Buret: Perbedaan antara revisi
k Robot: Perubahan kosmetika |
k Bot: Perubahan kosmetika |
||
Baris 1: | Baris 1: | ||
[[Berkas:burette.svg|thumb|right|60px|Diagram buret modern]] |
[[Berkas:burette.svg|thumb|right|60px|Diagram buret modern]] |
||
'''Buret''' adalah sebuah [[peralatan gelas laboratorium]] berbentuk silinder yang memiliki garis ukur dan sumbat keran pada bagian bawahnya. Ia digunakan untuk meneteskan sejumlah [[reagen]] [[cair]] dalam [[eksperimen]] yang memerlukan presisi, seperti pada eksperimen [[titrasi]]. Buret sangatlah akurat, buret kelas A memiliki akurasi sampai dengan ± 0,05 cm<sup>3</sup>. |
'''Buret''' adalah sebuah [[peralatan gelas laboratorium]] berbentuk silinder yang memiliki garis ukur dan sumbat keran pada bagian bawahnya. Ia digunakan untuk meneteskan sejumlah [[reagen]] [[cair]] dalam [[eksperimen]] yang memerlukan presisi, seperti pada eksperimen [[titrasi]]. Buret sangatlah akurat, buret kelas A memiliki akurasi sampai dengan ± 0,05 cm<sup>3</sup>. |
Revisi per 31 Januari 2017 08.06
Buret adalah sebuah peralatan gelas laboratorium berbentuk silinder yang memiliki garis ukur dan sumbat keran pada bagian bawahnya. Ia digunakan untuk meneteskan sejumlah reagen cair dalam eksperimen yang memerlukan presisi, seperti pada eksperimen titrasi. Buret sangatlah akurat, buret kelas A memiliki akurasi sampai dengan ± 0,05 cm3.
Buret Shelbach
Oleh karena presisi buret yang tinggi, kehati-hatian pengukuran volume dengan buret sangatlah penting untuk menghindari galat sistematik. Ketika membaca buret, mata harus tegak lurus dengan permukaan cairan untuk menghindari galat paralaks. Bahkan ketebalan garis ukur juga memengaruhi; bagian bawah meniskus cairan harus menyentuh bagian atas garis. Kaidah yang umumnya digunakan adalah dengan menambahkan 0,02 mL jika bagian bawah meniskus menyentuh bagian bawah garis ukur. Oleh karena presisinya yang tinggi, satu tetes cairan yang menggantung pada ujung buret harus ditransfer ke labu penerima, biasanya dengan menyentuh tetasan itu ke sisi labu dan membilasnya ke dalam larutan dengan pelarut.
Pranala luar
- Using a Burette from ChemLab at Dartmouth College
- http://core.ecu.edu/chem/chemlab/equipment/images/burette.jpg
- Use of the Buret