Lompat ke isi

Kasdim: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
alih aksara Yunani
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.3
 
Baris 16: Baris 16:
* [http://www.studylight.org/lex/heb/view.cgi?number=03778 Study Light: Kasidy]
* [http://www.studylight.org/lex/heb/view.cgi?number=03778 Study Light: Kasidy]
* [http://www.logoi.com/notes/angels/magic-egyptians-chaldeans.html Magic of the Egyptians and Chaldeans]
* [http://www.logoi.com/notes/angels/magic-egyptians-chaldeans.html Magic of the Egyptians and Chaldeans]
* [http://www.chaldeanchat.net Chaldean and Assyrian Community Discussion]
* [http://www.chaldeanchat.net Chaldean and Assyrian Community Discussion] {{Webarchive|url=https://web.archive.org/web/20170724000508/http://www.chaldeanchat.net/ |date=2017-07-24 }}
{{Ancient Mesopotamia}}
{{Ancient Mesopotamia}}



Revisi terkini sejak 4 Februari 2023 05.17

Kasdim (bahasa Yunani: Χαλδαία, Khaldaia; bahasa Akkadia: māt Kaldu; Ibrani: כשדים, Kaśdim; bahasa Aram: ܟܐܠܕܘ, Kaldo) adalah daerah berawa-rawa yang terletak di selatan Irak. Suku-suku yang datang ke daerah ini pada abad ke-8 SM dikenal sebagai orang-orang Kasdim. Nama Ibrani כשדים (Kaśdim) kemudian diterjemahkan dalam Alkitab Septuaginta sebagai "Khaldaea".

Kekaisaran Babilonia Baru sekitar abad ke-6 SM

Pada abad ke-6 SM orang-orang Kasdim menguasai Kekaisaran Babilonia Baru sebagai dinasti ke-11 (dinasti Kasdim). Mereka berkuasa dalam waktu relatif singkat, di mana 4 raja pertama berasal dari Kasdim, tetapi raja terakhir bukan. Ibu kota kerajaan ini terletak di bagian selatan Babel di tepi barat sungat Efrat. Meskipun nama Kasdim sering dipakai untuk seluruh bagian selatan Mesopotamia, sebenarnya daerah Kasdim asalnya adalah tanah luas di sebelah tenggara yang terbentuk dari endapan sungai Efrat dan Tigris, terbentang sekitar 400 mil (640 km) sepanjang kedua sungai itu dengan lebar 100 mil.

Dalam Kitab Habakuk di Alkitab Ibrani atau Perjanjian Lama di Alkitab Kristen, orang Kasdim disebut sebagai "bangsa yang garang dan tangkas itu, yang melintasi lintang bujur bumi untuk menduduki tempat kediaman, yang bukan kepunyaan mereka." (Habakuk 1:6)

Lihat pula[sunting | sunting sumber]

Referensi[sunting | sunting sumber]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]