Lompat ke isi

Muhammad Sudirman: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Melanie Umarisa (bicara | kontrib)
Perbaikan tata bahasa
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Melanie Umarisa (bicara | kontrib)
Perbaikan tata bahasa
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Baris 15: Baris 15:
Sulawesi Tenggara Realisasikan Indonesia Back to Nature">Mediakendari.con (14 Maret 2016) [http://www.media-kendari.com//berita?id=Sulawesi_Tenggara_Realisasikan_Indonesia_Back_to_Nature "Sulawesi Tenggara Realisasikan Indonesia Back to Nature",] Diake tanggal 16 Juni 2016</ref>.
Sulawesi Tenggara Realisasikan Indonesia Back to Nature">Mediakendari.con (14 Maret 2016) [http://www.media-kendari.com//berita?id=Sulawesi_Tenggara_Realisasikan_Indonesia_Back_to_Nature "Sulawesi Tenggara Realisasikan Indonesia Back to Nature",] Diake tanggal 16 Juni 2016</ref>.
<ref name="Kisah Anak Muda yang Berhasil Hijaukan Kembali Hutan Indonesia">Dishub Prov Jawa Barat (2016[http://dishut.jabarprov.go.id//?mod=detilBerita&idMenuKiri=&idBerita=4859 ) "Kisah Anak Muda yang Berhasil Hijaukan Kembali Hutan Indonesia",] Diakses tanggal 16 Juni 2016</ref>.
<ref name="Kisah Anak Muda yang Berhasil Hijaukan Kembali Hutan Indonesia">Dishub Prov Jawa Barat (2016[http://dishut.jabarprov.go.id//?mod=detilBerita&idMenuKiri=&idBerita=4859 ) "Kisah Anak Muda yang Berhasil Hijaukan Kembali Hutan Indonesia",] Diakses tanggal 16 Juni 2016</ref>.

== Lihat Pula ==
* [[Daftar aktivis pro-integrasi Timor Timur]]
* [[Referendum kemerdekaan Timor Leste 1999]]
* [[Uni Timor Aswa'in]]
* [[Indonesia Back to Nature]]

Revisi per 30 November 2016 08.40

Biografi

Muhammad Sudirman atau lebih akrab dipanggil Dirman merupakan anak ke enam dari sembilan bersaudara, ia menjalani masa kecinya di Dili, Timor Potugis dan merupakan saksi hidup ketika pasukan Indonesia mendarat di Timor Leste pada tanggal 7 Desember 1975, FRETILIN didampingi dengan ribuan rakyat mengungsi ke daerah pegunungan untuk untuk melawan tentara Indonesia. [1].

Pada saat Timor Leste menjadi bagian dari Indonesia tahun 1976 sebagai provinsi ke-27, Gubernur Jendral Timor Portugis terakhir Mario Lemos Pires melarikan diri dari Dili maka terjadila perang saudara antara masayarakat pro Potugis dan masyarakat pro-integrasi dengan Indonesia. Portugal juga gagal dalam proses rekolonisasi di Timor Portugis dan selalu mengklaim Timor Portugis sebagai wilayahnya walaupun ia sudah meninggalkan daerah tersebut.. Suasana seperti ini membuat keluarga Muhammad Sudirman mendukung sepenuhnya integrasi dengan Indonesia. [2].

Pada usia 14 tahun, Muhammad Sudirman sudah bergabung dengan milisi pro-integrasi dan berjuang bersama rakyat Timor Timur di Sektor Tengah bagian yang dikuasi kelompok anti Purtugis..Selama kurang lebih 20 tahun, Muhammad Sudirman berjuang bersama dengan rakyat Timor Timur dan akhirnya ia harus kalah pada pelaksaan referendum tahun 1999

Setelah PBB menyatakan kemenangan di pihak masyarakat pro kemerdekaan Timor Timur, Muhammad Sudirman mengambil inisiatif untuk segera membawa sebagian pengungsi keluar dari Dili menuju ke Sulawesi Selatan. Ia kemudian bersama Arie Belougi, ketua relawan asal Sulawesi Selatan menjadi fasilitator untuk membawa sekitar 3.000 orang lebih pengungsi ke Makasar dan pemerintah menempatkan mereka di Desa Puncak Indah, Kecamatan Malili, Kabupaten Luwu Timur. [1].

Aktivitas

Pada tahun 2008, Muhammad Sudirman bergabung dengan para aktivis lingkungan dan menjadi Deputi hubungan luar negeri progran Indonesia Back to Nature yang dikelolah oleh Solidaritas Anak pedalaman Untuk Liingkungan dan Pendidikan (SAPULIDI) bersama dengan Rantemario Fondation. Selain itu, Muhammad Sudirman juga menjadi salah satu pemuka masyarakat di Luwu Timur dan menjalani kesehariaannya sebagai seorang aktivis sosial di daerah pedalaman. [3]. [4].

  1. ^ a b Edy Bau (Tribun Kupang, 20 September 2015) "Hidup Pengungsi Eks Timor Timur", Diakes tanggal 16 Juni 2016
  2. ^ Gloria E Barus "Proses Integrasi Nasional Warga Eks Pengungsi Timor ", http://etd.repository.ugm.ac.id. Diakses tanggal 18 Juni 2016
  3. ^ Mediakendari.con (14 Maret 2016) "Sulawesi Tenggara Realisasikan Indonesia Back to Nature", Diake tanggal 16 Juni 2016
  4. ^ Dishub Prov Jawa Barat (2016) "Kisah Anak Muda yang Berhasil Hijaukan Kembali Hutan Indonesia", Diakses tanggal 16 Juni 2016