Lompat ke isi

FIFA Ballon d'Or 2013: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
k Bot: Penggantian teks otomatis (-sepakbola +sepak bola)
k Bot: Penggantian teks otomatis (-Sepakbola +Sepak bola)
Baris 21: Baris 21:
== Nominasi ==
== Nominasi ==
=== FIFA Ballon d'Or ===
=== FIFA Ballon d'Or ===
Daftar dari 23 pemain pria disusun oleh Komite Sepakbola FIFA serta sekelompok ahli dari [[France Football]].<ref>{{cite web|url=http://www.fifa.com/ballondor/news/newsid=2207371/index.html|title= Men’s shortlists for FIFA Ballon d’Or 2013 revealed|date=29 October 2013|work=FIFA|accessdate=29 October 2013 }}</ref> Hasil ini diumumkan pada 29 Oktober 2013.<ref name="Ballon2013"/>
Daftar dari 23 pemain pria disusun oleh Komite Sepak bola FIFA serta sekelompok ahli dari [[France Football]].<ref>{{cite web|url=http://www.fifa.com/ballondor/news/newsid=2207371/index.html|title= Men’s shortlists for FIFA Ballon d’Or 2013 revealed|date=29 October 2013|work=FIFA|accessdate=29 October 2013 }}</ref> Hasil ini diumumkan pada 29 Oktober 2013.<ref name="Ballon2013"/>


{{multiple image
{{multiple image

Revisi per 14 Juni 2016 02.03

FIFA Ballon d'Or Gala 2013
Informasi turnamen
Tuan rumahSwiss
KotaZürich
Jadwal
penyelenggaraan
13 Januari 2014
Tempat
penyelenggaraan
Zürich Kongresshaus
2012
2014

FIFA Ballon d'Or Gala 2013 merupakan tahun keempat penghargaan untuk pemain terbaik sepak bola FIFA dan pelatih sepanjang tahun. Penghargaan ini diadakan pada 13 Januari 2014 di Zürich.[1] Tenggat waktu untuk pemilihan semula pada 15 November 2013, namun diperpanjang hingga 29 November 2013.

Portugal dan Real Madrid membuat Cristiano Ronaldo menjadi pemenang penghargaan Ballon d'Or selanjutnya, sebagai pemain sepak bola terbaik tahun ini. Penghargaan ini merupakan kedua kalinya Ronaldo menerima Ballon d'Or, Setelah menang penghargaan 2008, sekaligus menjadi FIFA Ballon d'Or pertamanya. Dan membuat Lionel Messi tersingkir setelah menjadi pemenang penghargaan Ballon d'Or berturut-turut selama empat kali. Nadine Angerer memenangkan penghargaan sebagai Pemain Terbaik Wanita tahun ini, Jupp Heynckes sebagai Pelatih Pria Terbaik, dan Silvia Neid sebagai Pelatih Wanita Terbaik. Selama sembilan puluh menit upacara ini dibawakan oleh Fernanda Lima bersama dengan Ruud Gullit di Zurich.[2]

Pemungutan suara

Tenggat waktu untuk pemilihan semula dilakukan hingga 15 November 2013.[3][4][5] Namun, pada 20 November 2013, FIFA mengumumkan bahwa pemilihan diperpanjang hingga 29 November 2013 karena "setelah menerima respon kurang dari 50% dari pemilih yang berhak sebelum batas waktu awal."[3][4] Diumumkan pula bahwa setiap suara yang dikeluarkan sebelum batas waktu pertama dapat diubah menjadi "memperhitungkan penampilan baru-baru ini."[4][5] Pemenang diumumkan pada 13 Januari 2014.[6]

Nominasi

FIFA Ballon d'Or

Daftar dari 23 pemain pria disusun oleh Komite Sepak bola FIFA serta sekelompok ahli dari France Football.[7] Hasil ini diumumkan pada 29 Oktober 2013.[1]

Terdapat tiga pemilih per anggota federasi FIFA: satu jurnalis dan pelatih dan kapten tim nasional pria. Huruf tebal menandakan tiga finalis penghargaan ini.[6]

Pemain Kewarganegaraan Klub
Gareth Bale  Wales Inggris Tottenham Hotspur
Spanyol Real Madrid
Edinson Cavani  Uruguay Italia Napoli
Prancis Paris Saint-Germain
Radamel Falcao  Kolombia Spanyol Atlético Madrid
Prancis AS Monaco
Eden Hazard  Belgia Inggris Chelsea
Zlatan Ibrahimović  Swedia Prancis Paris Saint-Germain
Andrés Iniesta  Spanyol Spanyol Barcelona
Philipp Lahm  Jerman Jerman Bayern Munich
Robert Lewandowski  Polandia Jerman Borussia Dortmund
Lionel Messi  Argentina Spanyol Barcelona
Thomas Müller  Jerman Jerman Bayern Munich
Manuel Neuer  Jerman Jerman Bayern Munich
Neymar  Brasil Brasil Santos
Spanyol Barcelona
Mesut Özil  Jerman Spanyol Real Madrid
Inggris Arsenal
Andrea Pirlo  Italia Italia Juventus
Franck Ribéry  Prancis Jerman Bayern Munich
Arjen Robben  Belanda Jerman Bayern Munich
Cristiano Ronaldo  Portugal Spanyol Real Madrid
Bastian Schweinsteiger  Jerman Jerman Bayern Munich
Luis Suárez  Uruguay Inggris Liverpool
Thiago Silva  Brasil Prancis Paris Saint-Germain
Yaya Touré  Pantai Gading Inggris Manchester City
Robin van Persie  Belanda Inggris Manchester United
Xavi  Spanyol Spanyol Barcelona

Pemain Terbaik Wanita Dunia FIFA

Pada 29 Oktober 2012, daftar 10 pemain diumumkan sebagai Peain Terbaik Wanita Dunia FIFA, yang dipilih oleh komite FIFA untuk sepak bola wanita dan Piala Dunia FIFA dan sekumpulan ahli dari France Football.[8] Hasil ini diumumkan pada 29 Oktober 2013.[1]

Tiga finalis untuk penghargaan ini, diumumkan pada 9 Desember 2013, ditandai dengan huruf tebal.[9]

Pemain Kewarganegaraan Klub
Nadine Angerer  Jerman Jerman Frankfurt
Australia Brisbane Roar
Nilla Fischer  Swedia Swedia Linköpings
Jerman Wolfsburg
Lena Goeßling  Jerman Jerman Wolfsburg
Saki Kumagai  Jepang Jerman Frankfurt
Prancis Lyon
Marta  Brasil Swedia Tyresö
Alex Morgan  Amerika Serikat Amerika Serikat Portland Thorns
Yūki Ōgimi  Jepang Jerman Turbine Potsdam
Inggris Chelsea
Lotta Schelin  Swedia Prancis Lyon
Christine Sinclair  Kanada Amerika Serikat Portland Thorns
Abby Wambach  Amerika Serikat Amerika Serikat Western New York Flash

Pelatih sepak bola Terbaik Pria Dunia FIFA

Penghargaan ini ditentukan dengan pemilih dan sistem yang sama dengan penghargaan pemain pria.[10] Daftar kandidat diumumkan pada 29 Oktober 2013,[1] dengan tiga finalis (ditandai dengan huruf tebal) diumumkan pada 9 Desember 2013.[9]

Pelatih Kewarganegaraan Tim
Carlo Ancelotti  Italia Prancis Paris Saint-Germain
Spanyol Real Madrid
Rafael Benítez  Spanyol Inggris Chelsea
Italia Napoli
Antonio Conte  Italia Italia Juventus
Vicente del Bosque  Spanyol  Spanyol
Sir Alex Ferguson  Skotlandia Inggris Manchester United
Jupp Heynckes  Jerman Jerman Bayern Munich
Jürgen Klopp  Jerman Jerman Borussia Dortmund
José Mourinho  Portugal Spanyol Real Madrid
Inggris Chelsea
Luiz Felipe Scolari  Brazil  Brasil
Arsène Wenger  Perancis Inggris Arsenal

Pelatih sepak bola Terbaik Wanita Dunia FIFA

Penghargaan ini ditentukan dengan pemilih dan sistem yang sama dengan penghargaan pemain wanita[11] The shortlist was announced on 29 October 2013,[1] and the three finalists (indicated in bold type) were announced on 9 December 2013.[9]

Pelatih Kewarganegaraan Tim
Gilles Eyquem  Perancis  Prancis
Kenneth Heiner-Møller  Denmark  Denmark
Ralf Kellermann  Jerman Jerman Wolfsburg
Shelley Kerr  Skotlandia Inggris Arsenal
Patrice Lair  Perancis Prancis Lyon
Silvia Neid  Jerman  Jerman
Cindy Parlow Cone  Amerika serikat Amerika Serikat Portland Thorns
Even Pellerud  Norwegia  Norwegia
Anna Signeul  Swedia  Skotlandia
Pia Sundhage  Swedia  Swedia

Pemenang

FIFA Ballon d'Or

Pemain Terbaik Wanita Dunia FIFA

Pelatih sepak bola Terbaik Pria Dunia FIFA

Pelatih sepak bola Terbaik Wanita Dunia FIFA

FIFA/FIFPro World XI

Posisi Pemain Kewarganegaraan Klub
GK Manuel Neuer  Jerman Jerman Bayern Munich
DF Philipp Lahm  Jerman Jerman Bayern Munich
DF Sergio Ramos  Spanyol Spanyol Real Madrid
DF Thiago Silva  Brasil Prancis Paris Saint-Germain
DF Daniel Alves  Brasil Spanyol Barcelona
MF Andrés Iniesta  Spanyol Spanyol Barcelona
MF Xavi  Spanyol Spanyol Barcelona
MF Franck Ribéry  Prancis Jerman Bayern Munich
FW Cristiano Ronaldo  Portugal Spanyol Real Madrid
FW Zlatan Ibrahimović  Swedia Prancis Paris Saint-Germain
FW Lionel Messi  Argentina Spanyol Barcelona

Penghargaan Puskás FIFA

Penghargaan Presiden FIFA

Penghargaan Fair Play FIFA

FIFA Ballon d'or Prix d'Honneur

Referensi

  1. ^ a b c d e "Ballon d'Or 2013". FIFA. 29 October 2013. Diakses tanggal 29 October 2013. 
  2. ^ "What a petty charade! As Ronaldo pips bitter rival Messi to top prize, football's annual beauty contest is exposed". Daily Mail. 14 January 2014. Diakses tanggal 15 January 2014. 
  3. ^ a b "Cristiano Ronaldo: Portugal forward praised after fifth hat-trick". BBC. 20 November 2013. Diakses tanggal 21 November 2013. 
  4. ^ a b c "FIFA extend Ballon d'Or voting deadline". ESPN FC. 20 November 2013. Diakses tanggal 21 November 2013. 
  5. ^ a b c d e f Dunbar, Graham. "Cristiano Ronaldo wins FIFA best player award, ends Lionel Messi's four-year reign". Toronto Star. The Associated Press. Diakses tanggal 14 January 2014. 
  6. ^ a b "Ballon d'Or : voici les trois finalistes (French)". Diakses tanggal 17 December 2013. 
  7. ^ "Men's shortlists for FIFA Ballon d'Or 2013 revealed". FIFA. 29 October 2013. Diakses tanggal 29 October 2013. 
  8. ^ "Women's shortlist for FIFA Ballon d'Or 2013 revealed". FIFA. 29 October 2013. Diakses tanggal 29 October 2013. 
  9. ^ a b c "Nominees for the FIFA Ballon d'Or 2013 awards revealed" (Siaran pers). FIFA. 9 December 2013. Diakses tanggal 8 January 2014. 
  10. ^ "Men's Coach of the Year". FIFA. 29 October 2013. Diakses tanggal 29 October 2013. 
  11. ^ "Men's Coach of the Year". FIFA. 29 October 2013. Diakses tanggal 29 October 2013. 

Pranala luar