Lompat ke isi

Raharja, Purwaharja, Banjar: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rizazoel (bicara | kontrib)
penambahan batas wilayah
Rizazoel (bicara | kontrib)
Baris 12: Baris 12:
|kepadatan =-
|kepadatan =-
|situs web=https://raharja-banjar.desa.id}}
|situs web=https://raharja-banjar.desa.id}}
'''Raharja''' adalah salah satu [[desa]] di [[Kecamatan]] [[Purwaharja, Banjar|Purwaharja]], [[Kota Banjar]], [[Jawa Barat]], [[Indonesia]]. Desa Raharja merupakan bagian dari wilayah Kecamatan Purwaharja yang terletak di bagian timur wilayah Pemerintahan [[Kota Banjar]]. Jarak pusat pemerintahan desa dengan pusat pemerintahan kecamatan adalah 5 km, dengan pusat pemerintahan kota 1 km, dan dengan pusat pemerintahan Provinsi 161 km.
'''Raharja''' adalah salah satu [[desa]] di [[Kecamatan]] [[Purwaharja, Banjar|Purwaharja]], [[Kota Banjar]], [[Jawa Barat]], [[Indonesia]]. Desa Raharja merupakan bagian dari wilayah Kecamatan Purwaharja yang terletak di bagian timur wilayah Pemerintahan [[Kota Banjar]]. Jarak pusat pemerintahan desa dengan pusat pemerintahan Kecamatan Purwaharja adalah 5 km, dengan pusat pemerintahan Kota Banjar 1 km, dan dengan pusat pemerintahan [[Provinsi di Indonesia|Provinsi]] Jawa Barat 161 km.


<br />
<br />


== Batas Wilayah ==
== Batas Wilayah ==
Secara geografis, wilayah desa terbagi menjadi 2 wilayah dusun, terbagi 13 rukun warga dan 30 rukun tetangga desa raharja berbatasan dengan:
Secara geografis, wilayah [[desa]] terbagi menjadi 2 wilayah dusun, terbagi 13 [[rukun warga]] dan 30 [[rukun tetangga]] desa raharja berbatasan dengan:


* Sebelah utara dengan Desa [[Mekarharja, Purwaharja, Banjar|Mekarharja]] Kecamatan [[Purwaharja, Banjar|Purwaharja]]
* Sebelah utara dengan Desa [[Mekarharja, Purwaharja, Banjar|Mekarharja]] Kecamatan [[Purwaharja, Banjar|Purwaharja]]

Revisi per 22 Maret 2020 12.01

Raharja
Peta lokasi Desa Raharja
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Barat
KotaBanjar
KecamatanPurwaharja
Kode pos
46333
Kode Kemendagri32.79.03.2002 Edit nilai pada Wikidata
Luas317,99 Ha
Jumlah penduduk5693 jiwa (tahun 2018)
Kepadatan-
Peta
PetaKoordinat: 7°21′27.04522″S 108°34′10.08523″E / 7.3575125611°S 108.5694681194°E / -7.3575125611; 108.5694681194

Raharja adalah salah satu desa di Kecamatan Purwaharja, Kota Banjar, Jawa Barat, Indonesia. Desa Raharja merupakan bagian dari wilayah Kecamatan Purwaharja yang terletak di bagian timur wilayah Pemerintahan Kota Banjar. Jarak pusat pemerintahan desa dengan pusat pemerintahan Kecamatan Purwaharja adalah 5 km, dengan pusat pemerintahan Kota Banjar 1 km, dan dengan pusat pemerintahan Provinsi Jawa Barat 161 km.


Batas Wilayah

Secara geografis, wilayah desa terbagi menjadi 2 wilayah dusun, terbagi 13 rukun warga dan 30 rukun tetangga desa raharja berbatasan dengan: