Lompat ke isi

Edward Wellington Pahala Tambunan: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Magenta Montase (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 52: Baris 52:
[[Kategori:Tokoh Sumatra Utara]]
[[Kategori:Tokoh Sumatra Utara]]
[[Kategori:Marga Tambunan|Pahala]]
[[Kategori:Marga Tambunan|Pahala]]
[[Kategori:Tokoh Batak|Tambunan]]
[[Kategori:Tokoh Batak Toba|Tambunan]]
[[Kategori:Tokoh Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat]]
[[Kategori:Tokoh Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat]]
[[Kategori:Panglima Komando Daerah Militer XIII/Merdeka]]
[[Kategori:Panglima Komando Daerah Militer XIII/Merdeka]]

Revisi per 15 September 2021 18.20

Edward Wellington Pahala Tambunan
Gubernur Sumatra Utara ke-10
Masa jabatan
12 Juni 1978 – 13 Juni 1983
Informasi pribadi
Lahir(1928-01-14)14 Januari 1928
Belanda Balige, Sumatra Utara
Meninggal17 Januari 2006(2006-01-17) (umur 78)
Indonesia Jakarta
KebangsaanIndonesia Indonesia
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Pangkat Mayor Jenderal TNI
SatuanInfanteri
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mayor Jenderal TNI (Purn.) Edward Wellington Pahala Tambunan atau lebih dikenal dengan nama E.W.P. Tambunan (sering disalahejakan menjadi Edward Waldemar Pahala Tambunan)[1] (14 Januari 1928 – 17 Januari 2006) adalah Gubernur Sumatra Utara periode 1978—1983. Jenazahnya dimakamkan di makam pahlawan Kalibata, Jakarta. Tambunan dikenal karena merupakan penggagas salam Sumatra Utara seperti "Horas", "Majua-jua", "Penjua-jua", "Ahoi". Tambunan juga dikenal karena menduniakan Pesta Danau Toba, pesta budaya terbesar di Sumatra Utara yang menjadi daya tarik bagi wisatawan.

Pranala luar

Referensi

  1. ^ Bachtiar, Harsya W. (1988). Siapa dia? Perwira Tinggi Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI-AD). Jakarta. hlm. 440. 
Jabatan politik
Didahului oleh:
Marah Halim Harahap
Gubernur Sumatra Utara
1978—1983
Diteruskan oleh:
Kaharudin Nasution