Lompat ke isi

Jalan Tol Sicincin–Bukittinggi: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Wasid Hagono (bicara | kontrib)
Menghapus pengalihan ke Jalan Tol Padang–Pekanbaru
Tag: Menghapus pengalihan VisualEditor
Wasid Hagono (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
(3 revisi perantara oleh pengguna yang sama tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
Jalan Tol Sicincin - Bukittinggi merupakan jaringan Jalan Tol Trans Sumatera bagian sirip yang menghubungkan Pekanbaru-Padang dengan total Panjang 58,7 KM<ref>{{Cite web|last=Sulaiman|first=Edwir|date=2024-04-30|title=Besok, Lanjutan Pembangunan Tol Seksi 2 Sicincin-Bukittinggi dengan Jarak 58,7 Km Ditentukan|url=https://riaupos.jawapos.com/sumatera/2254600281/besok-lanjutan-pembangunan-tol-seksi-2-sicincin-bukittinggi-dengan-jarak-587-km-ditentukan|website=Riau Pos|access-date=2024-06-13}}</ref>. Dengan nilai Investasi diperkirakan menelan biaya sekitar 8,9 Triliun Rupiah<ref>{{Cite web|last=Raya|first=Muhammad Rais|title=Proyek Tol Sicincin-Bukittinggi Telan Anggaran Rp8,9 Triliun, Konstruksi Baru Dimulai Pemerintah Pusat Kalau Seksi 1 Rampung? - Harian Haluan|url=https://www.harianhaluan.com/news/1012860720/proyek-tol-sicincin-bukittinggi-telan-anggaran-rp89-triliun-konstruksi-baru-dimulai-pemerintah-pusat-kalau-seksi-1-rampung|website=Proyek Tol Sicincin-Bukittinggi Telan Anggaran Rp8,9 Triliun, Konstruksi Baru Dimulai Pemerintah Pusat Kalau Seksi 1 Rampung? - Harian Haluan|language=id|access-date=2024-06-13}}</ref>. Jalan Tol ini merupakan Sesi Lanjutan dari Jalan [[Jalan Tol Padang–Sicincin|Tol Padang Sicincin]] yang sudah lebih dibangun dan ditargetkan selesai akhir tahun 2024.
'''Jalan Tol Sicincin - Bukittinggi''' merupakan jaringan Jalan Tol Trans Sumatera bagian sirip yang menghubungkan Pekanbaru-Padang dengan total Panjang 58,7 KM<ref>{{Cite web|last=Sulaiman|first=Edwir|date=2024-04-30|title=Besok, Lanjutan Pembangunan Tol Seksi 2 Sicincin-Bukittinggi dengan Jarak 58,7 Km Ditentukan|url=https://riaupos.jawapos.com/sumatera/2254600281/besok-lanjutan-pembangunan-tol-seksi-2-sicincin-bukittinggi-dengan-jarak-587-km-ditentukan|website=Riau Pos|access-date=2024-06-13}}</ref>. Dengan nilai Investasi diperkirakan menelan biaya sekitar 8,9 Triliun Rupiah<ref>{{Cite web|last=Raya|first=Muhammad Rais|title=Proyek Tol Sicincin-Bukittinggi Telan Anggaran Rp8,9 Triliun, Konstruksi Baru Dimulai Pemerintah Pusat Kalau Seksi 1 Rampung? - Harian Haluan|url=https://www.harianhaluan.com/news/1012860720/proyek-tol-sicincin-bukittinggi-telan-anggaran-rp89-triliun-konstruksi-baru-dimulai-pemerintah-pusat-kalau-seksi-1-rampung|website=Proyek Tol Sicincin-Bukittinggi Telan Anggaran Rp8,9 Triliun, Konstruksi Baru Dimulai Pemerintah Pusat Kalau Seksi 1 Rampung? - Harian Haluan|language=id|access-date=2024-06-13}}</ref>. Jalan Tol ini merupakan Sesi Lanjutan dari Jalan [[Jalan Tol Padang–Sicincin|Tol Padang Sicincin]] yang sudah lebih dahulu dibangun dan ditargetkan selesai akhir tahun 2024.


== Sejarah ==
== Sejarah ==
Pada Tanggal 16 Mei 2024 Wakli Gubernur Sumatera Barat Bersama beberapa Kepala Daerah yang daerahnya di lintasi pembangunan Jalan Tol melakukan rapat koordinasi di Gedung VVIP Bandara International Minangkabau (BIM) dan meminta dukungan dan support dari kepala daerah agar pembangunan jalan Tol Padang-Pekanbaru sesi 2 ini bisa berjalan dengan baik dan lancar<ref>{{Cite web|last=Master|first=AMC Web|date=2024-05-16|title=Bupati Agam Ikuti Rakor Kelanjutan Pembangunan Jalan Tol Padang-Pekan Baru Sesi 2|url=https://amcnews.co.id/2024/05/16/bupati-agam-ikuti-rakor-kelanjutan-pembangunan-jalan-tol-padang-pekan-baru-sesi-2/|website=AMCNews|language=id|access-date=2024-06-13}}</ref>
Pada Tanggal 16 Mei 2024 Wakli Gubernur Sumatera Barat Bersama beberapa Kepala Daerah yang daerahnya di lintasi pembangunan Jalan Tol melakukan rapat koordinasi di Gedung VVIP Bandara International Minangkabau (BIM) dan meminta dukungan dan support dari kepala daerah agar pembangunan jalan Tol Padang-Pekanbaru sesi 2 ini bisa berjalan dengan baik dan lancar<ref>{{Cite web|last=Master|first=AMC Web|date=2024-05-16|title=Bupati Agam Ikuti Rakor Kelanjutan Pembangunan Jalan Tol Padang-Pekan Baru Sesi 2|url=https://amcnews.co.id/2024/05/16/bupati-agam-ikuti-rakor-kelanjutan-pembangunan-jalan-tol-padang-pekan-baru-sesi-2/|website=AMCNews|language=id|access-date=2024-06-13}}</ref><ref>{{Cite web|title=InfoPublik - Lima Kepala Daerah akan Percepat Pembebasan Lahan Tol Trase Sicincin - Bukittinggi|url=https://www.infopublik.id/kategori/nusantara/852647/lima-kepala-daerah-akan-percepat-pembebasan-lahan-tol-trase-sicincin-bukittinggi|website=www.infopublik.id|language=id|access-date=2024-06-13}}</ref>


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi per 13 Juni 2024 08.58

Jalan Tol Sicincin - Bukittinggi merupakan jaringan Jalan Tol Trans Sumatera bagian sirip yang menghubungkan Pekanbaru-Padang dengan total Panjang 58,7 KM[1]. Dengan nilai Investasi diperkirakan menelan biaya sekitar 8,9 Triliun Rupiah[2]. Jalan Tol ini merupakan Sesi Lanjutan dari Jalan Tol Padang Sicincin yang sudah lebih dahulu dibangun dan ditargetkan selesai akhir tahun 2024.

Sejarah

Pada Tanggal 16 Mei 2024 Wakli Gubernur Sumatera Barat Bersama beberapa Kepala Daerah yang daerahnya di lintasi pembangunan Jalan Tol melakukan rapat koordinasi di Gedung VVIP Bandara International Minangkabau (BIM) dan meminta dukungan dan support dari kepala daerah agar pembangunan jalan Tol Padang-Pekanbaru sesi 2 ini bisa berjalan dengan baik dan lancar[3][4]

Referensi

  1. ^ Sulaiman, Edwir (2024-04-30). "Besok, Lanjutan Pembangunan Tol Seksi 2 Sicincin-Bukittinggi dengan Jarak 58,7 Km Ditentukan". Riau Pos. Diakses tanggal 2024-06-13. 
  2. ^ Raya, Muhammad Rais. "Proyek Tol Sicincin-Bukittinggi Telan Anggaran Rp8,9 Triliun, Konstruksi Baru Dimulai Pemerintah Pusat Kalau Seksi 1 Rampung? - Harian Haluan". Proyek Tol Sicincin-Bukittinggi Telan Anggaran Rp8,9 Triliun, Konstruksi Baru Dimulai Pemerintah Pusat Kalau Seksi 1 Rampung? - Harian Haluan. Diakses tanggal 2024-06-13. 
  3. ^ Master, AMC Web (2024-05-16). "Bupati Agam Ikuti Rakor Kelanjutan Pembangunan Jalan Tol Padang-Pekan Baru Sesi 2". AMCNews. Diakses tanggal 2024-06-13. 
  4. ^ "InfoPublik - Lima Kepala Daerah akan Percepat Pembebasan Lahan Tol Trase Sicincin - Bukittinggi". www.infopublik.id. Diakses tanggal 2024-06-13.