Lompat ke isi

Digitaria: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Pierrewee (bicara | kontrib)
rev
Pierrewee (bicara | kontrib)
rev
Baris 36: Baris 36:
}}
}}


'''''Digitaria''''' adalah suatu [[genus]] tumbuhan dalam [[Poaceae|famili rumput]], yang merupakan tumbuhan asli wilayah beriklim tropis dan hangat. Nama-namanya yang umum meliputi '''''crabgrass''''', '''rumput jari''', dan '''[[fonio]]'''. Tumbuhan ini merupakan rumput ramping [[monokotil]] tahunan dan hijau sepanjang tahun, padang rumput, dan [[hijauan|tumbuhan hijauan]]; beberapa sering dianggap rumput hama. ''Digitus'' adalah kata [[Latin]] untuk "jari", dan mereka dibedakan menurut panjang, [[bunga majemuk]] menyerupai jari yang mereka hasilkan.
'''''Digitaria''''' adalah suatu [[genus]] tumbuhan dalam [[Poaceae|famili rumput]], yang merupakan tumbuhan asli wilayah beriklim tropis dan hangat. Nama-namanya yang umum meliputi '''''crabgrass''''', '''rumput jari''', dan '''[[fonio]]'''. Tumbuhan ini merupakan rumput ramping [[monokotil]] tahunan dan hijau sepanjang tahun, padang rumput, dan [[hijauan|tumbuhan makanan ternak]]; beberapa sering dianggap rumput hama. ''Digitus'' adalah kata [[Latin]] untuk "jari", dan mereka dibedakan menurut panjang, [[bunga majemuk]] menyerupai jari yang mereka hasilkan.


Spesies ''Digitaria'' terdapat di wilayah beriklim tropis, subtropis, dan sedang di kedua [[Hemisfer Bumi| belahan Bumi]]. Meskipun beberapa spesies ''Digitaria'' adalah gulma, lainnya memiliki manfaat, terutama sebagai makanan. Biji-bijian, terutama yang berasal dari [[fonio]], bisa dipanggang dan digiling menjadi [[tepung]], yang bisa digunakan untuk membuat [[bubur]] atau [[fermentasi (makanan)|difermentasi]] untuk membuat [[bir]]. Fonio telah banyak digunakan sebagai [[makanan pokok]] di beberapa bagian [[Afrika]]. Ia juga memiliki kualitas nutrisi yang layak sebagai [[hijauan|pakan]] untuk ternak.<ref>Gilani, S. S., et al. (2003). [http://www.pakbs.org/pjbot/abstracts/35%283%29/03.html Taxonomic relationship of ''Digitaria'' in Pakistan.] [[Pakistan Journal of Botany]] 35(3): 279–282.</ref><ref>Gilani, S. S., et al. (2003).[http://www.pakbs.org/pjbot/abstracts/35%283%29/02.html New subspecies of ''Digitaria sanguinalis'' from Pakistan.] Pakistan Journal of Botany 35(3): 261–278.</ref>
Spesies ''Digitaria'' terdapat di wilayah beriklim tropis, subtropis, dan sedang di kedua [[Hemisfer Bumi| belahan Bumi]]. Meskipun beberapa spesies ''Digitaria'' adalah gulma, lainnya memiliki manfaat, terutama sebagai makanan. Biji-bijian, terutama yang berasal dari [[fonio]], bisa dipanggang dan digiling menjadi [[tepung]], yang bisa digunakan untuk membuat [[bubur]] atau [[fermentasi (makanan)|difermentasi]] untuk membuat [[bir]]. Fonio telah banyak digunakan sebagai [[makanan pokok]] di beberapa bagian [[Afrika]]. Ia juga memiliki kualitas nutrisi yang layak sebagai [[hijauan|pakan]] untuk ternak.<ref>Gilani, S. S., et al. (2003). [http://www.pakbs.org/pjbot/abstracts/35%283%29/03.html Taxonomic relationship of ''Digitaria'' in Pakistan.] [[Pakistan Journal of Botany]] 35(3): 279–282.</ref><ref>Gilani, S. S., et al. (2003).[http://www.pakbs.org/pjbot/abstracts/35%283%29/02.html New subspecies of ''Digitaria sanguinalis'' from Pakistan.] Pakistan Journal of Botany 35(3): 261–278.</ref>

Revisi per 28 September 2017 03.59

Digitaria
Digitaria sanguinalis
Klasifikasi ilmiah
Kerajaan:
(tanpa takson):
(tanpa takson):
(tanpa takson):
Ordo:
Famili:
Subfamili:
Tribus:
Genus:
Digitaria

Haller 1768,[1] conserved name not Heist. ex Fabr. 1759 nor Scop. 1772 nor Adans. 1763[2]
Sinonim[3][4]
  • Digitaria Heist. ex Fabr. 1759, rejected name not Haller 1768
  • Valota Adans. 1763, rejected name not Dumort. 1829
  • Sanguinella Gleichen
  • Syntherisma Walter
  • Acicarpa Raddi
  • Trichachne Nees
  • Gramerium Desv.
  • Elytroblepharum (Steud.) Schltdl.
  • Eriachne Phil. 1870, illegitimate homonym not R.Br. 1810
  • Sanguinaria Bubani
  • Leptoloma Chase
  • Digitariopsis C.E.Hubb.
  • Digitariella De Winter
  • Panicum sect. Digitaria (Haller) Trin.
  • Panicum ser. Digitaria (Haller) Benth.
  • Panicum ser. Digitarieae (Haller) Benth.
  • Panicum subg. Digitaria (Haller) A. Gray
  • Panicum subg. Digitaria (Haller) Hack.
  • Paspalum sect. Digitaria (Haller) Nees
  • Paspalum subg. Digitaria (Haller) A. Camus

Digitaria adalah suatu genus tumbuhan dalam famili rumput, yang merupakan tumbuhan asli wilayah beriklim tropis dan hangat. Nama-namanya yang umum meliputi crabgrass, rumput jari, dan fonio. Tumbuhan ini merupakan rumput ramping monokotil tahunan dan hijau sepanjang tahun, padang rumput, dan tumbuhan makanan ternak; beberapa sering dianggap rumput hama. Digitus adalah kata Latin untuk "jari", dan mereka dibedakan menurut panjang, bunga majemuk menyerupai jari yang mereka hasilkan.

Spesies Digitaria terdapat di wilayah beriklim tropis, subtropis, dan sedang di kedua belahan Bumi. Meskipun beberapa spesies Digitaria adalah gulma, lainnya memiliki manfaat, terutama sebagai makanan. Biji-bijian, terutama yang berasal dari fonio, bisa dipanggang dan digiling menjadi tepung, yang bisa digunakan untuk membuat bubur atau difermentasi untuk membuat bir. Fonio telah banyak digunakan sebagai makanan pokok di beberapa bagian Afrika. Ia juga memiliki kualitas nutrisi yang layak sebagai pakan untuk ternak.[5][6]

Referensi

  1. ^ "Genus: Digitaria Haller". Germplasm Resources Information Network. United States Department of Agriculture. 2007-10-05. Diakses tanggal 2010-11-06. 
  2. ^ Tropicos search for Digitaria
  3. ^ Kew World Checklist of Selected Plant Families
  4. ^ Tropicos, Digitaria Haller
  5. ^ Gilani, S. S., et al. (2003). Taxonomic relationship of Digitaria in Pakistan. Pakistan Journal of Botany 35(3): 279–282.
  6. ^ Gilani, S. S., et al. (2003).New subspecies of Digitaria sanguinalis from Pakistan. Pakistan Journal of Botany 35(3): 261–278.

Pranala luar