Lompat ke isi

Wahai, Seram Utara, Maluku Tengah: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 1: Baris 1:
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Gezicht op Wahai vanaf de steiger TMnr 10028417.jpg|jmpl|300px|Wahai pada tahun 1949]]
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Moskee TMnr 60039384.jpg|jmpl|300px|Masjid Wahai dengan corak aslinya pada tahun 1892]]
{{desa
{{desa
|peta =
|peta =
Baris 13: Baris 11:
|kode pos =
|kode pos =
}}
}}
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Gezicht op Wahai vanaf de steiger TMnr 10028417.jpg|jmpl|300px|Wahai pada tahun 1949]]

[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Moskee TMnr 60039384.jpg|jmpl|300px|Masjid Wahai dengan corak aslinya pada tahun 1892]]
'''Wahai''' adalah ibu kota kecamatan [[Seram Utara, Maluku Tengah]].
'''Wahai''' adalah ibu kota kecamatan [[Seram Utara, Maluku Tengah]].



Revisi per 29 November 2020 01.20

Wahai
Negara Indonesia
ProvinsiMaluku
KabupatenMaluku Tengah
KecamatanSeram Utara
Kode Kemendagri81.01.06.2001
Wahai pada tahun 1949
Masjid Wahai dengan corak aslinya pada tahun 1892

Wahai adalah ibu kota kecamatan Seram Utara, Maluku Tengah.

Angkutan

Bandara di Wahai terletak di daerah Melinani yang letaknya tak jauh dari Wahai. Pesawat dengan rute Ambon-Wahai PP, yaitu pesawat NBA (Nusantara Buana Air), secara rutin terbang setiap hari kamis. Pelabuhan terletak di dekat Desa Airbesar, atau biasanya orang-orang Wahai menyembutnya daerah "Kem", yang juga terletak tak jauh dari Wahai. Setiap harinya, bus umum Ambon-Kobisonta PP melewati Wahai.

Koordinat: 2°48′0″S 129°30′0″E / 2.80000°S 129.50000°E / -2.80000; 129.50000