Lompat ke isi

Budaya India-Indonesia: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Ibra Bintang (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Ibra Bintang (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler Suntingan aplikasi Android
Baris 18: Baris 18:


== Busana ==
== Busana ==
=== Sari ===
Sari merupakan busana tradisional [[India-Indonesia|India]] yang dikenakan dengan cara dililitkan pada tubuh sang pemakai. Umumnya busana ini terdiri atas 5-6 lembar kain.
=== Punjabi ===
Punjabi merupakan busana tradisional [[India-Indonesia|India]] yang terdiri dari [[blus]] panjang yang disertai dengan kain panjang pada lengan.


== Festival ==
== Festival ==

Revisi per 1 November 2018 10.01

Budaya India-Indonesia merujuk kepada jenis kebudayaan India yang berakulturasi dan/atau berasimilasi dengan kebudayaan Indonesia.

Masyarakat India-Indonesia kontemporer di Kuil Sri Mariamman

Bahasa

Bahasa Sanskerta telah lama hadir di Nusantara sejak ribuan tahun lalu, bahkan banyak nama orang Indonesia yang menggunakan nama-nama India atau Hindu (Sanskerta), meskipun tidak berarti bahwa mereka beragama Hindu. Ini karena pengaruh budaya India yang datang ke Nusantara sejak ribuan tahun yang lalu selama Indianisasi kerajaan-kerajaan Asia Tenggara (Hindu-Buddha), dan sejak itu, budaya India ini dilihat sebagai bagian dari budaya Indonesia, terutama dalam budaya Jawa, Bali, dan beberapa bagian dari Nusantara lainya. Dengan demikian, budaya Hindu atau India yang terkait di Indonesia hadir tidak hanya sebagai bagian dari agama, tetapi juga budaya. Akibatnya, adalah umum untuk menemukan orang-orang Indonesia Muslim atau Kristen dengan nama-nama yang bernuansa India atau Sanskerta. Tidak seperti nama-nama yang berasal dari bahasa Sanskerta dalam bahasa Thaidan Khmer, pengucapan nama-nama Sanskerta dalam bahasa Jawa atau Indonesia mirip dengan pelafalan India asli, kecuali bahwa "v" diubah menjadi "w", contohnya "Vishnu" di India berubah menjadi "Wisnu" jika di Indonesia.

Arsitektur dan seni bangunan

Bentuk-bentuk bangunan candi di Indonesia pada umumnya merupakan bentuk akulturasi antara unsur-unsur budaya Hindu-Buddha yang berasal dari India dengan unsur budaya Indonesia asli. Bangunan yang megah, patung-patung perwujudan dewa atau sang Buddha, serta bagian-bagian candi dan stupa adalah unsur-unsur dari India.

Seni pertunjukan

Teater

Wayang sebagai budaya asli Indonesia berakulturasi dengan budaya India, unsur cerita-cerita pewayangan Ramayana dan Mahabarata merupakan berasal dari India.

Musik

Tari

Busana

Sari

Sari merupakan busana tradisional India yang dikenakan dengan cara dililitkan pada tubuh sang pemakai. Umumnya busana ini terdiri atas 5-6 lembar kain.

Punjabi

Punjabi merupakan busana tradisional India yang terdiri dari blus panjang yang disertai dengan kain panjang pada lengan.

Festival

Hidangan