Lompat ke isi

Lubis: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 9: Baris 9:
* [[Parlindoengan Loebis]], tokoh nasionalis 1930-an
* [[Parlindoengan Loebis]], tokoh nasionalis 1930-an
* [[Zulkarnaen Lubis]], pemain sepak bola
* [[Zulkarnaen Lubis]], pemain sepak bola
* [[Baas Aulady Lubis]],Mahasiswa IT Bina Nusantara
* [[Fatin Shidqia Lubis]], finalis x factor indonesia
* [[Fatin Shidqia Lubis]], finalis x factor indonesia
* [[Fadilah Husnun Lubis]], direktur RSJ ternama
* [[Fadilah Husnun Lubis]], direktur RSJ ternama

Revisi per 19 Mei 2013 20.54

Lubis adalah salah satu marga Batak yang merupakan keturunan dari Si Raja Borbor. Umumnya marga Lubis telah mendiami dan turun temurun di daerah Mandailing, yang sudah merupakan keturunan Namora Pande Bosi , namun juga masih ada yang mendiami daerah Toba-Samosir. Konon marga Lubis merupakan marga suku Batak yang merantau dari daerah Toba ke daerah Mandailing.

Beberapa tokoh terkenal bermarga Lubis