Lompat ke isi

Halte Transjakarta Bundaran HI Astra: Perbedaan antara revisi

Koordinat: 6°11′37″S 106°49′23″E / 6.193605°S 106.823016°E / -6.193605; 106.823016
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Irvan Cahyo N (bicara | kontrib)
k Penghapusan tanggal pembangunan kembali
Gilang Bayu Rakasiwi (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Baris 46: Baris 46:
Halte Bundaran HI sempat ditutup untuk keperluan pembangunan [[MRT Jakarta]] pada [[6 Januari]] [[2014]]. Namun, sejak [[24 Maret]] [[2019]], halte ini sudah kembali beroperasi dan terintegrasi dengan [[Stasiun MRT Bundaran Hotel Indonesia|Stasiun MRT Bundaran HI]] yang terletak tepat dibawah halte ini.
Halte Bundaran HI sempat ditutup untuk keperluan pembangunan [[MRT Jakarta]] pada [[6 Januari]] [[2014]]. Namun, sejak [[24 Maret]] [[2019]], halte ini sudah kembali beroperasi dan terintegrasi dengan [[Stasiun MRT Bundaran Hotel Indonesia|Stasiun MRT Bundaran HI]] yang terletak tepat dibawah halte ini.


Pada 15 April 2022, mulai dilaksanakan pembangunan ulang halte Bundaran HI bersama dengan 10 halte lainnya untuk direvitalisasi meliputi [[Dukuh Atas 1 (Transjakarta)|Halte Dukuh Atas 1]], [[Tosari (Transjakarta)|Halte Tosari]], [[Juanda (Transjakarta)|Halte Juanda]], [[Cikoko Stasiun Cawang (Transjakarta)|Halte Cawang Cikoko]], [[Sarinah (Transjakarta)|Halte Sarinah]], [[Kebon Pala (Transjakarta)|Halte Kebon Pala]], [[Kwitang (Transjakarta)|Halte Kwitang]], [[Balai Kota (Transjakarta)|Halte Balai Kota]], [[Gelora Bung Karno (Transjakarta)|Halte Gelora Bung Karno (GBK)]], dan [[Stasiun Jatinegara 2 (Transjakarta)|Halte Stasiun Jatinegara 2]]. Sebagai alternatifnya, disiapkan rute ''shuttle bus'' untuk menyokong pelayan selama proses revitalisasi halte. Rute tersebut terdiri dari rute Bank Indonesia (BI)-Bundaran Senayan (1ST) yang beroperasi di koridor 1, dan rute Pecenongan-Juanda (2ST) di koridor 2.<ref>{{Cite news|last=Triatmojo|first=Danang|date=2022-04-16|title=Belasan Halte dalam Proses Revitalisasi, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Rute Perjalanan|url=https://www.tribunnews.com/metropolitan/2022/04/16/belasan-halte-dalam-proses-revitalisasi-transjakarta-lakukan-penyesuaian-rute-perjalanan|work=TRIBUNnews.com|access-date=2022-09-06}}</ref>
Pada 15 April 2022, mulai dilaksanakan pembangunan ulang halte Bundaran HI bersama dengan 10 halte lainnya untuk direvitalisasi meliputi [[Dukuh Atas 1 (Transjakarta)|Halte Dukuh Atas 1]], [[Tosari (Transjakarta)|Halte Tosari]], [[Juanda (Transjakarta)|Halte Juanda]], [[Cikoko Stasiun Cawang (Transjakarta)|Halte Cawang Cikoko]], [[Sarinah (Transjakarta)|Halte Sarinah]], [[Kebon Pala (Transjakarta)|Halte Kebon Pala]], [[Kwitang (Transjakarta)|Halte Kwitang]], [[Balai Kota (Transjakarta)|Halte Balai Kota]], [[Gelora Bung Karno (Transjakarta)|Halte Gelora Bung Karno (GBK)]], dan [[Stasiun Jatinegara 2 (Transjakarta)|Halte Stasiun Jatinegara 2]]. Sebagai alternatifnya, disiapkan rute ''shuttle bus'' untuk menyokong pelayan selama proses revitalisasi halte. Rute tersebut terdiri dari rute Bank Indonesia (BI)-Bundaran Senayan (1ST) yang beroperasi di koridor 1, dan rute Pecenongan-Juanda (2ST) di koridor 2.<ref>{{Cite news|last=Triatmodjo|first=Danang|date=2022-04-16|title=Belasan Halte dalam Proses Revitalisasi, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Rute Perjalanan|url=https://www.tribunnews.com/metropolitan/2022/04/16/belasan-halte-dalam-proses-revitalisasi-transjakarta-lakukan-penyesuaian-rute-perjalanan|newspaper=[[Warta Kota]]|publisher=[[KG Media]]|location=[[Jakarta]]|access-date=2022-09-06}}</ref>


== Insiden ==
== Insiden ==

Revisi per 21 Juli 2022 03.51

110 Bundaran HI
Halte Transjakarta
Transjakarta Bundaran HI pada Februari 2022
Letak
KotaJakarta Pusat
Desa/kelurahanGondangdia, Menteng
Kodepos10350
AlamatJalan M. H. Thamrin
Koordinat6°11′37″S 106°49′23″E / 6.193605°S 106.823016°E / -6.193605; 106.823016
Desain Halte
Struktur
BRTmedian jalan bebas
1 tengah
Pintu masukMelalui pelican crossing di Jalan M.H. Thamrin
Tersedia akses langsung dari Stasiun MRT
Gerbang tarifYa
Informasi lain
PemilikPT Transportasi Jakarta
StatusTahap revitalisasi
Dibuka1 Februari 2004
Ditutup15 April 2022
Direnovasi24 Maret 2019
Layanan
Halte sebelumnya Transjakarta Halte berikutnya
Tosari
menuju Blok M
Koridor 1 Sarinah
menuju Kota
Setiabudi Utara AINI
menuju Ragunan
Koridor 6 Sarinah
menuju Balai Kota
Tosari
menuju Ragunan
Koridor 6
Tosari Koridor 9
B
Sarinah
menuju Pluit
Layanan penghubung
Stasiun sebelumnya Stasiun berikutnya
Terminus Lin Utara–Selatan Dukuh Atas

Bundaran HI adalah sebuah halte bus Transjakarta yang terletak di Jalan M. H. Thamrin, Gondangdia, Menteng, Jakarta Pusat. Halte yang berada di Koridor 1 yang membentang dari utara ke selatan ini, namanya berasal dari Bundaran Hotel Indonesia yang terletak tidak jauh dari halte.

Halte Bundaran HI sempat ditutup untuk keperluan pembangunan MRT Jakarta pada 6 Januari 2014. Namun, sejak 24 Maret 2019, halte ini sudah kembali beroperasi dan terintegrasi dengan Stasiun MRT Bundaran HI yang terletak tepat dibawah halte ini.

Pada 15 April 2022, mulai dilaksanakan pembangunan ulang halte Bundaran HI bersama dengan 10 halte lainnya untuk direvitalisasi meliputi Halte Dukuh Atas 1, Halte Tosari, Halte Juanda, Halte Cawang Cikoko, Halte Sarinah, Halte Kebon Pala, Halte Kwitang, Halte Balai Kota, Halte Gelora Bung Karno (GBK), dan Halte Stasiun Jatinegara 2. Sebagai alternatifnya, disiapkan rute shuttle bus untuk menyokong pelayan selama proses revitalisasi halte. Rute tersebut terdiri dari rute Bank Indonesia (BI)-Bundaran Senayan (1ST) yang beroperasi di koridor 1, dan rute Pecenongan-Juanda (2ST) di koridor 2.[1]

Insiden

Halte Bundaran HI dibakar pada 8 Oktober 2020 selama unjuk rasa undang-undang sapu jagat Indonesia.

Halte dibakar pada 8 Oktober 2020

Tempat-tempat terdekat

Transjakarta Bundara HI, 2019

Referensi

  1. ^ Triatmodjo, Danang (2022-04-16). "Belasan Halte dalam Proses Revitalisasi, Transjakarta Lakukan Penyesuaian Rute Perjalanan". Warta Kota. Jakarta: KG Media. Diakses tanggal 2022-09-06. 

Pranala luar