Lompat ke isi

Sekolah Tinggi Teologi HKBP Pematangsiantar: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: kemungkinan spam pengguna baru menambah pranala luar VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
kTidak ada ringkasan suntingan
Tag: VisualEditor Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 30: Baris 30:
* Fakultas Theologia dengan mahasiswanya dua (2) orang.
* Fakultas Theologia dengan mahasiswanya dua (2) orang.


Hingga pada tanggal 12 April 1978, sebagai lanjutan dan tanggapan akan perkembangan zaman serta dalam fokus melayani Gereja gereja HKBP. Selain itu diperlukan satu wilayah lingkup yang benar benar khusu maka melalui Sinode Godang (Sinode Agung HKBP) tahun 1978 secara resmi yang memisahkan diri secara administratif dari Fakultas Theologia [[Universitas HKBP Nommensen]], berdasarkan Keputusan Synode Agung Istimewa HKBP tahun 1978.
Hingga pada tanggal 12 April 1978, sebagai lanjutan dan tanggapan akan perkembangan zaman serta dalam fokus melayani Gereja gereja HKBP. Selain itu diperlukan satu wilayah lingkup yang benar benar khusus maka melalui Sinode Godang (Sinode Agung HKBP) tahun 1978 secara resmi memisahkan STT HKBP secara administratif dari Fakultas Theologia [[Universitas HKBP Nommensen]], berdasarkan Keputusan Synode Agung Istimewa HKBP tahun 1978.


== Program Studi ==
== Program Studi ==

Revisi per 22 Maret 2021 02.24

Sekolah Tinggi Teologi HKBP Pematangsiantar


 
Informasi
JenisPerguruan Tinggi Swasta, milik HKBP
Didirikan12 April 1978
Alamat
Jln. Sangnawaluh No. 6, 21132,
, , ,
Nama julukanSTT-HKBP
Situs webstt-hkbp.blogspot.com
Pengajaran - Penelitian - Pengabdian
Kampus STT HKBP Pematangsiantar.

Sekolah Tinggi Teologi HKBP Pematangsiantar adalah sebuah sekolah tinggi teologi Kristen yang berlokasi di Kota Pematangsiantar, Provinsi Sumatera Utara, Indonesia. Perguruan tinggi swasta ini adalah milik gereja HKBP.

Sejarah Pendirian

STT HKBP Pematangsiantar, awalnya merupakan bagian dari Yayasan Universitas HKBP Nommensen yang dimana proses pendirian Universitas HKBP Nommensen pertama kali di Suarakan pada Sinode Godang (Sinode Agung HKBP) tahun 1952, sebagai respon atas permintaan masyarakat dan tugas pelayanan yang diemban. Sinode Agung menerima usulan tersebut dan membentuk suatu Panitia Persiapan Pendirian dengan jangka waktu kerja satu tahun. Pada Sinode Agung tahun 1953, panitia tersebut melaporkan hasil kerja mereka yang kemudian diterima dan disahkan oleh sinode tersebut. Selama dua tahun bekerja, panitia tersebut mempersiapkan alat-alat perlengkapan yang dibutuhkan yaitu kompleks universitas (gedung untuk ruangan kuliah termasuk sidalamnya perumahan staf pengajar) di bekas Kompleks Rumah Sakit Pantoan milik Marjanji Estate Pematang Siantar, yang dibeli karena konsesinya telah berakhir. Pada tanggal 7 Oktober 1954, bertepatan dengan Ulang Tahun ke-73 HKBP, Universitas HKBP Nommensen diresmikan. Waktu pembukaannya, Universitas ini memiliki tiga (3) Fakultas yaitu:

  • Fakultas Hukum dengan jumlah mahasiswanya delapan belas (18) orang. Karena kesulitan tenaga dosen, pada tahun 1955 fakultas ini terpaksa ditutup. Akan tetapi untuk memenuhi permintaan masyarakat, pada tahun 1980 fakultas ini dibuka kembali di kampus Medan.
  • Fakultas Ekonomi dengan jumlah mahasiswa enam belas (16) orang.
  • Fakultas Theologia dengan mahasiswanya dua (2) orang.

Hingga pada tanggal 12 April 1978, sebagai lanjutan dan tanggapan akan perkembangan zaman serta dalam fokus melayani Gereja gereja HKBP. Selain itu diperlukan satu wilayah lingkup yang benar benar khusus maka melalui Sinode Godang (Sinode Agung HKBP) tahun 1978 secara resmi memisahkan STT HKBP secara administratif dari Fakultas Theologia Universitas HKBP Nommensen, berdasarkan Keputusan Synode Agung Istimewa HKBP tahun 1978.

Program Studi

STT-HKBP Pematangsiantar memiliki jurusan :

  • S.1 Teologi (Gelar S.Th)
  • M.Div - Theologia.
  • S.2 - Theologia, SEAGST.
  • S.3 - Theologia, SEAGST.

Lihat Pula

Referensi

HKBP