Lompat ke isi

Tali manila: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
InternetArchiveBot (bicara | kontrib)
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.8
Aldifahri16 (bicara | kontrib)
Penambahan pada penjelasan tentang tali manila dan sejarah pembuatan tali manila
Baris 2: Baris 2:


[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Het verpakken van manilla-hennep (musa textilis) in balen op onderneming Kali Telepak Besoeki Oost-Java TMnr 10011535.jpg|ka|jmpl|Pengemasan tali manila ke dalam ikatan di Kali Telepak, Besoeki, Jawa Timur]]
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Het verpakken van manilla-hennep (musa textilis) in balen op onderneming Kali Telepak Besoeki Oost-Java TMnr 10011535.jpg|ka|jmpl|Pengemasan tali manila ke dalam ikatan di Kali Telepak, Besoeki, Jawa Timur]]
'''Tali manila''' adalah sejenis [[serat]] berwarna [[kuning pucat]] yang didapatkan dari ''[[Abacá|Musa textilis]]'', sebuah kerabat dari [[pisang|pisang pangan]], yang juga disebut tali manila<ref>{{cite web |url=http://www.ars-grin.gov/cgi-bin/npgs/html/taxon.pl?24742 |title=USDA GRIN Taxonomy |accessdate=5 Juni 2014 |archive-date=2014-06-10 |archive-url=https://www.webcitation.org/6QEYdgZCZ?url=http://www.ars-grin.gov/cgi-bin/npgs/html/taxon.pl?24742 |dead-url=yes }}</ref> serta [[abacá]]. Tali tersebut juga sangat menghabiskan biaya, berhargai lebih tinggi beberapa kali lipat ketimbang serat kayu.
'''Tali manila''' adalah tali alami sejenis [[serat]] berwarna [[kuning pucat]] yang didapatkan dari ''[[Abacá|Musa textilis]]'', sebuah kerabat dari [[pisang|pisang pangan]], yang juga disebut tali manila<ref>{{cite web |url=http://www.ars-grin.gov/cgi-bin/npgs/html/taxon.pl?24742 |title=USDA GRIN Taxonomy |accessdate=5 Juni 2014 |archive-date=2014-06-10 |archive-url=https://www.webcitation.org/6QEYdgZCZ?url=http://www.ars-grin.gov/cgi-bin/npgs/html/taxon.pl?24742 |dead-url=yes }}</ref> serta abacá. Tali tersebut juga sangat menghabiskan biaya, berhargai lebih tinggi beberapa kali lipat ketimbang serat kayu. Tali manila memiliki beberapa istilah lain, seperti tali tambang goni, tali dadung, dan tali tambang besar.


Namanya merujuk kepada [[Manila|ibu kota]] [[Filipina]], salah satu produsen utama tali Manila.<ref name="edwards"/><ref name="hendrickx">{{cite journal|author=Katrien Hendrickx|year=1904|series=Studia anthropologica|volume=11|title=The Origins of Banana-fibre Cloth in the Ryukyus, Japan|journal=Farmers' bulletin|isbn=978-90-5867-614-6|url=http://books.google.com/books?id=ULyu8dNqS1sC&printsec=frontcover#v=onepage&q&f=false|page=170|publisher=Leuven University Press }}</ref>
Namanya merujuk kepada [[Manila|ibu kota]] [[Filipina]], salah satu produsen utama tali Manila.<ref name="edwards"/><ref name="hendrickx">{{cite journal|author=Katrien Hendrickx|year=1904|series=Studia anthropologica|volume=11|title=The Origins of Banana-fibre Cloth in the Ryukyus, Japan|journal=Farmers' bulletin|isbn=978-90-5867-614-6|url=http://books.google.com/books?id=ULyu8dNqS1sC&printsec=frontcover#v=onepage&q&f=false|page=170|publisher=Leuven University Press }}</ref>

Sesuai dengan namanya, tali manila merupakan salah satu jenis [[tali natural]] yang terbuat dari serat alami. Tali natural sudah digunakan sejak 20.000 tahun yang lalu dan memiliki peranan penting dalam kehidupan sehari-hari. Tali ini banyak dimanfaatkan oleh kalangan petani, tentara, pemburu, pedagang, hingga pengrajin untuk digunakan di berbagai kebutuhan yang berbeda.<ref>{{Cite web|date=2022-04-29|title=Ketahui Jenis-jenis Tali Natural: Manila, Sisal, Cotton, Jute, Rami|url=https://www.megajaya.co.id/ketahui-jenis-jenis-tali-natural-tali-manila-tali-sisal-tali-cotton-tali-jute-tali-rami/|website=PT Sumber Mega Jaya|language=id-ID|access-date=2022-06-03}}</ref>

== Sejarah Pembuatan Tali Manila ==
Pembuatan tali manila ini diambil dari serat yang terdapat pada pohon goni, untuk kemudian dijadikan sebagai tali setelah sebelumnya dibersihkan terlebih dahulu dari kotorannya. Pemberian nama tali manila sendiri dilakukan oleh seorang Kapten Angkatan Laut Inggris, yang  Bernama [[James Cook]] pada tahun 1700-an.<ref name=":0">{{Cite web|date=2022-04-29|title=Pengertian Tali Manila {{!}} Fungsi, Kelebihan, Kekurangan & Ukuran|url=https://www.megajaya.co.id/pengertian-tali-manila-fungsi-kelebihan-kekurangan-dan-ukuran-tali-manila/|website=PT Sumber Mega Jaya|language=id-ID|access-date=2022-06-03}}</ref>

Pada waktu ini, James menganggap bahwa tali manila terbuat dari [[rami]], maka ia menyebutnya sebagai tali rami. Hal itu bukan tanpa alasan, karena pada zaman dulu semua tali terbuat dari bahan dasar rami. Atas dasar itulah, tali manila ini disebut juga sebagai tali rami.<ref name=":0" />

Seiring perkembangan zaman, istilah tali manila lebih banyak digunakan untuk kebutuhan tali temali perkapalan karena berukuran besar, dan tali rami lebih banyak digunakan sebagai tali dekorasi karena lebih banyak berukuran kecil. Selama ribuan tahun, tali manila ini sudah digunakan untuk berbagai aktivitas, mulai dari aktivitas pada jalur kapal hingga untuk pembuatan pakaian.<ref name=":0" />

Produksi tali manila awalnya dilakukan di Manila, tepatnya di [[Kota Davao|Davao]], [[Filipina]] sejak Perang Dunia ke-II di sebuah peternakan Rami Manila. Sebenarnya tanaman tersebut adalah tanaman Mussa Textilis atau tanaman abaca, sebagai kerabat [[pisang]], untuk kemudian sering digunakan untuk pembuatan tali manila. Namun pada waktu itu, kebanyakan orang menyebutnya sebagai Rami Manila.<ref name=":0" />

Sementara di zaman modern sendiri, tali manila menjadi pilihan nomor satu sebagai tali untuk menarik, sebagai pengaman, panjat tebing dan masih banyak lagi. Walaupun tali sintetis sudah populer sejak tahun 1950-an karena sifatnya yang tahan jamur dan tidak mudah menyusut, namun hal tersebut tidak menyurutkan popularitas tali manila selama bertahun-tahun. <ref name=":0" />


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi per 3 Juni 2022 03.02

Pengemasan tali manila ke dalam ikatan di Kali Telepak, Besoeki, Jawa Timur

Tali manila adalah tali alami sejenis serat berwarna kuning pucat yang didapatkan dari Musa textilis, sebuah kerabat dari pisang pangan, yang juga disebut tali manila[1] serta abacá. Tali tersebut juga sangat menghabiskan biaya, berhargai lebih tinggi beberapa kali lipat ketimbang serat kayu. Tali manila memiliki beberapa istilah lain, seperti tali tambang goni, tali dadung, dan tali tambang besar.

Namanya merujuk kepada ibu kota Filipina, salah satu produsen utama tali Manila.[2][3]

Sesuai dengan namanya, tali manila merupakan salah satu jenis tali natural yang terbuat dari serat alami. Tali natural sudah digunakan sejak 20.000 tahun yang lalu dan memiliki peranan penting dalam kehidupan sehari-hari. Tali ini banyak dimanfaatkan oleh kalangan petani, tentara, pemburu, pedagang, hingga pengrajin untuk digunakan di berbagai kebutuhan yang berbeda.[4]

Sejarah Pembuatan Tali Manila

Pembuatan tali manila ini diambil dari serat yang terdapat pada pohon goni, untuk kemudian dijadikan sebagai tali setelah sebelumnya dibersihkan terlebih dahulu dari kotorannya. Pemberian nama tali manila sendiri dilakukan oleh seorang Kapten Angkatan Laut Inggris, yang  Bernama James Cook pada tahun 1700-an.[5]

Pada waktu ini, James menganggap bahwa tali manila terbuat dari rami, maka ia menyebutnya sebagai tali rami. Hal itu bukan tanpa alasan, karena pada zaman dulu semua tali terbuat dari bahan dasar rami. Atas dasar itulah, tali manila ini disebut juga sebagai tali rami.[5]

Seiring perkembangan zaman, istilah tali manila lebih banyak digunakan untuk kebutuhan tali temali perkapalan karena berukuran besar, dan tali rami lebih banyak digunakan sebagai tali dekorasi karena lebih banyak berukuran kecil. Selama ribuan tahun, tali manila ini sudah digunakan untuk berbagai aktivitas, mulai dari aktivitas pada jalur kapal hingga untuk pembuatan pakaian.[5]

Produksi tali manila awalnya dilakukan di Manila, tepatnya di Davao, Filipina sejak Perang Dunia ke-II di sebuah peternakan Rami Manila. Sebenarnya tanaman tersebut adalah tanaman Mussa Textilis atau tanaman abaca, sebagai kerabat pisang, untuk kemudian sering digunakan untuk pembuatan tali manila. Namun pada waktu itu, kebanyakan orang menyebutnya sebagai Rami Manila.[5]

Sementara di zaman modern sendiri, tali manila menjadi pilihan nomor satu sebagai tali untuk menarik, sebagai pengaman, panjat tebing dan masih banyak lagi. Walaupun tali sintetis sudah populer sejak tahun 1950-an karena sifatnya yang tahan jamur dan tidak mudah menyusut, namun hal tersebut tidak menyurutkan popularitas tali manila selama bertahun-tahun. [5]

Referensi

  1. ^ "USDA GRIN Taxonomy". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-06-10. Diakses tanggal 5 Juni 2014. 
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama edwards
  3. ^ Katrien Hendrickx (1904). "The Origins of Banana-fibre Cloth in the Ryukyus, Japan". Farmers' bulletin. Studia anthropologica. Leuven University Press. 11: 170. ISBN 978-90-5867-614-6. 
  4. ^ "Ketahui Jenis-jenis Tali Natural: Manila, Sisal, Cotton, Jute, Rami". PT Sumber Mega Jaya. 2022-04-29. Diakses tanggal 2022-06-03. 
  5. ^ a b c d e "Pengertian Tali Manila | Fungsi, Kelebihan, Kekurangan & Ukuran". PT Sumber Mega Jaya. 2022-04-29. Diakses tanggal 2022-06-03. 

Pranala luar

Templat:EB9 Poster