Lompat ke isi

Betala: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Luckas-bot (bicara | kontrib)
k r2.7.1) (bot Menambah: es:Vetala
M. Adiputra (bicara | kontrib)
 
(6 revisi perantara oleh 4 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1:
[[File:Vetal.jpg|thumb|Ilustrasi Betala sebagaimana termaktub dalam ''Vetala Panchavimshati'', kumpulan kisah legenda dari [[India]].]]
'''VetalaBetala''' (Sanskrit),{{Sanskerta|वेताल|Vetāla}} atau baital'''Baitala''', adalah makhluk seperti [[vampir]] dalam [[mitologi Hindu]]. VetalaBetala digambarkan sebagai roh yang menghunimerasuki mayat dan tanah [[kuburan]]. Mayat-mayat ini digunakan oleh vetala digunakanbetala sebagai kendaraan"wahana" atau "sarana". Ketika dirasuki vetalabetala, mayat tidak akan mengalami pembusukan. VetalaBetala juga bisa meninggalkan mayat yang dihuninya kapan saja.
 
== GambaranKepercayaan umumHindu ==
Dalam mitologi Hindu, Vetalabetala adalah roh jahat yang menghantui [[pemakaman]] dan merasuki mayat. Mereka suka mengganggu manusia. Mereka juga bisa membuat orang menjadi gila, membunuh anak-anak, dan menyebabkan keguguran.
 
VetalaBetala adalah roh yang terperangkap antara dunia orang hidup dan dunia orang mati. VetalaBetala bisa diusir dengan [[mantra]]-mantra suci. VetalaBetala juga bisa dibebaskan dari sifat hantu mereka dengan dilakukan upacara pemakaman. VetalaBetala tidak terikat pada aturan ruang dan waktu, serta memiliki pengetahuan yang aneh mengenai masa lalu, masa kini, dan msa depan. Karena kemampuannya itu vetalabetala sering dimanfaatkan oleh para dukun.
 
== ReferencesReferensi ==
* [[Dictionary of Hindu Lore and Legend]] (ISBN 0-500-51088-1) oleh Anna Dallapiccola
 
Baris 14 ⟶ 15:
* [[Vandella]]
 
{{hindu makhluk}}
[[Kategori:Mitologi Hindu]]
[[Kategori:Hantu]]
 
{{hindu-mitos-stub}}
[[en:Vetala]]
 
[[es:Vetala]]
[[Kategori:MitologiDemon dalam agama Hindu]]
[[fr:Vetâla]]
[[itKategori:BaitalHantu]]
[[ja:ヴェータラ]]
[[nl:Vetala]]
[[ru:Веталы]]
[[th:เวตาล]]

Revisi terkini sejak 29 Juni 2024 05.59

Ilustrasi Betala sebagaimana termaktub dalam Vetala Panchavimshati, kumpulan kisah legenda dari India.

Betala (Dewanagari: वेताल; ,IASTVetāla, वेताल) atau Baitala, adalah makhluk seperti vampir dalam mitologi Hindu. Betala digambarkan sebagai roh yang merasuki mayat dan tanah kuburan. Mayat-mayat ini digunakan oleh betala sebagai "wahana" atau "sarana". Ketika dirasuki betala, mayat tidak akan mengalami pembusukan. Betala juga bisa meninggalkan mayat yang dihuninya kapan saja.

Kepercayaan Hindu

[sunting | sunting sumber]

Dalam mitologi Hindu, betala adalah roh jahat yang menghantui pemakaman dan merasuki mayat. Mereka suka mengganggu manusia. Mereka juga bisa membuat orang menjadi gila, membunuh anak-anak, dan menyebabkan keguguran.

Betala adalah roh yang terperangkap antara dunia orang hidup dan dunia orang mati. Betala bisa diusir dengan mantra-mantra suci. Betala juga bisa dibebaskan dari sifat hantu mereka dengan dilakukan upacara pemakaman. Betala tidak terikat pada aturan ruang dan waktu, serta memiliki pengetahuan yang aneh mengenai masa lalu, masa kini, dan msa depan. Karena kemampuannya itu betala sering dimanfaatkan oleh para dukun.

Referensi

[sunting | sunting sumber]

Lihat pula

[sunting | sunting sumber]