Lompat ke isi

Blibli: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Membalikkan revisi 17515961 oleh Gervant of Shiganshina (bicara)
Tag: Pembatalan
k <!--Automatic-->
Tag: Pengembalian
Baris 1: Baris 1:
{{for|situs web berbagi video|Bilibili}}
{{for|situs web berbagi video|Bilibili}}
{{Infobox Website
{{Infobox Website
| name = Blibli<br /><small>PT. Global Digital Niaga</small>
| name = Blibli<br /><small>PT Global Digital Niaga</small>
| favicon =
| favicon =
| logo = [[Berkas:blibli-logo.png|250px]]
| logo = [[Berkas:blibli-logo.png|250px]]
Baris 9: Baris 9:
| url = {{URL|www.blibli.com}}
| url = {{URL|www.blibli.com}}
| commercial = Ya
| commercial = Ya
| slogan = ''Anytime, Anywhere, Shopping!'' ([[2011]]-[[2015]])<br />''Big Choices, Big Deals'' ([[2015]]-[[2019]]) <br /> ''Karena Kamu No.1'' ([[2019]]-sekarang)
| slogan = ''Anytime, Anywhere, Shopping!'' (2011-2015)<br />''Big Choices, Big Deals'' (2015-2019) <br /> ''Karena Kamu No.1'' (2019-sekarang)
| type = [[Situs web]]{{br}}[[Portal web]]
| type = [[Situs web]]{{br}}[[Portal web]]
| registration =
| registration =
| owner = [[Djarum Group]]
| owner = [[Djarum]]
| language = [[Bahasa Indonesia|Indonesia]]
| language = [[Bahasa Indonesia|Indonesia]]
| alexa = 1.919 ({{As of|2016|11|lc=y}})<ref>{{cite web |url=http://www.alexa.com/siteinfo/blibli.com|title=blibli.com Site Info |publisher=[[Alexa Internet]], Inc |accessdate=7 November 2016}}</ref>
| alexa = 1.919 ({{As of|2016|11|lc=y}})<ref>{{cite web |url=http://www.alexa.com/siteinfo/blibli.com|title=blibli.com Site Info |publisher=[[Alexa Internet]], Inc |accessdate=7 November 2016}}</ref>
Baris 22: Baris 22:


[[Berkas:Blibli.png|jmpl|Logo Blibli.com 15 Agustus 2011 hingga 16 Juni 2015]]
[[Berkas:Blibli.png|jmpl|Logo Blibli.com 15 Agustus 2011 hingga 16 Juni 2015]]
'''Blibli.com''' adalah salah satu situs web [[perdagangan elektronik]] di [[Indonesia]]. Blibli adalah produk pertama [[Global Digital Niaga|PT. Global Digital Niaga]] yang merupakan [[anak perusahaan]] [[Djarum]] di bidang digital yang didirikan pada tahun 2010. Blibli bekerja sama dengan penyedia jasa teknologi, mitra logistik, perbankan serta mitra dagang dengan standar tertentu untuk menciptakan sistem back-end yang bisa memenuhi kebutuhan pengguna blibli.<ref>http://www.eksekutif.co.id/gaya-hidup/entertaiment/594-bliblicom-konsep-baru-belanja-online.html</ref> Kantor pusat Blibli bermarkas di [[Bandar Lampung]] dengan biaya infrastruktur seperti server dan jaringan hampir mencapai Rp 100 miliar.<ref>http://www.radarsulteng.co.id/index.php/berita/detail/Rubrik/42/1327</ref>
'''Blibli.com''' adalah salah satu situs web [[perdagangan elektronik]] di Indonesia. Blibli adalah produk pertama PT Global Digital Niaga yang merupakan anak perusahaan [[Djarum]] di bidang digital yang didirikan pada tahun 2010. Blibli bekerja sama dengan penyedia jasa teknologi, mitra logistik, perbankan serta mitra dagang dengan standar tertentu untuk menciptakan sistem back-end yang bisa memenuhi kebutuhan pengguna blibli.<ref>http://www.eksekutif.co.id/gaya-hidup/entertaiment/594-bliblicom-konsep-baru-belanja-online.html</ref> Kantor pusat Blibli bermarkas di Jakarta Barat dengan biaya infrastruktur seperti server dan jaringan hampir mencapai Rp 100 miliar.<ref>http://www.radarsulteng.co.id/index.php/berita/detail/Rubrik/42/1327</ref>


== Investasi GDP Ventures ==
== Investasi GDP Ventures ==
[[Kusumo Martanto]], [[Direktur Utama|Presiden Direktur]] [[Blibli.com]] juga gencar ekspansi. Ia menuturkan sejak Agustus 2011 telah mengeluarkan dana investasi hingga Rp 50 miliar. Investasi tersebut digunakan untuk pengembangan desain dan layanan situsnya. "Yaitu membuat kategori untuk barang atau produk baru," ungkapnya.<ref>http://tekno.kompas.com/read/2011/12/07/11030871/Group.Djarum.Makin.Rajin.Ekspansi.Dunia.Online.</ref>
Kusumo Martanto, Presiden Direktur [[Blibli.com]] juga gencar ekspansi. Ia menuturkan sejak Agustus 2011 telah mengeluarkan dana investasi hingga Rp 50 miliar. Investasi tersebut digunakan untuk pengembangan desain dan layanan situsnya. "Yaitu membuat kategori untuk barang atau produk baru," ungkapnya.<ref>http://tekno.kompas.com/read/2011/12/07/11030871/Group.Djarum.Makin.Rajin.Ekspansi.Dunia.Online.</ref>


== Referensi ==
== Referensi ==
{{Reflist}}
{{Reflist}}
{{Djarum Group}}
{{Djarum Group}}
{{Lampung}}
{{Situs web Indonesia}}
{{Situs web Indonesia}}


[[Kategori:Lampung| ]]
[[Kategori:Situs web Indonesia]]
[[Kategori:Situs web Indonesia]]
[[Kategori:Situs web dagang]]
[[Kategori:Situs web dagang]]
[[Kategori:Perusahaan Indonesia]]

Revisi per 17 Oktober 2020 12.58

Blibli
PT Global Digital Niaga
Berkas:Blibli-logo.png
Logo Blibli
Berkas:Tokoblibli.png
Halaman utama
URLwww.blibli.com
TipeSitus web
Portal web
Bersifat komersial?Ya
BahasaIndonesia
PemilikDjarum
PembuatDjarum
Berdiri sejak15 Agustus 2011
NegaraIndonesia Edit nilai pada Wikidata
Peringkat Alexa1.919 (hingga November 2016)[1]
StatusAktif
Logo Blibli.com 15 Agustus 2011 hingga 16 Juni 2015

Blibli.com adalah salah satu situs web perdagangan elektronik di Indonesia. Blibli adalah produk pertama PT Global Digital Niaga yang merupakan anak perusahaan Djarum di bidang digital yang didirikan pada tahun 2010. Blibli bekerja sama dengan penyedia jasa teknologi, mitra logistik, perbankan serta mitra dagang dengan standar tertentu untuk menciptakan sistem back-end yang bisa memenuhi kebutuhan pengguna blibli.[2] Kantor pusat Blibli bermarkas di Jakarta Barat dengan biaya infrastruktur seperti server dan jaringan hampir mencapai Rp 100 miliar.[3]

Investasi GDP Ventures

Kusumo Martanto, Presiden Direktur Blibli.com juga gencar ekspansi. Ia menuturkan sejak Agustus 2011 telah mengeluarkan dana investasi hingga Rp 50 miliar. Investasi tersebut digunakan untuk pengembangan desain dan layanan situsnya. "Yaitu membuat kategori untuk barang atau produk baru," ungkapnya.[4]

Referensi