Lompat ke isi

Katedral Bandung: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Serigalakampus (bicara | kontrib)
penambahan infobox Gereja Katedral Bandung
Serigalakampus (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:Bandung Cathedral 03.jpg|jmpl|Tampak dalam Gereja Katedral Santo Petrus.]]

{{Infobox religious building
{{Infobox religious building
|building_name=Gereja Katedral Bandung
|building_name=Gereja Katedral Bandung
Baris 37: Baris 35:


Gerejanya sendiri diberi nama St. Franciscus Regis pada tanggal [[16 Juni]] [[1895]]. Setelah Bandung memperoleh status ''[[gemeente]]'' (setingkat kotamadya) pada [[1906]], diputuskan untuk membangun bangunan gereja baru. Pembangunan bangunan yang baru dilaksanakan sepanjang tahun 1921. Katedral ini lalu diberkati pada [[19 Februari]] [[1922]] oleh Mgr. [[Edmundus Luypen]], S.J.
Gerejanya sendiri diberi nama St. Franciscus Regis pada tanggal [[16 Juni]] [[1895]]. Setelah Bandung memperoleh status ''[[gemeente]]'' (setingkat kotamadya) pada [[1906]], diputuskan untuk membangun bangunan gereja baru. Pembangunan bangunan yang baru dilaksanakan sepanjang tahun 1921. Katedral ini lalu diberkati pada [[19 Februari]] [[1922]] oleh Mgr. [[Edmundus Luypen]], S.J.
[[Berkas:Bandung Cathedral 03.jpg|jmpl|Tampak dalam Gereja Katedral Santo Petrus.]]


== Imam kepala ==
== Imam kepala ==
Baris 66: Baris 65:
{{DEFAULTSORT:Katedral Bandung}}
{{DEFAULTSORT:Katedral Bandung}}
{{Gereja-stub}}
{{Gereja-stub}}
{{arsitektur-stub}}
[[Kategori:Katedral di Indonesia|B]]
[[Kategori:Katedral di Indonesia|B]]
[[Kategori:Gereja di Bandung|K]]
[[Kategori:Gereja di Bandung|K]]

Revisi per 22 April 2020 12.42

Gereja Katedral Bandung
Bagian luar Gereja Katedral Bandung
Lokasi
LokasiKota Bandung, Jawa Barat
Arsitektur
ArsitekCharles Prosper Wolff Schoemaker
TipeGereja
Gaya arsitekturNeo-Gothic
Puncak menara2
Situs web
http://www.katedralbandung.org/

Gereja Katedral Bandung, atau Katedral Santo Petrus, adalah sebuah gereja yang terletak di Jalan Merdeka, Babakanciamis, Sumurbandung, Bandung, Indonesia. Bangunan ini dirancang oleh Charles Prosper Wolff Schoemaker dan bergaya arsitektur neo-Gothic akhir. Dilihat dari atas, bentuknya menyerupai salib yang simetris. Katedral Santo Petrus mempunyai luas tanah sebesar 2.385 m² dan luas bangunan sebesar 785 m².

Gerejanya sendiri diberi nama St. Franciscus Regis pada tanggal 16 Juni 1895. Setelah Bandung memperoleh status gemeente (setingkat kotamadya) pada 1906, diputuskan untuk membangun bangunan gereja baru. Pembangunan bangunan yang baru dilaksanakan sepanjang tahun 1921. Katedral ini lalu diberkati pada 19 Februari 1922 oleh Mgr. Edmundus Luypen, S.J.

Tampak dalam Gereja Katedral Santo Petrus.

Imam kepala

Berikut merupakan daftar imam yang pernah menjabat sebagai kepala di Gereja Katedral.[1]

  1. R.P. Kooyman, O.S.C.
  2. R.P. H. Raaymakers, O.S.C. (hingga 1965)
  3. R.P. H. van Doorn, O.S.C. (1966–1976)
  4. R.P. H. Reichert, O.S.C. (1977–1979)
  5. R.P. Chris Tukiyat, O.S.C. (1979–1983)
  6. R.P. F.X. Sukarno, O.S.C. (1983–1986)
  7. R.P. A. Bogaartz, O.S.C. (1986–1999)
  8. R.P. Leo van Beurden, O.S.C. (1999–2016)
  9. R.P. Barnabas Nono Juarno, O.S.C. (2016–sekarang)

Imam paroki

  • Pastor Barnabas Nono Juarno, OSC
  • Pastor Leo van Beurden, OSC
  • Pastor Markus Priyo Kushardjono, OSC
  • Pastor Agustinus Sudarno, OSC
  • Pastor Yohanes Cantius Abukasman, OSC

Referensi

  1. ^ "Tim Pastores Gereja Santo Petrus Katedral Bandung". Diakses tanggal 27 Desember 2019. 

Pranala luar