Lompat ke isi

Maung Anom FC: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 16: Baris 16:
| position =
| position =
}}
}}

Manajemen [[Persib Bandung]] tak melepaskan perhatiannya kepada tim Maung Anom. Tim tersebut menjadi tim satelit Persib yang diisi pemain-pemain muda.

Direktur PT Persib Bandung Bermartabat, Teddy Tjahyono mengatakan konsep Maung Anom ini menyerupai Real Madrid B atau Barcelona B. Ia ingin pemain muda yang lepas dari Persib U-19 bisa bermain dan memperoleh jam terbang di Maung Anom.


==Referensi==
==Referensi==

Revisi per 20 September 2020 17.43

Maung Anom FC adalah klub satelit milik Persib Bandung yang sekarang bermain di Liga 3. Julukannya adalah Maung Ngora dan bermarkas di Stadion Siliwangi.[1]

Maung Anom FC
Maung Anom FC
Maung Anom FC
Nama lengkapMaung Anom Football Club
JulukanMaung Ngora
Berdiri1979
StadionStadion Siliwangi
(Kapasitas: 7.000)
PemilikPT. Persib Bandung Bermartabat
LigaLiga 3
Musim ini

Manajemen Persib Bandung tak melepaskan perhatiannya kepada tim Maung Anom. Tim tersebut menjadi tim satelit Persib yang diisi pemain-pemain muda.

Direktur PT Persib Bandung Bermartabat, Teddy Tjahyono mengatakan konsep Maung Anom ini menyerupai Real Madrid B atau Barcelona B. Ia ingin pemain muda yang lepas dari Persib U-19 bisa bermain dan memperoleh jam terbang di Maung Anom.

Referensi