Lompat ke isi

Richie Ricardo: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox artist
{{Infobox person
| name = Richie Ricardo
| name = Richie Ricardo
| image =
| image =
Baris 12: Baris 12:
| other_names =
| other_names =
| known_for =
| known_for =
| occupation = [[Artis]],[[Penyanyi/Vocalist]], [[Pencipta Lagu]]
| occupation = [[Penyanyi]], [[Pencipta Lagu]], [[Aktor]]
| yearsactive = [[1982]]–[[1993]]
| years_active = [[1982]]–[[1993]]
| instrument = [[Vokal]]
| instrument = [[Vokal]]
| religion = [[Kristen]]
| religion = [[Kristen]]
Baris 21: Baris 21:
}}
}}


'''Richie Ricardo''' ({{lahirmati|[[Manado]], [[Sulawesi Utara]]|2|5|1960|[[Bekasi]], [[Jawa Barat]]|29|10|1993}}) adalah [[penyanyi]] dan [[aktor]] berkebangsaan [[Indonesia]].
'''Richie Ricardo''' ({{lahirmati|[[Manado]], [[Sulawesi Utara]]|2|5|1960|[[Bekasi]], [[Jawa Barat]]|29|10|1993}}) adalah [[penyanyi]] dan [[aktor]] berkebangsaan [[Indonesia]]. Dia termasuk dikategorikan sebagai selebritis yang sukses di dua ronde. Dalam film-filmnya dia selalu memperagakan peran stereotip yaitu sebagai cowok lugu yang belakangnya 'dikerjain' oleh gadis-gadis di sekitarnya. Dalam alam musik, Richie sempat melejit lewat album Oh Nona Manis Hujan & Cinta dan Cuma Dia. Tetapi sayang, pada masa jayanya dia berpulang karena sakit Kanker Otak, penyakit yang sudah ia derita sejak 1988.

Di dalam filmnya dia sempat menjadi peran utama dalam film "Bercinta", "Permainan Cinta", "Gadis Telepon", "Rambut Keriting" dan "Ranjang Setan".


== Diskografi ==
== Diskografi ==

Revisi per 24 Agustus 2022 17.11

Richie Ricardo
LahirRichie Ricardo
(1960-05-02)2 Mei 1960
Manado, Sulawesi Utara, Indonesia
Meninggal29 Oktober 1993(1993-10-29) (umur 33)
Bekasi, Jawa Barat, Indonesia
PekerjaanPenyanyi, Pencipta Lagu, Aktor
Tahun aktif19821993

Richie Ricardo (2 Mei 1960 – 29 Oktober 1993) adalah penyanyi dan aktor berkebangsaan Indonesia. Dia termasuk dikategorikan sebagai selebritis yang sukses di dua ronde. Dalam film-filmnya dia selalu memperagakan peran stereotip yaitu sebagai cowok lugu yang belakangnya 'dikerjain' oleh gadis-gadis di sekitarnya. Dalam alam musik, Richie sempat melejit lewat album Oh Nona Manis Hujan & Cinta dan Cuma Dia. Tetapi sayang, pada masa jayanya dia berpulang karena sakit Kanker Otak, penyakit yang sudah ia derita sejak 1988.

Di dalam filmnya dia sempat menjadi peran utama dalam film "Bercinta", "Permainan Cinta", "Gadis Telepon", "Rambut Keriting" dan "Ranjang Setan".

Diskografi

  • Album Kau Milikku 1985 produksi JK Records
    • Album ini didukung oleh Ria Angelina, Meriam Bellina dan Chintami Atmanegara
    • Judul lagu: Gaun Putih Primadona, Kau Miliku, Cinta Suci, Cantik Manis, Kasih, Nona Sayang, Peluklah Diriku, Gadis, Penyesalan, Juwita, Kubahagiakan Dirimu
  • Hati Seorang Pengembara diambil dari album Remaja 1983

Filmografi

Pranala luar