Lompat ke isi

Jalan RM Harsono (Jakarta): Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
RasyaAbhirama13 (bicara | kontrib)
k Perombakan kecil
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
 
(2 revisi perantara oleh 2 pengguna tidak ditampilkan)
Baris 8: Baris 8:
Jalan ini memiliki dua persimpangan utama, yaitu:
Jalan ini memiliki dua persimpangan utama, yaitu:


* Persimpangan Kementerian Pertanian (barat: menuju Cilandak dan Lebak Bulus, utara: menuju Pejaten dan Kalibata, timur: menuju Tanjung Barat dan Pasar Rebo)
* Persimpangan Kementerian Pertanian (barat: menuju Cipete dan Pondok Pinang, utara: menuju Mampang Prapatan, timur: menuju Pasar Minggu dan Cijantung)
* Persimpangan Kebun Binatang Ragunan/Jalan Saco (menuju Cilandak KKO dan Pondok Labu)
* Persimpangan Kebun Binatang Ragunan/Jalan Saco (menuju Cilandak KKO dan Pondok Labu)


Baris 26: Baris 26:
** {{Rint|Jakarta|tjk6A}} [[Monumen Nasional (Transjakarta)|Monumen Nasional]]—[[Kuningan Timur (Transjakarta)|Kuningan Timur]]—[[Ragunan (Transjakarta)|Ragunan]]
** {{Rint|Jakarta|tjk6A}} [[Monumen Nasional (Transjakarta)|Monumen Nasional]]—[[Kuningan Timur (Transjakarta)|Kuningan Timur]]—[[Ragunan (Transjakarta)|Ragunan]]
** {{Rint|Jakarta|tjk6B}} [[Monumen Nasional (Transjakarta)|Monumen Nasional]]—[[Semanggi (Transjakarta)|Semanggi]]—[[Ragunan (Transjakarta)|Ragunan]]
** {{Rint|Jakarta|tjk6B}} [[Monumen Nasional (Transjakarta)|Monumen Nasional]]—[[Semanggi (Transjakarta)|Semanggi]]—[[Ragunan (Transjakarta)|Ragunan]]
** {{Rint|Jakarta|TJK6V}} [[Halte Transjakarta Ragunan|Ragunan]] - [[ASEAN (Transjakarta)|ASEAN]] - [[Halte Transjakarta Gelora Bung Karno|Gelora Bung Karno]]
** {{Rint|Jakarta|tjk13D}} [[Puri Beta 1 (Transjakarta)|Puri Beta]]—[[Ragunan (Transjakarta)|Ragunan]]
** {{Rint|Jakarta|tjk13D}} [[Puri Beta 1 (Transjakarta)|Puri Beta]]—[[Ragunan (Transjakarta)|Ragunan]]
* Rute penyambung dalam kota
* Rute penyambung dalam kota
Baris 53: Baris 54:
| width="30%" align="center" |'''Jalan berikutnya''':{{br}} Jalan Saco
| width="30%" align="center" |'''Jalan berikutnya''':{{br}} Jalan Saco
|}
|}
{{Jalan Utama di Jakarta}}{{Jakarta-stub}}
{{Jalan Utama di Jakarta}}

[[Kategori:Jalan di Jakarta|r]]
[[Kategori:Jalan di Jakarta|r]]


{{Jakarta-stub}}

Revisi terkini sejak 14 Desember 2023 00.24

Halte Transjakarta Departemen Pertanian terletak di dekat persimpangan Jalan RM Harsono dengan Jalan T.B. Simatupang.
Pintu masuk utama Kebun Binatang Ragunan dari Jalan RM Harsono, Jakarta Selatan.

Jalan RM Harsono adalah nama salah satu jalan utama Jakarta yang menghubungkan kawasan Pejaten, Jati Padang, dan Ragunan. Nama jalan ini diambil dari nama seorang ahli farmasi dan politikus Indonesia Harsono Radjak Mangunsudarso. Jalan ini meneruskan Jalan Warung Jati Barat/Jalan Taman Margasatwa Raya dari persimpangan Jalan TB Simatupang menuju arah Kebun Binatang Ragunan. Jalan ini adalah akses utama menuju Kebun Binatang Ragunan dan akses belakang menuju kompleks SMP/SMA Negeri Ragunan (Khusus Olahragawan Pelajar). Jalan ini melintang sepanjang 1,7 kilometer di kelurahan Ragunan, Pasar Minggu, Jakarta Selatan.

Di jalan ini terdapat Kementerian Pertanian, Pengadilan Agama Jakarta Selatan, Pusdiklat Bank BRI, Pusdiklat Kejaksaan RI, Pusdiklat PLN, Kantor Badan Siber dan Sandi Negara Indonesia, Universitas Bhayangkara[1], Rumah Sakit Hewan Jakarta, Universitas Siber Asia, dan Bumi Perkemahan Ragunan. Jalan dilalui oleh Transjakarta koridor 6 dengan rute RagunanDukuh Atas 2. Setiap akhir pekan dan musim liburan, jalan ini dipadati oleh pengunjung yang ingin berkunjung ke Kebun Binatang Ragunan.[2][3][4][5]

Persimpangan

[sunting | sunting sumber]

Jalan ini memiliki dua persimpangan utama, yaitu:

  • Persimpangan Kementerian Pertanian (barat: menuju Cipete dan Pondok Pinang, utara: menuju Mampang Prapatan, timur: menuju Pasar Minggu dan Cijantung)
  • Persimpangan Kebun Binatang Ragunan/Jalan Saco (menuju Cilandak KKO dan Pondok Labu)

Transportasi

[sunting | sunting sumber]

Jalur Bus

[sunting | sunting sumber]

Transjakarta

[sunting | sunting sumber]

Jalan ini dilalui oleh jalur Transjakarta Koridor 6 dengan rute RagunanDukuh Atas 2. Terdapat satu halte, yakni:

Rute-rute bus Transjakarta yang melewati jalan ini adalah:

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Bogiarto, Widodo (2022-10-26). "Menuju Kampus Terbaik, Chairuddin Ismail Resmikan Gedung Kampus 1 Ubhara". RMOLJAKARTA. Diakses tanggal 2022-10-31. 
  2. ^ Q, Ramadhan L (2022-07-03). "Libur Sekolah, Kemacetan di Jalan RM Harsono Menuju Taman Margasatwa Ragunan". Tribunnews.com. Diakses tanggal 2022-10-31. 
  3. ^ Secha, Karin Nur. "Diserbu Wisatawan, Jalan Menuju Ragunan Macet". detikcom. Diakses tanggal 2022-10-31. 
  4. ^ Saputra, Eka Yudha (2022-05-05). H., Clara Maria Tjandra Dewi, ed. "Lalu Lintas di Ragunan Macet Parah, TransJakarta Tidak Bisa Beroperasi". Tempo.co. Diakses tanggal 2022-10-31. 
  5. ^ Mahendra, Rizky Adha. "Pengunjung Padati Kebun Binatang Ragunan, Pintu Masuk Sempat Dialihkan". detikcom. Diakses tanggal 2022-10-31. 
  6. ^ Oktaviani, Tari (2022-10-27). Nailufar, Nibras Nada, ed. "Rute Transjakarta 4H Pulogadung 2-Ragunan". Kompas.com. Diakses tanggal 2022-10-31. 

Lihat juga

[sunting | sunting sumber]
Jalan sebelumnya:
Jalan Warung Jati Barat
Jalur Jalan Raya Senen—Cilandak Jalan berikutnya:
Jalan Saco