Lompat ke isi

Yuyu Sutisna: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Holid rasyid (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 36: Baris 36:
|serviceyears = 1986–sekarang
|serviceyears = 1986–sekarang
|rank = [[Berkas:Pdu marsekaltni staf.png|25px]] [[Marsekal]] [[TNI]]
|rank = [[Berkas:Pdu marsekaltni staf.png|25px]] [[Marsekal]] [[TNI]]
|branch = [[Berkas:Lambang TNI AU.png|25px]] [[TNI Angkatan Udara]]
|branch = [[Berkas:Insignia of the Indonesian Air Force.svg|25px]] [[TNI Angkatan Udara]]
|unit = Korps Penerbang (Tempur)
|unit = Korps Penerbang (Tempur)
|awards =
|awards =
Baris 59: Baris 59:
Ia dilantik menjadi [[Letnan Dua]] dari Akademi TNI Angkatan Udara ([[AAU]]) tahun 1986, kariernya sebagai Penerbang Tempur [[Northrop F-5|F-5 Tiger]] hingga puncak jabatan sebagai Komandan Skadron Udara 14, diraih di [[Lanud Iswahyudi]]. Pada tahun 2001, Yuyu meraih Badge 2000 jam terbang dengan pesawat [[F-5|F-5 Tiger II]].
Ia dilantik menjadi [[Letnan Dua]] dari Akademi TNI Angkatan Udara ([[AAU]]) tahun 1986, kariernya sebagai Penerbang Tempur [[Northrop F-5|F-5 Tiger]] hingga puncak jabatan sebagai Komandan Skadron Udara 14, diraih di [[Lanud Iswahyudi]]. Pada tahun 2001, Yuyu meraih Badge 2000 jam terbang dengan pesawat [[F-5|F-5 Tiger II]].


Berdasarkan Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/207/IIl/2014 tanggal [[21 Maret]] 2014 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Tentara Nasional Indonesia, ia dimutasi dari jabatan Danlanud Iswahyudi menjadi Kas Koopsau II<ref>[http://www.tni.mil.id/view-60649-danlanud-iswahjudi-marsma-tni-yuyu-sutisna-se-akhiri-tugas-dengan-hati-yang-lega.html "Marsma TNI Yuyu Sutisna Akhiri Tugas Dengan Hati Lega"] ''website tni.mil.id''</ref>, Wakil Asisten Operasi Kasau.<ref name="Mutasi Jabatan 42 Pati TNI">[http://www.tni.mil.id/view-67593-mutasi-jabatan-42-pati-tni.html "Mutasi Jabatan 42 Pati TNI"] ''Website tni.mil.id''</ref><ref name="Mutasi Jabatan 42 Pati TNI"/><ref name="tni.mil.id">[http://www.tni.mil.id/view-68765-jabatan-merupakan-amanah-yang-harus-dipertanggungjawabkan.html "Jabatan Merupakan Amanah Yang Harus Dipertanggungjawabkan"] ''website tni.mil.id''</ref><ref name="tni.mil.id"/>, Staf Khussus Kasau,<ref>[http://www.tniad.mil.id/index.php/2015/07/mutasi-jabatan-48-perwira-tni/ "Mutasi Jabatan 48 Pati TNI"]</ref> dan saat ini menjadi Pangkoopsau I.
Berdasarkan Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/207/IIl/2014 tanggal [[21 Maret]] 2014 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Tentara Nasional Indonesia, ia dimutasi dari jabatan Danlanud Iswahjudi menjadi Kas Koopsau II<ref>[http://www.tni.mil.id/view-60649-danlanud-iswahjudi-marsma-tni-yuyu-sutisna-se-akhiri-tugas-dengan-hati-yang-lega.html "Marsma TNI Yuyu Sutisna Akhiri Tugas Dengan Hati Lega"] ''website tni.mil.id''</ref>, Wakil Asisten Operasi Kasau.<ref name="Mutasi Jabatan 42 Pati TNI">[http://www.tni.mil.id/view-67593-mutasi-jabatan-42-pati-tni.html "Mutasi Jabatan 42 Pati TNI"] ''Website tni.mil.id''</ref><ref name="Mutasi Jabatan 42 Pati TNI"/><ref name="tni.mil.id">[http://www.tni.mil.id/view-68765-jabatan-merupakan-amanah-yang-harus-dipertanggungjawabkan.html "Jabatan Merupakan Amanah Yang Harus Dipertanggungjawabkan"] ''website tni.mil.id''</ref><ref name="tni.mil.id"/>, Staf Khussus Kasau,<ref>[http://www.tniad.mil.id/index.php/2015/07/mutasi-jabatan-48-perwira-tni/ "Mutasi Jabatan 48 Pati TNI"]</ref> dan saat ini menjadi Pangkoopsau I.


== Jabatan militer ==
== Jabatan militer ==

Revisi per 23 April 2019 03.59

Yuyu Sutisna
Kepala Staf TNI Angkatan Udara ke-22
Mulai menjabat
17 Januari 2018
PresidenJoko Widodo
WakilDirinya sendiri (2018)
Fahru Zaini Isnanto (2019-sekarang)
Panglima TNIHadi Tjahjanto
Sebelum
Pendahulu
Marsekal TNI Hadi Tjahjanto
Pengganti
Petahana
Sebelum
Wakil Kepala Staf TNI Angkatan Udara ke-18
Masa jabatan
27 Oktober 2017 – 2 Maret 2018
KSAUHadi Tjahjanto (2017–18)
Dirinya sendiri (2018)
Sebelum
Pendahulu
Marsdya TNI Hadiyan Sumintaatmadja
Pengganti
Marsda TNI Wieko Syofyan
Sebelum
Panglima Kohanudnas
Masa jabatan
23 Februari 2017 – 4 Desember 2017
Sebelum
Pendahulu
Marsda TNI Abdul Muis
Pengganti
Marsda TNI Imran Baidirus
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir10 Juni 1962 (umur 62)
Indonesia Cicalengka, Bandung, Jawa Barat
KebangsaanIndonesia
Suami/istriNy. Ayuning Dewanti
Anak1. Nadya Afiefa Putri
2. Hafiz Prasetia Akbar
3. Annisa Elysia Pramesti
Alma materAkademi Angkatan Udara (1986)
PekerjaanTentara
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Udara
Masa dinas1986–sekarang
Pangkat Marsekal TNI
SatuanKorps Penerbang (Tempur)
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Marsekal TNI Yuyu Sutisna, S.E., M.M. (lahir 10 Juni 1962) adalah perwira tinggi TNI-AU yang kini menjadi KSAU.[1][2][3] Sebelumnya ia menjabat Wakil Kepala Staf TNI Angkatan Udara,[4] Panglima Komando Operasi Angkatan Udara I (berdasarkan Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/1074/Xll/2015 tanggal 18 Desember 2015)[5] dan Panglima Kohanudnas.[6][7]

Ia dilantik menjadi Letnan Dua dari Akademi TNI Angkatan Udara (AAU) tahun 1986, kariernya sebagai Penerbang Tempur F-5 Tiger hingga puncak jabatan sebagai Komandan Skadron Udara 14, diraih di Lanud Iswahyudi. Pada tahun 2001, Yuyu meraih Badge 2000 jam terbang dengan pesawat F-5 Tiger II.

Berdasarkan Keputusan Panglima TNI Nomor Kep/207/IIl/2014 tanggal 21 Maret 2014 tentang pemberhentian dari dan pengangkatan dalam jabatan di lingkungan Tentara Nasional Indonesia, ia dimutasi dari jabatan Danlanud Iswahjudi menjadi Kas Koopsau II[8], Wakil Asisten Operasi Kasau.[9][9][10][10], Staf Khussus Kasau,[11] dan saat ini menjadi Pangkoopsau I.

Jabatan militer

  • Perwira Penerbang Skadron Udara 14 Wing 3 Lanud Iswahjudi[12]
  • Instruktur Penerbang Lanud Adi Sutjipto
  • Danflyght Ops “A” Skadud 14 Lanud Iswahjudi
  • Komandan Skadron Udara 14 Wing 3 Lanud Iswahjudi (2001–2003)
  • Pabandya Ops Kas Kohanudnas
  • Atase Pertahanan RI di Washington DC, Amerika Serikat
  • Asops Kaskohanudnas (2010)[13]
  • Pangkosekhanudnas III Medan (2012)[14]
  • Danlanud Iswahyudi (2012–2014)[15]
  • Kas Koopsau II (2014)[16]
  • Waasops Kasau (2014–2015)
  • Staf Khussus Kasau (2015–2016)
  • Pangkoopsau I (2016–2017) [17]
  • Pangkohanudnas (2017)
  • Wakasau (2017–sekarang)
  • Kasau (2018–sekarang)

Referensi

Jabatan militer
Didahului oleh:
Marsekal TNI Hadi Tjahjanto
Kepala Staf TNI Angkatan Udara
17 Januari 2018–sekarang
Petahana
Didahului oleh:
Marsdya TNI Hadiyan Sumintaatmadja
Wakil Kepala Staf TNI Angkatan Udara
27 Oktober 2017–2 Maret 2018
Diteruskan oleh:
Marsda TNI Wieko Syofyan
Didahului oleh:
Marsda TNI Abdul Muis
Panglima Kohanudnas
23 Februari 2017–4 Desember 2017
Diteruskan oleh:
Marsda TNI Imran Baidirus
Didahului oleh:
Marsda TNI Agus Dwi Putranto
Panglima Komando Operasi Angkatan Udara I
5 Januari 2015–23 Februari 2017
Diteruskan oleh:
Marsma TNI Imran Baidirus
Didahului oleh:
Marsma TNI Tri Budi Satriyo
Waasops KASAU
26 November 2014–3 Juli 2015
Diteruskan oleh:
Marsma TNI Agoes Haryadi
Didahului oleh:
Marsma TNI Barhim
Kas Koopsau II
21 Maret 2014–31 Oktober 2014
Diteruskan oleh:
Marsma TNI Dody Trisunu
Didahului oleh:
Marsma TNI Muhammad Syaugi
Komandan Pangkalan Udara Iswahyudi
10 Desember 2012–21 Maret 2014
Diteruskan oleh:
Kolonel Pnb Donny Ermawan T