kelompok mayoritas [[Syi'ah]], yang kini ganti berkuasa.

Dalam sejarahnya, [[Keluarga Bush]] adalah bagian dari [[Partai Republik (Amerika Serikat)|Partai Republik]] dan politik Amerika. Bush adalah anak tertua mantan [[Presiden Amerika Serikat]] [[George H. W. Bush]]. Ibunya adalah [[Barbara Bush]]. Kakeknya, [[Prescott Bush]] adalah mantan [[Senator Amerika Serikat]] dari [[Connecticut]]. Sedang, adiknya, [[Jeb Bush]] adalah mantan [[Gubernur Florida]].
Menyusul [[Serangan 11 September 2001]], Bush mengumumkan [[Perang melawan terorisme]] secara menyeluruh. Sepanjang Oktober 2001, dia memerintahkan [[Perang di Afganistan|invasi ke Afganistan]] untuk melumpuhkan kekuatan [[Taliban]] dan [[al-Qaeda]].<ref>{{cite web|url=http://archives.cnn.com/2001/US/09/20/gen.bush.transcript/
|year=20 September 2001|title=President Bush's address to joint session of Congress}}</ref> Pada Maret 2003, Bush memerintahkan [[Invasi Irak, 2003|penyeranganan ke Irak]] dengan alasan bahwa Irak telah melanggar [[Resolusi PBB no. 1441]] mengenai [[Irak dan senjata pemusnah massal|senjata pemusnah massal]] dan karenanya harus dilucuti dengan kekerasan.<ref>{{cite web| url=http://georgewbush-whitehouse.archives.gov/news/releases/2003/02/20030205-1.html| year=5 Februari 2003| title=U.S. Secretary of State Colin Powell Addresses the U.N. Security Council|first=Colin| last=Powell| publisher=Whitehouse.gov| accessdate=25 Mei 2006}}</ref> Setelah digulingkannya rezim [[Saddam Hussein]], Bush bertekad memimpin AS untuk menegakkan [[demokrasi di Timur tengah]], yang dimulai dengan [[Afganistan]] dan Irak.<ref>{{cite web| url=http://georgewbush-whitehouse.archives.gov/news/releases/2003/11/20031106-2.html| year=6 November 2003| title=President discusses freedom in Iraq and Middle East}}</ref> Namun hingga kini situasi di Irak semakin tidak stabil karena pertikaian yang berkepanjangan antara kelompok [[Sunni]], yang di masa Saddam Hussein praktis berkuasa atas kelompok mayoritas [[Syi'ah]], yang kini ganti berkuasa.


Bush pertama-tama dipilih pada [[pemilihan presiden Amerika Serikat 2000|tahun 2000]], dan menjadi presiden keempat dalam sejarah AS yang dipilih tanpa memenangkan suara rakyat setelah [[pemilhan presiden Amerika Serikat, 1824|1824]], [[pemilhan presiden Amerika Serikat, 1876|1876]], dan [[pemilhan presiden Amerika Serikat, 1888|1888]]. Bush yang menggambarkan dirinya sebagai "presiden perang",<ref name="War President">{{cite web
Bush pertama-tama dipilih pada [[pemilihan presiden Amerika Serikat 2000|tahun 2000]], dan menjadi presiden keempat dalam sejarah AS yang dipilih tanpa memenangkan suara rakyat setelah [[pemilhan presiden Amerika Serikat, 1824|1824]], [[pemilhan presiden Amerika Serikat, 1876|1876]], dan [[pemilhan presiden Amerika Serikat, 1888|1888]]. Bush yang menggambarkan dirinya sebagai "presiden perang",<ref name="War President">{{cite web
| url = http://www.msnbc.msn.com/id/4179618/
|url = http://www.msnbc.msn.com/id/4179618/
| title = Transcript for Feb. 8th
|title = Transcript for Feb. 8th
| accessdate = 9 Sept. 2006
|accessdate = 2006-9-9
|date= [[2 Agustus]] [[2004]]
|date = 2004-8-2
| publisher = MSNBC
|publisher = MSNBC
|archive-date = 2013-01-22
}}</ref> terpilih kembali pada [[2004]]<ref>[http://uselectionatlas.org/RESULTS/national.php?year=2004 2004 Presidential Election Results]</ref> setelah [[kampanye pemilhan presiden George W. Bush, 2004|kampanye pemilihan yang sengit dan panas]]. Dalam kampanye ini, keputusannya untuk mengadakan [[Perang melawan Terorisme]] dan [[Perang Irak]] dijadikan isu sentral. Bush menjadi kandidat pertama yang memperoleh kemenangan mayoritas suara rakyat sejak ayahnya menang 16 tahun sebelumnya.<ref name="16 years">{{cite web| url = http://www.newsmax.com/archives/ic/2004/11/3/22753.shtml| title = Bush First President in 16 Years to Win Popular Majority| accessdate = 2006-10-01|date= [[3 November]] [[2004]]| publisher = NewsMax.com}}</ref>
|archive-url = https://web.archive.org/web/20130122154059/http://www.msnbc.msn.com/id/4179618/
Dalam tiga pemilihan umum sebelumnya, penampilan kandidat partai ketiga yang hebat telah menghalangi pemenang suara rakyat, Gore dan Clinton, untuk memperoleh suara mayoritas rakyat. <ref>{{cite news | title = The Popular Vote | url = http://www.nysun.com/article/4180 | format = Editorial | publisher = New York Sun | date = 3 November 2004 | accessdate = 31 Desember 2006}}</ref>
|dead-url = yes
}}</ref> terpilih kembali pada [[2004]]<ref>{{Cite web |url=http://uselectionatlas.org/RESULTS/national.php?year=2004 |title=2004 Presidential Election Results |access-date=2007-01-09 |archive-date=2023-01-19 |archive-url=https://web.archive.org/web/20230119120759/https://uselectionatlas.org/RESULTS/national.php?year=2004 |dead-url=no }}</ref> setelah [[kampanye pemilhan presiden George W. Bush, 2004|kampanye pemilihan yang sengit dan panas]]. Dalam kampanye ini, keputusannya untuk mengadakan [[Perang melawan Terorisme]] dan [[Perang Irak]] dijadikan isu sentral. Bush menjadi kandidat pertama yang memperoleh kemenangan mayoritas suara rakyat sejak ayahnya menang 16 tahun sebelumnya.<ref name="16 years">{{cite web|url = http://www.newsmax.com/archives/ic/2004/11/3/22753.shtml|title = Bush First President in 16 Years to Win Popular Majority|accessdate = 2006-10-01|date = 2004-11-3|publisher = NewsMax.com|archive-date = 2007-07-16|archive-url = https://web.archive.org/web/20070716105532/http://www.newsmax.com/archives/ic/2004/11/3/22753.shtml|dead-url = yes}}</ref>
Dalam tiga pemilihan umum sebelumnya, penampilan kandidat partai ketiga yang hebat telah menghalangi pemenang suara rakyat, Gore dan Clinton, untuk memperoleh suara mayoritas rakyat.<ref>{{cite news|title = The Popular Vote|url = http://www.nysun.com/article/4180|format = Editorial|publisher = New York Sun|date = 2004-11-3|accessdate = 2006-12-31|archive-date = 2022-09-29|archive-url = https://web.archive.org/web/20220929043948/https://www.nysun.com/article/4180|dead-url = yes}}</ref>


== Permulaan hidup ==
== Permulaan hidup ==
George Bush dilahirkan di [[New Haven, Connecticut|New Haven]], [[Connecticut]]). Aktivitasnya dalam dunia politik dimulai dari keterlibatannya dalam tim kampanye ayahnya sebagai [[senator]] dari [[Texas]].
George Bush dilahirkan di [[New Haven, Connecticut|New Haven]], [[Connecticut]]. Aktivitasnya dalam dunia politik dimulai dari keterlibatannya dalam tim kampanye ayahnya sebagai [[senator]] dari [[Texas]].


== Pendidikan dan keluarga ==
== Pendidikan dan keluarga ==
Baris 52: Baris 53:


== Karier bisnis ==
== Karier bisnis ==
Ia mengawali karir dalam dunia usaha pada tahun [[1979]] dengan mendirikan ''Arbusto Energy'', sebuah perusahaan pengeboran minyak dan gas. Arbusto dijualnya pada tahun [[1984]] kepada ''Spectrum 7'', perusahaan minyak lainnya dan diubah namanya menjadi ''Bush Exploration Co.''. Bush sendiri menjadi [[CEO]] perusahaan baru tersebut. Kemudian pada tahun [[1986]], Spectrum 7 melakukan [[merger]] dengan ''Harken Energy'', dan Bush menjadi direktur Harken.
Ia mengawali karier dalam dunia usaha pada tahun [[1979]] dengan mendirikan ''Arbusto Energy'', sebuah perusahaan pengeboran minyak dan gas. Arbusto dijualnya pada tahun [[1984]] kepada ''Spectrum 7'', perusahaan minyak lainnya dan diubah namanya menjadi ''Bush Exploration Co.''. Bush sendiri menjadi [[CEO]] perusahaan baru tersebut. Kemudian pada tahun [[1986]], Spectrum 7 melakukan [[merger]] dengan ''Harken Energy'', dan Bush menjadi direktur Harken.


Pada April 1989, Bush dan beberapa rekan investor lain membeli 86% saham klub [[bisbol]] AS, [[Texas Rangers]] dengan pinjaman sebesar US$500.000 dari bank. Pinjaman tersebut dibayarnya dengan menjual sahamnya sebesar $848.000 di Harken. Hal ini memicu kerugian yang besar di Harken, dalam peristiwa yang dikenal dengan nama "Skandal Harken."
Pada April 1989, Bush dan beberapa rekan investor lain membeli 86% saham klub [[bisbol]] AS, [[Texas Rangers]] dengan pinjaman sebesar US$500.000 dari bank. Pinjaman tersebut dibayarnya dengan menjual sahamnya sebesar $848.000 di Harken. Hal ini memicu kerugian yang besar di Harken, dalam peristiwa yang dikenal dengan nama "Skandal Harken."


== Presiden AS ==
== Presiden Amerika Serikat ==
Bush merupakan orang kedua menjadi presiden yang mengikuti jejak ayahnya [[George H. W. Bush]], Presiden Amerika Serikat yang ke-41, setelah [[John Adams]], Presiden kedua, dan [[John Quincy Adams]], yang keenam, merupakan bapak dan anak. Terdapat juga pasangan kakek dan cucu, [[William Henry Harrison]] dan [[Benjamin Harrison]].
Bush merupakan orang kedua menjadi presiden yang mengikuti jejak ayahnya [[George H. W. Bush]], Presiden Amerika Serikat yang ke-41, setelah [[John Adams]], Presiden kedua, dan [[John Quincy Adams]], yang keenam, merupakan bapak dan anak. Terdapat juga pasangan kakek dan cucu, [[William Henry Harrison]] dan [[Benjamin Harrison]].


=== Masa jabatan pertama ===
=== Masa jabatan pertama ===

[[Berkas:Time 2004 poty.jpg|thumb|175px|Bush sebagai "Tokoh Tahun 2004" versi ''[[TIME]]'']]
Masa jabatannya sebagai presiden didominasi "perang melawan [[terorisme]]", yang mencuat setelah terjadinya [[Serangan 11 September 2001|Peristiwa 9/11]] (serangan terhadap WTC). Serangan tersebut dijadikannya alasan untuk memerintahkan invasi terhadap [[Afganistan]] pada tahun [[2001]] untuk membebaskan Afganistan dari rezim [[Taliban]] dan [[Irak]] pada tahun [[2003]] untuk menjatuhkan pemerintah [[Saddam Hussein]]. Bush menyatakan kemenangan AS dalam invasi Irak pada [[1 Mei]] [[2003]], namun hingga kini (Agustus 2006) konflik di Irak masih belum berakhir akibat serangan-serangan dari para pemberontak.
Masa jabatannya sebagai presiden didominasi "perang melawan [[terorisme]]", yang mencuat setelah terjadinya [[Serangan 11 September 2001|Peristiwa 9/11]] (serangan terhadap WTC). Serangan tersebut dijadikannya alasan untuk memerintahkan invasi terhadap [[Afganistan]] pada tahun [[2001]] untuk membebaskan Afganistan dari rezim [[Taliban]] dan [[Irak]] pada tahun [[2003]] untuk menjatuhkan pemerintah [[Saddam Hussein]]. Bush menyatakan kemenangan AS dalam invasi Irak pada [[1 Mei]] [[2003]], namun hingga Agustus 2006 konflik di Irak masih belum berakhir akibat serangan-serangan dari para pemberontak.


=== Masa jabatan kedua ===
=== Masa jabatan kedua ===
Baris 70: Baris 71:
Jabatan [[Kepala Staf Gedung Putih]] dipegang oleh [[Joshua B. Bolten]] dan Wakil Kepala Stafnya dijabat oleh [[Karl Rove]].
Jabatan [[Kepala Staf Gedung Putih]] dipegang oleh [[Joshua B. Bolten]] dan Wakil Kepala Stafnya dijabat oleh [[Karl Rove]].


== Rujukan ==
== Referensi ==

{{reflist}}
{{reflist}}

{{kotak mulai}}
{{succession box | before=[[Ann Richards]] | title=[[Gubernur Texas]]| after=[[Rick Perry]]| years=[[17 Januari]] [[1995]]–[[21 Desember]] [[2000]]}}
{{succession box | before=[[Bill Clinton]] | title=[[Presiden Amerika Serikat]]| after=[[Barack Obama]]| years=[[20 Januari]] [[2001]]–[[20 Januari]] [[2009]]}}
{{succession box | before=[[Jacques Chirac]] | title=[[Kelompok Delapan Negara|Ketua G-8]]| after=[[Tony Blair]]| years=[[2004]]}}
{{succession box | before=[[Bob Dole]] | title=[[Partai Republik Amerika Serikat|Nominasi Presiden Partai Republik]]| after=[[Belum ada penggantinya]]| years=[[Pemilihan Presiden Amerika Serikat, 2000|2000]] (menang), [[Pemilihan Presiden Amerika Serikat, 2004|2004]] (menang)}}
{{succession box | before=[[Jeff Bezos]] | title=[[Tokoh Tahunan|Tokoh tahunan versi ''Time'']]| after=[[Rudy Giuliani]]| years=[[2000]]}}
{{kotak selesai}}


== Lihat pula ==
== Lihat pula ==

* [[Keluarga Bush]]
* [[Keluarga Bush]]
* [[Presiden Amerika Serikat]]
* [[Presiden Amerika Serikat]]
* [[Panggilan Presiden]] untuk Bush
* [[Panggilan Presiden]] untuk Bush
* [[Colin Powell]]
* [[Colin Powell]]
* [[Condoleezza Rice]]
* [[Condoleezza Rice]]
Baris 90: Baris 85:
== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
{{wikiquote|George W. Bush}}
{{wikiquote|George W. Bush}}
{{commons|George W. Bush}}
<!-- {{wikisource|Author:George W. Bush}} -->
* {{en}} [http://www.whitehouse.gov/president/gwbbio.html Biografi George W. Bush (di situs Gedung Putih)] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20060712062404/http://www.whitehouse.gov/president/gwbbio.html |date=2006-07-12 }}
<!--{{wikisource|Author:George W. Bush}}-->
* {{en}} [http://vvl.lib.msu.edu/showfindingaid.cfm?findaidid=BushGW Rekaman audio pidato-pidato Bush] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20051030090250/http://vvl.lib.msu.edu/showfindingaid.cfm?findaidid=BushGW |date=2005-10-30 }}
* {{en}} [http://www.whitehouse.gov/president/gwbbio.html Biografi George W. Bush (di situs Gedung Putih)]
* {{id}} [http://www.i-library.org/index.php?option=com_content&task=category&sectionid=36&id=167&Itemid=77 Kliping Kunjungan Bush Ke Indonesia 20 November 2006] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20070927122858/http://www.i-library.org/index.php?option=com_content&task=category&sectionid=36&id=167&Itemid=77 |date=2007-09-27 }}
* {{en}} [http://vvl.lib.msu.edu/showfindingaid.cfm?findaidid=BushGW Rekaman audio pidato-pidato Bush]
* {{id}} [http://www.i-library.org/index.php?option=com_content&task=category&sectionid=36&id=167&Itemid=77 Kliping Kunjungan Bush Ke Indonesia 20 November 2006]
* {{imdb nama|id=0124133|nama=George W. Bush}}
* {{imdb nama|id=0124133|nama=George W. Bush}}


{{S-start}}
{{succession box |before=[[Ann Richards]] |title=[[Gubernur Texas]]|after=[[Rick Perry]]|years=[[17 Januari]] [[1995]]–[[21 Desember]] [[2000]]}}
{{succession box |before=[[Bill Clinton]] |title=[[Presiden Amerika Serikat]]|after=[[Barack Obama]]|years=[[20 Januari]] [[2001]]–[[20 Januari]] [[2009]]}}
{{succession box |before=[[Jacques Chirac]] |title=[[Kelompok Delapan Negara|Ketua G-8]]|after=[[Tony Blair]]|years=[[2004]]}}
{{succession box |before=[[Bob Dole]] |title=[[Partai Republik Amerika Serikat|Nominasi Presiden Partai Republik]]|after=[[Belum ada penggantinya]]|years=[[Pemilihan Presiden Amerika Serikat, 2000|2000]] (menang), [[Pemilihan Presiden Amerika Serikat, 2004|2004]] (menang)}}
{{succession box |before=[[Jeff Bezos]] |title=[[Tokoh Tahunan|Tokoh tahunan versi ''Time'']]|after=[[Rudy Giuliani]]|years=[[2000]]}}
{{End}}


{{USpresidents}}
{{USpresidents}}
{{Authority control}}

{{DEFAULTSORT:Bush, George W.}}
{{DEFAULTSORT:Bush, George W.}}
[[Kategori:Presiden Amerika Serikat]]
[[Kategori:Presiden Amerika Serikat]]
[[Kategori:Person of the Year]]
[[Kategori:Person of the Year]]
[[Kategori:Keluarga Bush]]

[[Kategori:Politikus Partai Republik (Amerika Serikat)]]
{{Link FA|ast}}
{{Link FA|sk}}
{{Link FA|sv}}

[[af:George W. Bush]]
[[als:George W. Bush]]
[[am:ጆርጅ ደብሊዩ ቡሽ]]
[[an:George Walker Bush]]
[[ang:George W. Bush]]
[[ar:جورج دبليو بوش]]
[[arz:جورج ووكر بوش]]
[[ast:George Walker Bush]]
[[az:Corc Uoker Buş]]
[[bar:George W. Bush]]
[[bat-smg:George W. Bush]]
[[bcl:George W. Bush]]
[[be:Джордж Уокер Буш]]
[[be-x-old:Джордж Ўокер Буш]]
[[bg:Джордж Уокър Буш]]
[[bn:জর্জ ডব্লিউ বুশ]]
[[bpy:জর্জ ৱাকার বুশ]]
[[br:George Walker Bush]]
[[bs:George W. Bush]]
[[ca:George Walker Bush]]
[[cbk-zam:George W. Bush]]
[[ceb:George W. Bush]]
[[cs:George W. Bush]]
[[cu:Джоржъ Бушъ]]
[[cy:George W. Bush]]
[[da:George W. Bush]]
[[de:George W. Bush]]
[[dv:ޖޯޖް ވޯކަރ ބުޝް]]
[[el:Τζορτζ Μπους (νεότερος)]]
[[en:George W. Bush]]
[[eo:George W. Bush]]
[[es:George W. Bush]]
[[et:George W. Bush]]
[[eu:George W. Bush]]
[[fa:جورج دبلیو بوش]]
[[fi:George W. Bush]]
[[fiu-vro:Bushi George W.]]
[[fo:George W. Bush]]
[[fr:George W. Bush]]
[[frp:George Walker Bush]]
[[fy:George W. Bush]]
[[ga:George W. Bush]]
[[gd:George W. Bush]]
[[gl:George Walker Bush]]
[[gv:George W. Bush]]
[[he:ג'ורג' ווקר בוש]]
[[hi:जॉर्ज वॉकर बुश]]
[[hr:George W. Bush]]
[[hsb:George W. Bush]]
[[hu:George W. Bush]]
[[hy:Ջորջ Վոկեր Բուշ]]
[[ia:George W. Bush]]
[[io:George W. Bush]]
[[is:George W. Bush]]
[[it:George W. Bush]]
[[ja:ジョージ・W・ブッシュ]]
[[jbo:djordj. ualker. buc]]
[[ka:ჯორჯ უოლკერ ბუში]]
[[kk:Буш, Джордж]]
[[kn:ಜಾರ್ಜ್ ಡಬ್ಲ್ಯು. ಬುಷ್]]
[[ko:조지 W. 부시]]
[[ksh:George W. Bush]]
[[ku:George W. Bush]]
[[la:Georgius W. Bush]]
[[lb:George W. Bush]]
[[li:George Bush jr.]]
[[ln:George Walker Bush]]
[[lt:George Walker Bush]]
[[lv:Džordžs V. Bušs]]
[[mg:George Bush]]
[[mk:Џорџ В. Буш]]
[[ml:ജോര്‍ജ്ജ് ഡബ്ല്യു. ബുഷ്]]
[[mn:Жорж Уокер Буш]]
[[mr:जॉर्ज डब्ल्यू. बुश]]
[[ms:George W. Bush]]
[[nah:George W. Bush]]
[[nap:George W. Bush]]
[[nds:George W. Bush]]
[[nds-nl:George Walker Bush]]
[[nl:George W. Bush]]
[[nn:George W. Bush]]
[[no:George W. Bush]]
[[nrm:George W. Bush]]
[[nv:Hastiin alą́ąjįʼ dahsidáhígíí George W. Bush]]
[[oc:George Walker Bush]]
[[os:Буш, Джордж Уокер]]
[[pam:George W. Bush]]
[[pdc:George W. Bush]]
[[pl:George W. Bush]]
[[pnb:جارج ڈبلیو بش]]
[[ps:جورج ډبليو بوش]]
[[pt:George W. Bush]]
[[qu:George Walker Bush]]
[[rm:George W. Bush]]
[[ro:George W. Bush]]
[[ru:Буш, Джордж Уокер]]
[[sa:जार्ज डबल्यु बुश]]
[[sah:Дьордь Уокер Буш]]
[[scn:George W. Bush]]
[[sco:George W. Bush]]
[[se:George W. Bush]]
[[sh:George W. Bush]]
[[simple:George W. Bush]]
[[sk:George W. Bush]]
[[sl:George W. Bush]]
[[so:George W. Bush]]
[[sq:George W. Bush]]
[[sr:Џорџ В. Буш]]
[[su:George W. Bush]]
[[sv:George W. Bush]]
[[sw:George W. Bush]]
[[ta:ஜார்ஜ் வாக்கர் புஷ்]]
[[tg:Ҷорҷ Уокер Буш]]
[[th:จอร์จ ดับเบิลยู. บุช]]
[[tl:George W. Bush]]
[[tpi:George Walker Bush]]
[[tr:George W. Bush]]
[[ty:George W. Bush]]
[[uk:Джордж Вокер Буш]]
[[ur:جارج ڈبلیو بش]]
[[uz:George W. Bush]]
[[vi:George W. Bush]]
[[war:George W. Bush]]
[[yi:דזשארדזש וו. בוש]]
[[yo:George Walker Bush]]
[[zh:乔治·沃克·布什]]
[[zh-min-nan:George W. Bush]]
[[zh-yue:喬治布殊]]

Revisi terkini sejak 12 April 2024 19.38

George Walker Bush
Potret resmi, 2003
Presiden Amerika Serikat ke-43
Masa jabatan
20 Januari 2001 – 20 Januari 2009
Wakil PresidenDick Cheney
Sebelum
Pendahulu
Bill Clinton
Pengganti
Barack Obama
Sebelum
Gubernur Texas ke-46
Masa jabatan
17 Januari 1995 – 21 Desember 2000
WakilBob Bullock
Rick Perry
Sebelum
Pendahulu
Ann Richards
Pengganti
Rick Perry
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir6 Juli 1946 (umur 77)
New Haven, Connecticut, Amerika Serikat
KebangsaanAmerika
Partai politikRepublik
Suami/istriLaura Welch Bush
Anak
Alma materUniversitas Yale
Harvard Business School
PekerjaanPengusaha (Minyak, bisbol)
Tanda tangan
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

George Walker Bush (lahir 6 Juli 1946) adalah Presiden Amerika Serikat ke-43. Ia dilantik 20 Januari 2001 setelah terpilih lewat pemilu presiden tahun 2000 dan terpilih kembali pada pemilu presiden tahun 2004. Jabatan kepresidenan kedua kalinya berakhir pada 20 Januari 2009. Sebelumnya, ia adalah Gubernur Texas ke-46 (1995-2000). Jabatan ini ditinggalkan sesaat setelah dirinya terpilih sebagai presiden. Ia digantikan oleh Barack Obama.

Dalam sejarahnya, Keluarga Bush adalah bagian dari Partai Republik dan politik Amerika. Bush adalah anak tertua mantan Presiden Amerika Serikat George H. W. Bush. Ibunya adalah Barbara Bush. Kakeknya, Prescott Bush adalah mantan Senator Amerika Serikat dari Connecticut. Sedang, adiknya, Jeb Bush adalah mantan Gubernur Florida. Menyusul Serangan 11 September 2001, Bush mengumumkan Perang melawan terorisme secara menyeluruh. Sepanjang Oktober 2001, dia memerintahkan invasi ke Afganistan untuk melumpuhkan kekuatan Taliban dan al-Qaeda.[1] Pada Maret 2003, Bush memerintahkan penyeranganan ke Irak dengan alasan bahwa Irak telah melanggar Resolusi PBB no. 1441 mengenai senjata pemusnah massal dan karenanya harus dilucuti dengan kekerasan.[2] Setelah digulingkannya rezim Saddam Hussein, Bush bertekad memimpin AS untuk menegakkan demokrasi di Timur tengah, yang dimulai dengan Afganistan dan Irak.[3] Namun hingga kini situasi di Irak semakin tidak stabil karena pertikaian yang berkepanjangan antara kelompok Sunni, yang pada masa Saddam Hussein praktis berkuasa atas kelompok mayoritas Syi'ah, yang kini ganti berkuasa.

Bush pertama-tama dipilih pada tahun 2000, dan menjadi presiden keempat dalam sejarah AS yang dipilih tanpa memenangkan suara rakyat setelah 1824, 1876, dan 1888. Bush yang menggambarkan dirinya sebagai "presiden perang",[4] terpilih kembali pada 2004[5] setelah kampanye pemilihan yang sengit dan panas. Dalam kampanye ini, keputusannya untuk mengadakan Perang melawan Terorisme dan Perang Irak dijadikan isu sentral. Bush menjadi kandidat pertama yang memperoleh kemenangan mayoritas suara rakyat sejak ayahnya menang 16 tahun sebelumnya.[6] Dalam tiga pemilihan umum sebelumnya, penampilan kandidat partai ketiga yang hebat telah menghalangi pemenang suara rakyat, Gore dan Clinton, untuk memperoleh suara mayoritas rakyat.[7]

Permulaan hidup[sunting | sunting sumber]

George Bush dilahirkan di New Haven, Connecticut. Aktivitasnya dalam dunia politik dimulai dari keterlibatannya dalam tim kampanye ayahnya sebagai senator dari Texas.

Pendidikan dan keluarga[sunting | sunting sumber]

Bush lulus dari Universitas Yale dengan gelar Bachelor of Arts dalam bidang sejarah pada tahun 1968. Kemudian pada tahun 1975, ia memperoleh gelar Master of Business Administration (MBA) dari Sekolah Bisnis Harvard. Dua tahun kemudian ia menikahi Laura Welch dan memperoleh dua orang anak kembar, Barbara dan Jenna pada tahun 1981.

Karier bisnis[sunting | sunting sumber]

Ia mengawali karier dalam dunia usaha pada tahun 1979 dengan mendirikan Arbusto Energy, sebuah perusahaan pengeboran minyak dan gas. Arbusto dijualnya pada tahun 1984 kepada Spectrum 7, perusahaan minyak lainnya dan diubah namanya menjadi Bush Exploration Co.. Bush sendiri menjadi CEO perusahaan baru tersebut. Kemudian pada tahun 1986, Spectrum 7 melakukan merger dengan Harken Energy, dan Bush menjadi direktur Harken.

Pada April 1989, Bush dan beberapa rekan investor lain membeli 86% saham klub bisbol AS, Texas Rangers dengan pinjaman sebesar US$500.000 dari bank. Pinjaman tersebut dibayarnya dengan menjual sahamnya sebesar $848.000 di Harken. Hal ini memicu kerugian yang besar di Harken, dalam peristiwa yang dikenal dengan nama "Skandal Harken."

Presiden Amerika Serikat[sunting | sunting sumber]

Bush merupakan orang kedua menjadi presiden yang mengikuti jejak ayahnya George H. W. Bush, Presiden Amerika Serikat yang ke-41, setelah John Adams, Presiden kedua, dan John Quincy Adams, yang keenam, merupakan bapak dan anak. Terdapat juga pasangan kakek dan cucu, William Henry Harrison dan Benjamin Harrison.

Masa jabatan pertama[sunting | sunting sumber]

Masa jabatannya sebagai presiden didominasi "perang melawan terorisme", yang mencuat setelah terjadinya Peristiwa 9/11 (serangan terhadap WTC). Serangan tersebut dijadikannya alasan untuk memerintahkan invasi terhadap Afganistan pada tahun 2001 untuk membebaskan Afganistan dari rezim Taliban dan Irak pada tahun 2003 untuk menjatuhkan pemerintah Saddam Hussein. Bush menyatakan kemenangan AS dalam invasi Irak pada 1 Mei 2003, namun hingga Agustus 2006 konflik di Irak masih belum berakhir akibat serangan-serangan dari para pemberontak.

Masa jabatan kedua[sunting | sunting sumber]

Meskipun banyak pihak yang menentang kedua peristiwa tersebut (khususnya dari luar AS), ia memenangkan Pemilu Presiden Amerika 2004 dengan selisih 3% dengan saingan utamanya John Kerry. Masa jabatan keduanya masih dipenuhi masalah di Irak, karena korban dari pasukan AS terus berjatuhan, mencapai lebih dari 2.500 orang hingga 3 Agustus 2006.

Peristiwa penting lain pada masa jabatan kedua ini adalah Badai Katrina pada Agustus 2005. Bush dianggap lambat dalam menangani peristiwa ini, yang memakan korban ribuan jiwa. Kejadian ini juga memperlihatkan jurang ekonomi yang jelas antara kaum kulit putih dan kulit hitam di Amerika. Dalam acara penandatanganan peraturan bioetik alternatif yang dihadiri 18 keluarga dengan 20-an batita yang lahir dari embrio sumbangan sisa dari prosedur fertilisasi in vitro, untuk pertama kalinya ia menggunakan hak vetonya untuk menghalangi RUU pengembangan riset sel induk embrionik.

Jabatan Kepala Staf Gedung Putih dipegang oleh Joshua B. Bolten dan Wakil Kepala Stafnya dijabat oleh Karl Rove.

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "President Bush's address to joint session of Congress". 20 September 2001. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2010-08-19. Diakses tanggal 2007-01-09. 
  2. ^ Powell, Colin (5 Februari 2003). "U.S. Secretary of State Colin Powell Addresses the U.N. Security Council". Whitehouse.gov. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-04-14. Diakses tanggal 2006-5-25. 
  3. ^ "President discusses freedom in Iraq and Middle East". 6 November 2003. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-03. Diakses tanggal 2009-11-21. 
  4. ^ "Transcript for Feb. 8th". MSNBC. 2004-8-2. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-01-22. Diakses tanggal 2006-9-9. 
  5. ^ "2004 Presidential Election Results". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-01-19. Diakses tanggal 2007-01-09. 
  6. ^ "Bush First President in 16 Years to Win Popular Majority". NewsMax.com. 2004-11-3. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2007-07-16. Diakses tanggal 2006-10-01. 
  7. ^ "The Popular Vote". New York Sun. 2004-11-3. Diarsipkan dari versi asli (Editorial) tanggal 2022-09-29. Diakses tanggal 2006-12-31. 

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

Didahului oleh:
Ann Richards
Gubernur Texas
17 Januari 199521 Desember 2000
Diteruskan oleh:
Rick Perry
Didahului oleh:
Bill Clinton
Presiden Amerika Serikat
20 Januari 200120 Januari 2009
Diteruskan oleh:
Barack Obama
Didahului oleh:
Jacques Chirac
Ketua G-8
2004
Diteruskan oleh:
Tony Blair
Didahului oleh:
Bob Dole
Nominasi Presiden Partai Republik
2000 (menang), 2004 (menang)
Diteruskan oleh:
Belum ada penggantinya
Didahului oleh:
Jeff Bezos
Tokoh tahunan versi Time
2000
Diteruskan oleh:
Rudy Giuliani