Lompat ke isi

Pelesit: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Menolak perubahan teks terakhir (oleh 36.71.235.78) dan mengembalikan revisi 15281490 oleh Myifn
→‎Dalam Budaya Populer: Konyol sekali kalimat itu
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 15: Baris 15:
== Dalam Budaya Populer ==
== Dalam Budaya Populer ==


Dalam serial terbaru HBO Asia, ''Halfworlds'', Palasik merupakn salah satu demit yang ditampilkan dalam wujud manusia. Palasik diperankan oleh [[Hannah Al Rashid]] sebagai Marni yang diceritakan memiliki senjata berupa cakar dan cincin yang menyimpan racun, dan [[Adinia Wirasti]] sebagai Nadia, Palasik misterius yang berdandan seperti ''Assassin'' dalam [[Assassin's Creed]].
Dalam serial terbaru HBO Asia, ''Halfworlds'', Palasik merupakan salah satu makhluk yang ditampilkan dalam wujud manusia. Palasik diperankan oleh [[Hannah Al Rashid]] sebagai Marni yang diceritakan memiliki senjata berupa cakar dan cincin yang menyimpan racun, dan [[Adinia Wirasti]] sebagai Nadia, Palasik misterius.{{butuh rujukan}}




Baris 21: Baris 21:
Namun ada jenis palasik yang paling terkenal yakni palasik PALASIK KUDUANG dan PALASIK MAYIK -->
Namun ada jenis palasik yang paling terkenal yakni palasik PALASIK KUDUANG dan PALASIK MAYIK -->
Pelesit yang lepas kepalanya disebut ''pelesit kudung''.
Pelesit yang lepas kepalanya disebut ''pelesit kudung''.

== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
* [http://www.ranah-minang.com/artikel_84_palasik.html Palasik] Artikel dari Ranahminang.com
* [http://www.ranah-minang.com/artikel_84_palasik.html Palasik] Artikel dari Ranahminang.com

Revisi per 17 September 2020 06.17

Pelesit (bahasa Minangkabau: Palasik) menurut cerita, legenda atau kepercayaan orang Minangkabau dan Melayu adalah sejenis makhluk gaib. Menurut kepercayaan Minangkabau pelesit bukanlah hantu tetapi manusia yang memiliki ilmu hitam tingkat tinggi. Pelesit sangat ditakuti oleh ibu-ibu di Minangkabau yang memiliki balita karena makanan pelesit adalah anak bayi/balita, baik yang masih dalam kandungan ataupun yang sudah mati (dikubur), tergantung dari jenis pelesit tersebut.

Ilmu pelesit dipercayai sifatnya turun-temurun. Apabila orang tuanya adalah seorang pelesit maka anaknya pun akan jadi pelesit.

Pada umumnya pelesit bekerja dengan melepaskan kepalanya. Ada yang badannya yang berjalan mencari makan dan ada pula yang kepalanya yang melayang-layang mencari makan.

Jenis-jenis pelesit

Jenis pelesit ada bermacam-macam. Menurut jenis makanannya pelesit dapat dibagi sebagai berikut:

  • Yang memakan bayi dalam kandungan sehingga bayi tersebut lahir tanpa ubun-ubun / mati dalam kandungan
  • Yang memakan bayi yang masih rapuh sehingga bayi tersebut sering sakit-sakitan / meninggal
  • Yang memakan mayat bayi yang sudah dikubur

Dalam Budaya Populer

Dalam serial terbaru HBO Asia, Halfworlds, Palasik merupakan salah satu makhluk yang ditampilkan dalam wujud manusia. Palasik diperankan oleh Hannah Al Rashid sebagai Marni yang diceritakan memiliki senjata berupa cakar dan cincin yang menyimpan racun, dan Adinia Wirasti sebagai Nadia, Palasik misterius.[butuh rujukan]


Pelesit yang lepas kepalanya disebut pelesit kudung.

Pranala luar