Lompat ke isi

Bir pletok: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: menghilangkan bagian [ * ]
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 0 sources and tagging 1 as dead.) #IABot (v2.0.8
Baris 1: Baris 1:
{{noref}}
{{noref}}
[[Berkas:Bir Pletok.JPG|jmpl|Bir pletok dalam kemasan botol.]]
[[Berkas:Bir Pletok.JPG|jmpl|Bir pletok dalam kemasan botol.]]
'''Bir pletok''' adalah minuman khas [[Suku Betawi|Betawi]] yang dibuat dari campuran beberapa [[rempah]], yaitu [[jahe]], [[daun]] [[pandan wangi]], dan [[serai]]. Minuman tradisional ini dikenal di kalangan etnis [[Betawi]]. Agar warnanya lebih menarik, orang Betawi biasanya menggunakan tambahan [[kayu]] [[secang]], yang akan memberikan warna merah bila diseduh dengan air panas.<ref>{{Cite web|url=https://www.makanantradisional.id/kuliner-nusantara/makanan-tradisional-betawi-yang-harus-kamu-coba/|title=Makanan Tradisional Betawi Yang Harus Kamu Coba|last=|first=|date=2019-09-03|website=Makanan Tradisional|language=en-US|access-date=2019-09-15}}</ref>
'''Bir pletok''' adalah minuman khas [[Suku Betawi|Betawi]] yang dibuat dari campuran beberapa [[rempah]], yaitu [[jahe]], [[daun]] [[pandan wangi]], dan [[serai]]. Minuman tradisional ini dikenal di kalangan etnis [[Betawi]]. Agar warnanya lebih menarik, orang Betawi biasanya menggunakan tambahan [[kayu]] [[secang]], yang akan memberikan warna merah bila diseduh dengan air panas.<ref>{{Cite web|url=https://www.makanantradisional.id/kuliner-nusantara/makanan-tradisional-betawi-yang-harus-kamu-coba/|title=Makanan Tradisional Betawi Yang Harus Kamu Coba|last=|first=|date=2019-09-03|website=Makanan Tradisional|language=en-US|access-date=2019-09-15}}{{Pranala mati|date=Februari 2021 |bot=InternetArchiveBot |fix-attempted=yes }}</ref>


Walaupun mengandung kata ''[[bir]]'', bir pletok tidak mengandung [[alkohol]]. Minuman ini berkhasiat untuk memperlancar edaran darah. Masyarakat Betawi banyak mengonsumsinya pada malam hari sebagai penghangat.
Walaupun mengandung kata ''[[bir]]'', bir pletok tidak mengandung [[alkohol]]. Minuman ini berkhasiat untuk memperlancar edaran darah. Masyarakat Betawi banyak mengonsumsinya pada malam hari sebagai penghangat.

Revisi per 10 Februari 2021 15.56

Bir pletok dalam kemasan botol.

Bir pletok adalah minuman khas Betawi yang dibuat dari campuran beberapa rempah, yaitu jahe, daun pandan wangi, dan serai. Minuman tradisional ini dikenal di kalangan etnis Betawi. Agar warnanya lebih menarik, orang Betawi biasanya menggunakan tambahan kayu secang, yang akan memberikan warna merah bila diseduh dengan air panas.[1]

Walaupun mengandung kata bir, bir pletok tidak mengandung alkohol. Minuman ini berkhasiat untuk memperlancar edaran darah. Masyarakat Betawi banyak mengonsumsinya pada malam hari sebagai penghangat.

Sejarah

Pada zaman penjajahan Belanda di Indonesia, banyak masyarakat Betawi yang tergoda untuk mencoba meminum bir seperti yang banyak dilakukan oleh bangsa barat. Namun, setelah melihat efeknya yang kurang baik karena membuat orang menjadi mabuk dan selain itu juga melanggar ajaran agama. Karena orang-orang Betawi dikenal sebagai Muslim yang ta'at, maka berapa orang Betawi mencoba meracik bir yang dapat menghangatkan badan, tetapi tidak menyebabkan efek samping mabuk. Akhirnya terciptalah bir pletok yang rasanya nikmat, berkhasiat menghangatkan badan dan memiliki khasiat-khasiat lainnya yang juga menyehatkan tubuh.

Referensi

Buku resep Wikibooks memiliki artikel mengenai
  1. ^ "Makanan Tradisional Betawi Yang Harus Kamu Coba". Makanan Tradisional (dalam bahasa Inggris). 2019-09-03. Diakses tanggal 2019-09-15. [pranala nonaktif permanen]