Lompat ke isi

Martin Rodbell: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Alexbot (bicara | kontrib)
k bot Menambah: fr:Martin Rodbell
HsfBot (bicara | kontrib)
k +{{Authority control}}, clean up
 
(22 revisi perantara oleh 19 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox scientist
|name = Martin Rodbell
|image = Rodbell, Martin (1925-1998).jpg
|image_size = 200px
|caption = Martin Rodbell
|birth_date = {{birth date |1925|12|1}}
|birth_place = [[Baltimore]], [[Maryland]], U.S.
|death_date = {{death date and age |1998|12|7|1925|12|1}}
|death_place = [[Chapel Hill, North Carolina]], U.S.
|residence = [[United States]]
|nationality = [[United States]]
|field = [[Biochemist]]
|work_institution = [[National Institute of Health]]
|alma_mater = [[Johns Hopkins University]]<br />[[University of Washington]]
|doctoral_advisor =
|doctoral_students =
|known_for = [[G-proteins]] <br /> [[signal transduction]]
|societies =
|prizes = [[Penghargaan Nobel dalam Fisiologi atau Kedokteran]] (1994)<br /> [[Gairdner Foundation International Award]] (1984) <br /> [[Richard Lounsbery Award]] (1987)
|religion = Jewish
|handedness =
}}

'''Martin Rodbell''' ([[Baltimore, Maryland]], [[1 Desember]] [[1925]] – [[Chapel Hill, North Carolina]], [[7 Desember]] [[1998]]) adalah biokimiawan [[Amerika Serikat]].
'''Martin Rodbell''' ([[Baltimore, Maryland]], [[1 Desember]] [[1925]] – [[Chapel Hill, North Carolina]], [[7 Desember]] [[1998]]) adalah biokimiawan [[Amerika Serikat]].


Ia masuk [[Universitas Johns Hopkins]] pada [[1943]], dengan minat dalam [[biologi]] dan [[sastra Perancis]]. Pada [[1944]], studinya terputus akibat dinas [[militer]] sebagai operator [[radio]] di [[Angkatan Laut Amerika Serikat]] selama [[PD II]]. Ia kembali ke [[Johns Hopkins University]] pada [[1946]] dan menerima [[gelar sarjana]] dalam biologi pada [[1949]]. Rodbell menerima [[Ph.D.]] dalam [[biokimia]] di [[Universitas Washington]] pada [[1954]]. Ia mengerjakan karya [[pascadoktoral]] di [[Universitas Illinois, Urbana-Champaign]] antara 1954-[[1956]]. Pada 1956, Rodbell menerima kedudukan sebagai [[biokimiawan]] peneliti di [[Lembaga Jantung Nasional]], bagian [[Lembaga Kesehatan Nasional]] di [[Bethesda, Maryland]].
Ia masuk [[Universitas Johns Hopkins]] pada [[1943]], dengan minat dalam [[biologi]] dan [[sastra Prancis]]. Pada [[1944]], studinya terputus akibat dinas [[militer]] sebagai operator [[radio]] di [[Angkatan Laut Amerika Serikat]] selama [[PD II]]. Ia kembali ke [[Johns Hopkins University]] pada [[1946]] dan menerima [[gelar sarjana]] dalam biologi pada [[1949]]. Rodbell menerima [[Ph.D.]] dalam [[biokimia]] di [[Universitas Washington]] pada [[1954]]. Ia mengerjakan karya [[pascadoktoral]] di [[Universitas Illinois, Urbana-Champaign]] antara 1954-[[1956]]. Pada 1956, Rodbell menerima kedudukan sebagai [[biokimiawan]] peneliti di [[Lembaga Jantung Nasional]], bagian [[Lembaga Kesehatan Nasional]] di [[Bethesda, Maryland]].


Pada [[1985]], Rodbell menjadi direktur ilmiah di Lembaga Ilmu Kesehatan Lingkungan Nasional (bagian [[National Institutes of Health]]) di [[Chapel Hill]], [[North Carolina]], di mana ia bekerja hingga pensiun pada [[1994]].
Pada [[1985]], Rodbell menjadi direktur ilmiah di Lembaga Ilmu Kesehatan Lingkungan Nasional (bagian [[National Institutes of Health]]) di [[Chapel Hill]], [[North Carolina]], di mana ia bekerja hingga pensiun pada [[1994]].
Ia menerima [[Penghargaan Nobel dalam Fisiologi atau Kedokteran]] [[1994]] dengan [[Alfred G. Gilman]] untuk "penemuan mereka pada [[protein G]] dan peran [[protein]] itu dalam [[transduksi sinyal]] dalam [[sel]]."
Ia menerima [[Penghargaan Nobel dalam Fisiologi atau Kedokteran]] [[1994]] dengan [[Alfred G. Gilman]] untuk "penemuan mereka pada [[protein G]] dan peran [[protein]] itu dalam [[transduksi sinyal]] dalam [[sel]]."
Rodbell meninggal akibat kegagalan organ setelah lama sakit.
Rodbell meninggal akibat kegagalan organ setelah lama sakit.


== Penelitian ==
== Penelitian ==
Merefleksikan analogi umum antara [[ilmu komputer]] dan biologi pada [[1960-an]], Rodbell percaya bahwa informasi dasar yang memproses sistem dari [[komputer]] dan [[organisme]] biologis amat mirip. Ia menegaskan bahwa sel perorangan analog dengan [[sistem cybernet]] yang terdiri atas 3 komponen [[molekul]] yang berbeda: [[diskriminator]], [[transduser]], dan [[penguat]] (atau dikenal sebagai [[efektor]]).
Merefleksikan analogi umum antara [[ilmu komputer]] dan biologi pada [[1960-an]], Rodbell percaya bahwa informasi dasar yang memproses sistem dari [[komputer]] dan [[organisme]] biologis amat mirip. Ia menegaskan bahwa sel perorangan analog dengan [[sistem cybernet]] yang terdiri atas 3 komponen [[molekul]] yang berbeda: [[diskriminator]], [[transduser]], dan [[penguat]] (atau dikenal sebagai [[efektor]]).


Pada [[Desember]] [[1969]] dan awal [[Januari]] [[1970]], Rodbell bekerja dengan sebuah tim [[laboratorium]] yang mempelajari efek [[hormon]] [[glukagon]] pada [[reseptor membran]] [[hati]] [[tikus]]-[[diskriminator sel]] yang menerima sinyal dari luar. Rodbell menemukan bahwa [[ATP]] ([[adenosin trifosfat]]) bisa membalik aksi pengikatan glukagon ke [[reseptor sel]] dan kemudian memecahkan glukagon dari sel semuanya. Lalu ia mencatat bahwa jejak [[GTP]] ([[guanosin trifosfat]]) bisa membalik proses pengikatan hampir 1000 kali lebih cepat daripada ATP. Rodbell menegaskan bahwa GTP kemungkinan adalah faktor biologis aktif dalam memecah glukagon dari reseptor sel, dan GTP hadir sebagai kotoran dalam [[eksperimen]] awalnya dengan ATP. GTP yang ditemukannya ini merangsang aktivitas dalam protein [[nukleotida]] [[guanin]] (lalu disebut protein G), yang pada gilirannya memproduksi efek metabolisme yang besar dalam sel. Pengaktifan protein G yang dipostulatkan oleh Rodbell adalah proses "[[duta kedua]]" yang telah diteorikan [[Earl Sutherland, Jr.]]. Dalam [[bahasa]] transduksi sinyal, protein G, yang diaktifkan oleh GTP, adalah komponen dasar transduser, yang merupakan jalur penting antara diskriminator dan penguat. Lalu, Rodbell mempostulatkan, lalu menyediakan bukti, protein G lain dalam reseptor sel yang bisa mencegah dan mengaktifkan transduksi hampir di saat bersamaan.
Pada [[Desember]] [[1969]] dan awal [[Januari]] [[1970]], Rodbell bekerja dengan sebuah tim [[laboratorium]] yang mempelajari efek [[hormon]] [[glukagon]] pada [[reseptor membran]] [[hati]] [[tikus]]-[[diskriminator sel]] yang menerima sinyal dari luar. Rodbell menemukan bahwa [[ATP]] ([[adenosin trifosfat]]) bisa membalik aksi pengikatan glukagon ke [[reseptor sel]] dan kemudian memecahkan glukagon dari sel semuanya. Lalu ia mencatat bahwa jejak [[GTP]] ([[guanosin trifosfat]]) bisa membalik proses pengikatan hampir 1000 kali lebih cepat daripada ATP. Rodbell menegaskan bahwa GTP kemungkinan adalah faktor biologis aktif dalam memecah glukagon dari reseptor sel, dan GTP hadir sebagai kotoran dalam [[eksperimen]] awalnya dengan ATP. GTP yang ditemukannya ini merangsang aktivitas dalam protein [[nukleotida]] [[guanin]] (lalu disebut protein G), yang pada gilirannya memproduksi efek metabolisme yang besar dalam sel. Pengaktifan protein G yang dipostulatkan oleh Rodbell adalah proses "[[duta kedua]]" yang telah diteorikan [[Earl Sutherland, Jr.]]. Dalam [[bahasa]] transduksi sinyal, protein G, yang diaktifkan oleh GTP, adalah komponen dasar transduser, yang merupakan jalur penting antara diskriminator dan penguat. Lalu, Rodbell mempostulatkan, lalu menyediakan bukti, protein G lain dalam reseptor sel yang bisa mencegah dan mengaktifkan transduksi hampir di saat bersamaan.


{{clr}}
{{clr}}
Baris 16: Baris 39:
{{clr}}
{{clr}}


[[Kategori:Kelahiran 1925|Rodbell]]
{{lifetime|1925|1998|Rodbell}}

[[Kategori:Kematian 1998|Rodbell]]
{{Authority control}}

[[Kategori:Pemenang Hadiah Nobel dalam bidang fisiologi atau kedokteran|Rodbell]]
[[Kategori:Pemenang Hadiah Nobel dalam bidang fisiologi atau kedokteran|Rodbell]]
[[Kategori:Ahli biokimia Amerika Serikat|Rodbell]]
[[Kategori:Ahli biokimia Amerika Serikat|Rodbell]]
[[Kategori:Ilmuwan Yahudi|Rodbell]]
[[Kategori:Ilmuwan Yahudi|Rodbell]]

[[ca:Martin Rodbell]]
[[de:Martin Rodbell]]
[[en:Martin Rodbell]]
[[es:Martin Rodbell]]
[[fr:Martin Rodbell]]
[[hr:Martin Rodbell]]
[[it:Martin Rodbell]]
[[ja:マーティン・ロッドベル]]
[[pl:Martin Rodbell]]
[[pt:Martin Rodbell]]
[[ru:Родбелл, Мартин]]
[[sv:Martin Rodbell]]

Revisi terkini sejak 1 Juli 2021 05.20

Martin Rodbell
Martin Rodbell
Lahir(1925-12-01)1 Desember 1925
Baltimore, Maryland, U.S.
Meninggal7 Desember 1998(1998-12-07) (umur 73)
Chapel Hill, North Carolina, U.S.
Tempat tinggalUnited States
KebangsaanUnited States
AlmamaterJohns Hopkins University
University of Washington
Dikenal atasG-proteins
signal transduction
PenghargaanPenghargaan Nobel dalam Fisiologi atau Kedokteran (1994)
Gairdner Foundation International Award (1984)
Richard Lounsbery Award (1987)
Karier ilmiah
BidangBiochemist
InstitusiNational Institute of Health

Martin Rodbell (Baltimore, Maryland, 1 Desember 1925Chapel Hill, North Carolina, 7 Desember 1998) adalah biokimiawan Amerika Serikat.

Ia masuk Universitas Johns Hopkins pada 1943, dengan minat dalam biologi dan sastra Prancis. Pada 1944, studinya terputus akibat dinas militer sebagai operator radio di Angkatan Laut Amerika Serikat selama PD II. Ia kembali ke Johns Hopkins University pada 1946 dan menerima gelar sarjana dalam biologi pada 1949. Rodbell menerima Ph.D. dalam biokimia di Universitas Washington pada 1954. Ia mengerjakan karya pascadoktoral di Universitas Illinois, Urbana-Champaign antara 1954-1956. Pada 1956, Rodbell menerima kedudukan sebagai biokimiawan peneliti di Lembaga Jantung Nasional, bagian Lembaga Kesehatan Nasional di Bethesda, Maryland.

Pada 1985, Rodbell menjadi direktur ilmiah di Lembaga Ilmu Kesehatan Lingkungan Nasional (bagian National Institutes of Health) di Chapel Hill, North Carolina, di mana ia bekerja hingga pensiun pada 1994. Ia menerima Penghargaan Nobel dalam Fisiologi atau Kedokteran 1994 dengan Alfred G. Gilman untuk "penemuan mereka pada protein G dan peran protein itu dalam transduksi sinyal dalam sel." Rodbell meninggal akibat kegagalan organ setelah lama sakit.

Penelitian[sunting | sunting sumber]

Merefleksikan analogi umum antara ilmu komputer dan biologi pada 1960-an, Rodbell percaya bahwa informasi dasar yang memproses sistem dari komputer dan organisme biologis amat mirip. Ia menegaskan bahwa sel perorangan analog dengan sistem cybernet yang terdiri atas 3 komponen molekul yang berbeda: diskriminator, transduser, dan penguat (atau dikenal sebagai efektor).

Pada Desember 1969 dan awal Januari 1970, Rodbell bekerja dengan sebuah tim laboratorium yang mempelajari efek hormon glukagon pada reseptor membran hati tikus-diskriminator sel yang menerima sinyal dari luar. Rodbell menemukan bahwa ATP (adenosin trifosfat) bisa membalik aksi pengikatan glukagon ke reseptor sel dan kemudian memecahkan glukagon dari sel semuanya. Lalu ia mencatat bahwa jejak GTP (guanosin trifosfat) bisa membalik proses pengikatan hampir 1000 kali lebih cepat daripada ATP. Rodbell menegaskan bahwa GTP kemungkinan adalah faktor biologis aktif dalam memecah glukagon dari reseptor sel, dan GTP hadir sebagai kotoran dalam eksperimen awalnya dengan ATP. GTP yang ditemukannya ini merangsang aktivitas dalam protein nukleotida guanin (lalu disebut protein G), yang pada gilirannya memproduksi efek metabolisme yang besar dalam sel. Pengaktifan protein G yang dipostulatkan oleh Rodbell adalah proses "duta kedua" yang telah diteorikan Earl Sutherland, Jr.. Dalam bahasa transduksi sinyal, protein G, yang diaktifkan oleh GTP, adalah komponen dasar transduser, yang merupakan jalur penting antara diskriminator dan penguat. Lalu, Rodbell mempostulatkan, lalu menyediakan bukti, protein G lain dalam reseptor sel yang bisa mencegah dan mengaktifkan transduksi hampir di saat bersamaan.