Lompat ke isi

Alun-Alun Depok: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Pengembalian manual menghilangkan bagian [ * ] Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(41 revisi perantara oleh 25 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
'''Alun-Alun Kota Depok''' adalah sebuah fasilitas publik yang terletak di [[Kota Depok|Kota Depok, Jawa Barat]]. Area ini berada dekat dengan [[Terminal Kampung Sawah]].<ref>{{Cite web|last=|first=|title=Alun-Alun Baru, Tempat Warga Depok Bercengkerama|url=https://brisik.id/read/56304/alun-alun-baru-tempat-warga-depok-bercengkerama|website=brisik.id|language=|access-date=2021-07-18|archive-date=2020-11-29|archive-url=https://web.archive.org/web/20201129195005/https://brisik.id/read/56304/alun-alun-baru-tempat-warga-depok-bercengkerama|dead-url=yes}}</ref>
{{Orphan|date=Oktober 2016}}
{{Infobox park
| name = Alun-Alun Kota Depok
| image =
| caption =
| operator = Pemerintah [[Kota Depok]]
| open = Senin - Minggu (08:00 - 17:00)
| map =
| map_width = Indonesia
| location = Jalan Boulevard Grand Depok City №25, [[Jatimulya, Cilodong, Depok|Jatimulya]], [[Cilodong, Depok|Kec. Cilodong]], Kota Depok, Jawa Barat 16413
| lintang = -6.439194
| bujur = 106.827279
}}


Keberadaan alun-alun ini cukup strategis, karena terletak di perbatasan Depok dengan [[Cibinong, Bogor|Cibinong]] dan Depok dengan [[Bojonggede, Bogor|Bojonggede]]. Area ini diresmikan oleh Walikota Depok pada tanggal 12 Januari 2020.<ref>{{Cite web|last=|first=|date=|title=Short Story in Alun-Alun Depok|url=https://myeatandtravelstory.wordpress.com/2020/07/23/alun-alun-kota-depok-mau-ngapain-aja-bisa-depok/|website=myeatandtravelstory.wordpress.com|language=|access-date=2021-07-18}}</ref><ref>{{Cite web|title=Alun-Alun Seunik Ini Hanya Ditemukan di Depok|url=https://amp.ayobandung.com/read/2020/12/22/166174/alun-alun-seunik-ini-hanya-ditemukan-di-depok|website=ayobandung.com|access-date=2021-07-18}}</ref>
[[Berkas: Alun_Alun_Kota_Depok.jpg |jmpl|280px|ka|Alun-Alun Kota Depok]]


== Sejarah ==
'''Alun-Alun Kota Depok''' adalah sebuah [[tanah]] lapang di [[halaman]] [[kantor]] [[Wali kota]] [[Depok]] yang akan dipergunakan sebagai [[Alun-alun]] [[Kota Depok]].<ref name="Lokasi alun-alun">[http://wikimapia.org/10763079/id/Alun-Alun Lokasi Alun-Alun Kota Depok] wikimapia.org</ref>
Alun-Alun ini dibangun dikarenakan Kota Depok belum memiliki fasilitas publik seperti kota lain di [[Jawa Barat]]. Area ini menempati lahan seluas 3,9 ha, yang dibangun di area Grand Depok City, [[Jatimulya, Cilodong, Depok|Jatimulya]].<ref>{{Cite web|date=|title=Alun-Alun Kota Depok Resmi Dibuka, Cocok Buat Penggemar Olahraga Ekstrem!|url=https://travelingyuk.com/fasilitas-alun-alun-depok/263156|website=travelingyuk.com|language=|access-date=2021-07-18}}</ref><ref>{{Cite news|last=Nurlitasari|first=Anggita|date=|title=Ini Fasilitas yang Ada di Alun Alun Depok|url=https://megapolitan.kompas.com/read/2020/01/12/17254911/ini-fasilitas-yang-ada-di-alun-alun-depok|work=[[Kompas.com]]|language=|access-date=2021-07-18|editor-last=Carina|editor-first=Jessi}}</ref>


Walikota Depok, [[Mohammad Idris]] mengatakan Alun-Alun Depok merupakan ruang terbuka hijau terpadu tingkat Kota Depok. Berbagai fasilitas yang ada di Alun-Alun Depok diantaranya:
[[Alun-alun Kota Depok]] merupakan [[harapan]] [[warga]] [[Kota Depok]]. Meski hakekatnya [[Alun-alun Kota Depok]] ini berbeda dengan [[konsep]] kebanyakan [[Alun-alun]] [[Kota]] di seluruh [[nusantara]] yang memiliki [[Alun-alun]] dengan dikelilingi oleh [[tempat ibadah]] dan [[Instansi pemerintah]].<ref name="Penghargaan">[http://metro.sindonews.com/read/771029/31/dapat-perhargaan-depok-ingin-punya-alun-alun-1376407103 Dapat perhargaan, Depok ingin punya alun-alun] metro.sindonews.com</ref>
* Greenhouse
== Gambaran umum ==
* Lapangan Futsal
Keberadaan [[Alun-alun Kota Depok]] merupakan bagian dari [[program]] [[kerja]] [[Idris Abdul Shomad]] dan [[Pradi Supriatna]] selaku pasangan calon [[Wali kota]] dan Wakil [[Wali kota]] [[Depok]] pada [[Pemilihan umum Wali Kota Depok 2015]].<ref name="Program Kerja">[http://pradisupriatna.com/program-kerja-10-pembangunan-alun-alun-kota-depok/ Pembangunan Alun-Alun Kota Depok] pradisupriatna.com</ref>
* Lapangan Basket
* Jalur Sepeda BMX
* Outdoor Gym
* Arena Skateboard


Lalu ada juga beberapa fasilitas mendukung, yaitu:
Program [[pembangunan]] [[Alun-alun Kota Depok]] ini merupakan satu kesatuan dengan [[program]] penghijauan [[pembangunan]] [[Taman Terpadu Depok]] yang menyebar di [[63]] [[Taman]] Terpadu di setiap [[kelurahan]] di [[Kota Depok]].<ref name="Warisan">[http://metropolitan.inilah.com/read/detail/1866941/alun-alun-depok-akan-jadi-warisan-nur-mahmudi Alun-alun Depok Akan Jadi Warisan Nur Mahmudi] metropolitan.inilah.com</ref>
* Menara Pandang
== Lokasi ==
* Bike Shelter
Pilihan tempat [[lokasi]] [[Alun-alun]] tersebut yakni menjadikan [[lapangan]] milik [[kantor]] [[wali kota]] [[depok]] sebagai [[Alun-alun]] milik [[umum]]. Semua pagar pembatas dan ruangan-ruangan yang mempersempit [[ruang]] lingkup [[lapangan]] seperti [[kantor]] satpol PP akan di relokasisasi.
* Co-Working Space
* Bus Shelter
* Jembatan Utama
* Kolam Retensi dan Dermaga
* Greenhouse and Signage
* Taman Lansia
* Taman Anak-Anak
* Gedung Pendopo
* Gallery
* Dinding Mural
* Taman Sculpture
* Amphitheater


== Referensi ==
Dan [[Alun-alun]] ini akan berhubungan langsung dengan [[masjid]] pemkot dan [[perpustakaan]] [[Depok]]. Sehingga [[Masjid Baitul Kamal]] nantinya akan tampak dari jalan [[Margonda]] dan mempermudah masyarakat untuk mengaksesnya.
{{Reflist}}


== Pranala luar ==
Tempat tersebut cocok dijadikan [[Alun-alun]] karena [[pertama]] adalah [[tanah]] milik [[Pemerintah]] [[Kota]] (Pemkot) sehingga Pemkot berhak mengelola keperuntukannya. Penentuan [[lapangan]] ini sebagai [[alun-alun]] [[kota depok]] memakan biaya yang tidak besar karena tidak perlu adanya pembebasan [[tanah]].


[[Kategori:Taman di Kota Depok]]
Hal berbeda jika kita memaksakan diri untuk menjadikan [[wilayah]] [[terminal]] menjadi [[alun-alun]] karena wilayah tersebut milik [[swasta]] dan tentunya [[pemerintah]] [[kota]] [[depok]] akan mengeluarkan biaya yang tidak sedikit hingga alangkah bijaknya bila lapangan yang ada di [[kantor]] [[wali kota]] bisa dimanfaatkan sebagai [[alun-alun]] [[kota depok]] dan dana yang ada bisa dipergunakan untuk program pembangunan lain.
[[Kategori:Alun-alun di Jawa Barat]]


Keinginan memiliki [[alun-alun]] dan menjadikan [[lapangan]] [[balaikota]] menjadi [[alun-alun]] adalah pilihan yang pas dan [[rasional]]. Selain tempatnya cukup luas dan mudah dijangkau juga keberadaannya ditengah-tengah kota akan memudahkan semua orang untuk beraktfitas disana.<ref name="Lembah Gurame">[http://30harikotakubercerita.poscinta.com/2015/09/kami-punya-lembah-gurame.html Kami Punya Lembah Gurame] 30harikotakubercerita.poscinta.com</ref>
== Fungsi dan manfaat ==
Alun-Alun Kota Depok sebagai [[ruang]] terbuka [[publik]] juga dapat berfungsi sebagai [[wahana]] interaksi [[sosial]] yang dapat mempertautkan seluruh anggota [[masyarakat]] tanpa membedakan latar belakang kehidupan [[sosial]], [[ekonomi]] dan [[budaya]].

Sebagai [[ruang]] terbuka keberadaan [[alun-alun]] [[kota]] juga dapat bermanfaat untuk meningkatkan kualitas atmosfer hingga terciptanya [[oksigen]] yang bersih dan [[sehat]] serta dapat juga berfungsi untuk menunjang kelestarian [[air]] dan [[tanah]].<ref name="Fungsi">[http://penataanruang.pu.go.id/bulletin/index.asp?mod=_fullart&idart=273 Fungsi dan Manfaat Alun-Alun Kota] penataanruang.pu.go.id</ref>

== Referensi ==
{{Reflist}}


{{taman-stub}}
[[Kategori:Kota Depok]]
[[Kategori:Alun-alun di Bogor]]

Revisi terkini sejak 25 September 2023 05.41

Alun-Alun Kota Depok adalah sebuah fasilitas publik yang terletak di Kota Depok, Jawa Barat. Area ini berada dekat dengan Terminal Kampung Sawah.[1]

Alun-Alun Kota Depok
Peta
LokasiJalan Boulevard Grand Depok City №25, Jatimulya, Kec. Cilodong, Kota Depok, Jawa Barat 16413
Dioperasikan olehPemerintah Kota Depok
DibukaSenin - Minggu (08:00 - 17:00)

Keberadaan alun-alun ini cukup strategis, karena terletak di perbatasan Depok dengan Cibinong dan Depok dengan Bojonggede. Area ini diresmikan oleh Walikota Depok pada tanggal 12 Januari 2020.[2][3]

Sejarah[sunting | sunting sumber]

Alun-Alun ini dibangun dikarenakan Kota Depok belum memiliki fasilitas publik seperti kota lain di Jawa Barat. Area ini menempati lahan seluas 3,9 ha, yang dibangun di area Grand Depok City, Jatimulya.[4][5]

Walikota Depok, Mohammad Idris mengatakan Alun-Alun Depok merupakan ruang terbuka hijau terpadu tingkat Kota Depok. Berbagai fasilitas yang ada di Alun-Alun Depok diantaranya:

  • Greenhouse
  • Lapangan Futsal
  • Lapangan Basket
  • Jalur Sepeda BMX
  • Outdoor Gym
  • Arena Skateboard

Lalu ada juga beberapa fasilitas mendukung, yaitu:

  • Menara Pandang
  • Bike Shelter
  • Co-Working Space
  • Bus Shelter
  • Jembatan Utama
  • Kolam Retensi dan Dermaga
  • Greenhouse and Signage
  • Taman Lansia
  • Taman Anak-Anak
  • Gedung Pendopo
  • Gallery
  • Dinding Mural
  • Taman Sculpture
  • Amphitheater

Referensi[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Alun-Alun Baru, Tempat Warga Depok Bercengkerama". brisik.id. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-11-29. Diakses tanggal 2021-07-18. 
  2. ^ "Short Story in Alun-Alun Depok". myeatandtravelstory.wordpress.com. Diakses tanggal 2021-07-18. 
  3. ^ "Alun-Alun Seunik Ini Hanya Ditemukan di Depok". ayobandung.com. Diakses tanggal 2021-07-18. 
  4. ^ "Alun-Alun Kota Depok Resmi Dibuka, Cocok Buat Penggemar Olahraga Ekstrem!". travelingyuk.com. Diakses tanggal 2021-07-18. 
  5. ^ Nurlitasari, Anggita. Carina, Jessi, ed. "Ini Fasilitas yang Ada di Alun Alun Depok". Kompas.com. Diakses tanggal 2021-07-18. 

Pranala luar[sunting | sunting sumber]