Lompat ke isi

Stasiun Rantau Prapat: Perbedaan antara revisi

Koordinat: 2°6′45″N 99°49′1″E / 2.11250°N 99.81694°E / 2.11250; 99.81694
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Baris 11: Baris 11:
| kodepos = 21411
| kodepos = 21411
| tinggi = +27,14 m
| tinggi = +27,14 m
| line = [[Kereta api Sribilah|Sribilah]] dan [[kereta api ketel|angkutan ketel]] [[minyak sawit|CPO]]
| line = [[Kereta api Sribilah|Sribilah Utama]] dan [[kereta api ketel|angkutan ketel]] [[minyak sawit|CPO]]
| operator = [[Divisi Regional I Sumatra Utara dan Aceh]]
| operator = [[Divisi Regional I Sumatra Utara dan Aceh]]
| lintang = 2.113381
| lintang = 2.113381
Baris 23: Baris 23:
| platform = Satu peron sisi yang agak tinggi
| platform = Satu peron sisi yang agak tinggi
}}
}}
'''Stasiun Rantau Prapat (RAP)''' adalah [[stasiun kereta api]] kelas besar tipe C yang terletak di [[Padang Matingi, Rantau Utara, Labuhanbatu]]. Untuk saat ini, stasiun yang terletak pada ketinggian +27,14 meter ini adalah stasiun paling selatan di [[Divisi Regional I Sumatra Utara dan Aceh]]. Stasiun ini memiliki tujuh jalur kereta api dengan jalur 2 sebagai sepur lurus dan jalur 1 sebagai jalur kedatangan maupun keberangkatan KA penumpang.<ref>{{Cite web|url=https://sumatra.bisnis.com/read/20200103/533/1186844/jalur-kereta-api-rantauprapat-kota-pinang-rampung-90-persen|title=Jalur Kereta Api Rantauprapat-Kota Pinang Rampung 90 Persen {{!}} Sumatra Bisnis.com|website=Bisnis.com|access-date=2020-02-04}}</ref> Selain itu, terdapat [[pemutar rel]] dan subdepo lokomotif. Sejak 24 Juni 2008, stasiun ini menjadi stasiun satu-satunya yang masih aktif di [[Kabupaten Labuanbatu]] dikarenakan terjadi pemekaran [[Kabupaten Labuanbatu Utara]] yang menyebabkan Stasiun dari Membang Muda hingga Marbau dimasukkan ke dalam wilayah [[Kabupaten Labuanbatu Utara]]
'''Stasiun Rantau Prapat (RAP)''' adalah [[stasiun kereta api]] kelas besar tipe C yang terletak di [[Padang Matingi, Rantau Utara, Labuhanbatu]]. Untuk saat ini, stasiun yang terletak pada ketinggian +27,14 meter ini adalah stasiun paling selatan di [[Divisi Regional I Sumatra Utara dan Aceh]]. Stasiun ini memiliki tujuh jalur kereta api dengan jalur 2 sebagai sepur lurus dan jalur 1 sebagai jalur kedatangan maupun keberangkatan KA penumpang.<ref>{{Cite web|url=https://sumatra.bisnis.com/read/20200103/533/1186844/jalur-kereta-api-rantauprapat-kota-pinang-rampung-90-persen|title=Jalur Kereta Api Rantauprapat-Kota Pinang Rampung 90 Persen {{!}} Sumatra Bisnis.com|website=Bisnis.com|access-date=2020-02-04}}</ref> Selain itu, terdapat [[pemutar rel]] dan subdepo lokomotif.


Stasiun ini sejak dahulu diutamakan untuk mengangkut hasil bumi [[Sumatra Utara]] berupa [[kelapa sawit]] dan [[karet]]. Di kawasan stasiun terdapat tempat pengisian [[Minyak sawit|CPO]] milik Permata Hijau Grup yang terletak pada 500 meter dari sinyal keluar stasiun. Selain itu, terdapat tempat pengisian CPO milik pabrik kelapa sawit PT Musim Mas.
Stasiun ini sejak dahulu diutamakan untuk mengangkut hasil bumi [[Sumatra Utara]] berupa [[kelapa sawit]] dan [[karet]]. Di kawasan stasiun terdapat tempat pengisian [[Minyak sawit|CPO]] milik Permata Hijau Grup yang terletak pada 500 meter dari sinyal keluar stasiun. Selain itu, terdapat tempat pengisian CPO milik pabrik kelapa sawit PT Musim Mas.


Terkait dengan perpanjangan jalur kereta api menuju [[Kotapinang, Labuhanbatu Selatan|Kotapinang]] sebagai bagian dari proyek jalur kereta api Trans-Sumatra yang dicanangkan oleh [[Kementerian Perhubungan Indonesia|Kemenhub]], stasiun peninggalan DSM ini direncanakan akan digantikan dengan bangunan baru yang lebih besar, terletak agak jauh di utara stasiun saat ini.<ref>{{Cite web|url=http://m.tobapos.co/view/4/5166/Pembangunan-Rel-KA-Jurusan-Rantauprapat-Kota-Pinang-Tingkatkan-Ekonomi-Masyarakat.html|title=Pembangunan Rel KA Jurusan Rantauprapat Kota Pinang Tingkatkan Ekonomi Masyarakat - Tobapos.co - Setia kepada Rakyat - Mobile Version|website=m.tobapos.co|access-date=2018-05-31|archive-date=2018-09-29|archive-url=https://web.archive.org/web/20180929155806/http://m.tobapos.co/view/4/5166/Pembangunan-Rel-KA-Jurusan-Rantauprapat-Kota-Pinang-Tingkatkan-Ekonomi-Masyarakat.html|dead-url=yes}}</ref> Stasiun baru ini memiliki arsitektur minimalis futuristik dengan sentuhan panel berwarna merah. Terdapat empat stasiun di segmen pertama Rantau Prapat–Kotapinang, yaitu Rantau Prapat baru, [[Stasiun N1|N1]], [[Stasiun Aek Nabara|Aek Nabara]], dan [[Stasiun Pondok S5|Pondok S5]].<ref>{{Cite web|title=Pembangunan Jalur KA Rantau Prapat-Kota Pinang Berjalan 90 Persen|url=https://analisadaily.com:443/berita/baca/2020/01/03/1001065/pembangunan-jalur-ka-rantau-prapat-kota-pinang-berjalan-90-persen/|website=Analisadaily.com|language=en|access-date=2020-12-05}}</ref><ref>{{Cite web|date=2020-01-04|title=Proyek Jalur KA Rantauprapat-Kota Pinang Sudah 90 Persen|url=https://republika.co.id/share/q3jk70284|website=Republika Online|language=id|access-date=2020-12-05}}</ref>
Terkait dengan perpanjangan jalur kereta api menuju [[Kotapinang, Labuhanbatu Selatan|Kotapinang]] sebagai bagian dari proyek jalur kereta api Trans-Sumatra yang dicanangkan oleh [[Kementerian Perhubungan Indonesia|Kemenhub]], stasiun peninggalan DSM ini direncanakan akan digantikan dengan bangunan baru yang lebih besar, terletak agak jauh di utara stasiun saat ini.<ref>{{Cite web|url=http://m.tobapos.co/view/4/5166/Pembangunan-Rel-KA-Jurusan-Rantauprapat-Kota-Pinang-Tingkatkan-Ekonomi-Masyarakat.html|title=Pembangunan Rel KA Jurusan Rantauprapat Kota Pinang Tingkatkan Ekonomi Masyarakat - Tobapos.co - Setia kepada Rakyat - Mobile Version|website=m.tobapos.co|access-date=2018-05-31}}</ref> Stasiun baru ini memiliki arsitektur minimalis futuristik dengan sentuhan panel berwarna merah. Terdapat empat stasiun di segmen pertama Rantau Prapat–Kotapinang, yaitu Rantau Prapat baru, [[Stasiun N1|N1]], [[Stasiun Aek Nabara|Aek Nabara]], dan [[Stasiun Pondok S5|Pondok S5]].<ref>{{Cite web|title=Pembangunan Jalur KA Rantau Prapat-Kota Pinang Berjalan 90 Persen|url=https://analisadaily.com:443/berita/baca/2020/01/03/1001065/pembangunan-jalur-ka-rantau-prapat-kota-pinang-berjalan-90-persen/|website=Analisadaily.com|language=en|access-date=2020-12-05}}</ref><ref>{{Cite web|date=2020-01-04|title=Proyek Jalur KA Rantauprapat-Kota Pinang Sudah 90 Persen|url=https://republika.co.id/share/q3jk70284|website=Republika Online|language=id|access-date=2020-12-05}}</ref>


== Layanan kereta api ==
== Layanan kereta api ==
=== Penumpang ===
=== Penumpang ===
[[Kereta api Sribilah|Sribilah]], dari dan tujuan [[Stasiun Medan|Medan]] (eksekutif, eksekutif-bisnis, dan ekonomi premium)
[[Kereta api Sribilah|Sribilah Utama]], dari dan tujuan [[Stasiun Medan|Medan]] (eksekutif, eksekutif-bisnis, dan ekonomi premium)


=== Barang ===
=== Barang ===
Baris 37: Baris 37:


== Jadwal kereta api ==
== Jadwal kereta api ==
Berikut ini adalah jadwal kereta api penumpang yang berhenti di Stasiun Rantau Prapat '''per 10 Februari 2021 (GAPEKA 2021).'''
Berikut ini adalah jadwal kereta api penumpang yang berhenti di Stasiun Rantau Prapat '''per 10 Februari 2021 (sesuai Gapeka 2021).'''
{| class="wikitable sortable"
{| class="wikitable sortable"
!No. KA
!No. KA
Baris 100: Baris 100:


== Pranala luar ==
== Pranala luar ==
{{Id}} [https://kai.id/ Situs web resmi KAI dan jadwal kereta api tahun 2019]
{{Id}} [https://kai.id/ Situs web resmi KAI dan jadwal kereta api]

{{Adjacent stations|system=KAI|line=Kisaran–Kotapinang|note-mid=Stasiun lama
{{Adjacent stations|system=KAI|line=Kisaran–Kotapinang|note-mid=Stasiun lama
|left=Marbau
|left=Marbau
Baris 110: Baris 111:
[[Kategori:Kabupaten Labuhanbatu]]
[[Kategori:Kabupaten Labuhanbatu]]
[[Kategori:Stasiun kereta api di Sumatra Utara|Rantau Prapat]]
[[Kategori:Stasiun kereta api di Sumatra Utara|Rantau Prapat]]



{{stasiun-Sumut-stub}}
{{stasiun-Sumut-stub}}

Revisi per 6 Juni 2021 15.10

Stasiun Rantau Prapat

Stasiun Rantau Prapat
(Kredit: Gregory Widya)
Lokasi
Koordinat2°6′45″N 99°49′1″E / 2.11250°N 99.81694°E / 2.11250; 99.81694
Ketinggian+27,14 m
Operator
Letak
km 113+872 lintas Kisaran-Rantau Prapat[1]
Jumlah peronSatu peron sisi yang agak tinggi
Jumlah jalur7 (jalur 2: sepur lurus)
LayananSribilah Utama dan angkutan ketel CPO
Konstruksi
Jenis strukturAtas tanah
Informasi lain
Kode stasiun
KlasifikasiBesar tipe C[2]
Lokasi pada peta
Peta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini

Stasiun Rantau Prapat (RAP) adalah stasiun kereta api kelas besar tipe C yang terletak di Padang Matingi, Rantau Utara, Labuhanbatu. Untuk saat ini, stasiun yang terletak pada ketinggian +27,14 meter ini adalah stasiun paling selatan di Divisi Regional I Sumatra Utara dan Aceh. Stasiun ini memiliki tujuh jalur kereta api dengan jalur 2 sebagai sepur lurus dan jalur 1 sebagai jalur kedatangan maupun keberangkatan KA penumpang.[3] Selain itu, terdapat pemutar rel dan subdepo lokomotif.

Stasiun ini sejak dahulu diutamakan untuk mengangkut hasil bumi Sumatra Utara berupa kelapa sawit dan karet. Di kawasan stasiun terdapat tempat pengisian CPO milik Permata Hijau Grup yang terletak pada 500 meter dari sinyal keluar stasiun. Selain itu, terdapat tempat pengisian CPO milik pabrik kelapa sawit PT Musim Mas.

Terkait dengan perpanjangan jalur kereta api menuju Kotapinang sebagai bagian dari proyek jalur kereta api Trans-Sumatra yang dicanangkan oleh Kemenhub, stasiun peninggalan DSM ini direncanakan akan digantikan dengan bangunan baru yang lebih besar, terletak agak jauh di utara stasiun saat ini.[4] Stasiun baru ini memiliki arsitektur minimalis futuristik dengan sentuhan panel berwarna merah. Terdapat empat stasiun di segmen pertama Rantau Prapat–Kotapinang, yaitu Rantau Prapat baru, N1, Aek Nabara, dan Pondok S5.[5][6]

Layanan kereta api

Penumpang

Sribilah Utama, dari dan tujuan Medan (eksekutif, eksekutif-bisnis, dan ekonomi premium)

Barang

Angkutan ketel CPO, dari dan tujuan Belawan

Jadwal kereta api

Berikut ini adalah jadwal kereta api penumpang yang berhenti di Stasiun Rantau Prapat per 10 Februari 2021 (sesuai Gapeka 2021).

No. KA KA Tujuan Kelas Tiba Berangkat
U56 Sribilah Utama Rantau Prapat (RAP) Eksekutif & Bisnis 04.04 -
U53 Medan (MDN) - 07.45
U54 Rantau Prapat (RAP) 13.52 -
U55 Medan (MDN) - 14.45
U62 Sribilah Premium Rantau Prapat (RAP) Bisnis 16.23 -
U61 Medan (MDN) - 17.25
U52 Sribilah Eksekutif Rantau Prapat (RAP) Eksekutif 21.03 -
U51 Medan (MDN) - 22.00

Insiden

Pada tanggal 2 Februari 2007 pukul 08.23, KA Sribilah bertabrakan dengan kereta api barang BB303-34, 500 meter dari Stasiun Rantau Prapat. Akibatnya, kepala lokomotif terangkat dan dua gerbong penumpang kereta bisnis terjungkal keluar rel. Sementara itu, gerbong kereta api barang yang tidak membawa muatan juga terlempar ke luar. Dalam kejadian ini, 35 orang menderita luka, termasuk 9 orang luka parah.[7]

Referensi

  1. ^ Subdit Jalan Rel dan Jembatan (2004). Buku Jarak Antarstasiun dan Perhentian. Bandung: PT Kereta Api (Persero). 
  2. ^ a b Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 Januari 2020. 
  3. ^ "Jalur Kereta Api Rantauprapat-Kota Pinang Rampung 90 Persen | Sumatra Bisnis.com". Bisnis.com. Diakses tanggal 2020-02-04. 
  4. ^ "Pembangunan Rel KA Jurusan Rantauprapat Kota Pinang Tingkatkan Ekonomi Masyarakat - Tobapos.co - Setia kepada Rakyat - Mobile Version". m.tobapos.co. Diakses tanggal 2018-05-31. 
  5. ^ "Pembangunan Jalur KA Rantau Prapat-Kota Pinang Berjalan 90 Persen". Analisadaily.com (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2020-12-05. 
  6. ^ "Proyek Jalur KA Rantauprapat-Kota Pinang Sudah 90 Persen". Republika Online. 2020-01-04. Diakses tanggal 2020-12-05. 
  7. ^ "Kereta Api Tabrakan di Rantau Prapat". Tempo. 2007-02-02. Diakses tanggal 2018-04-26. 

Pranala luar

(Indonesia) Situs web resmi KAI dan jadwal kereta api

Stasiun sebelumnya Piktogram dari KA Jarak Jauh Lintas Kereta Api Indonesia Stasiun berikutnya
Marbau
ke arah Kisaran
Kisaran–Kotapinang
Stasiun lama
Terminus
Kisaran–Kotapinang
Stasiun baru
N1
ke arah Kotapinang