Kyowa Kirin: Perbedaan antara revisi
Tidak ada ringkasan suntingan Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan |
Rescuing 1 sources and tagging 0 as dead.) #IABot (v2.0.9.2 |
||
Baris 22: | Baris 22: | ||
}} |
}} |
||
{{nihongo|'''Kyowa Kirin Co., Ltd.'''|協和キリン株式会社|Kyōwa Kirin Kabushiki Kaisha}} adalah perusahaan [[farmasi]] dan [[bioteknologi]] Jepang di bawah [[Kirin Company|Kirin Holdings]], dan termasuk di antara 40 pendapatan terbesar di dunia. Perusahaan ini berkantor pusat di [[Chiyoda, Tokyo|Chiyoda-ku]], [[Tokyo]] dan merupakan anggota indeks saham [[Nikkei 225]].<ref>{{cite web|url=http://indexes.nikkei.co.jp/en/nkave/index/component?idx=nk225#09 |title=Components:Nikkei Stock Average |publisher=[[Nikkei Inc.]] |access-date=January 20, 2015}}</ref><ref>{{cite web|url=http://www.currentpartnering.com/insight/top-50-pharma/ |title=Top 50 Pharma Companies by 2012 Revenue |publisher=Wildwood Ventures Ltd. |access-date=March 14, 2014}}</ref> |
{{nihongo|'''Kyowa Kirin Co., Ltd.'''|協和キリン株式会社|Kyōwa Kirin Kabushiki Kaisha}} adalah perusahaan [[farmasi]] dan [[bioteknologi]] Jepang di bawah [[Kirin Company|Kirin Holdings]], dan termasuk di antara 40 pendapatan terbesar di dunia. Perusahaan ini berkantor pusat di [[Chiyoda, Tokyo|Chiyoda-ku]], [[Tokyo]] dan merupakan anggota indeks saham [[Nikkei 225]].<ref>{{cite web|url=http://indexes.nikkei.co.jp/en/nkave/index/component?idx=nk225#09 |title=Components:Nikkei Stock Average |publisher=[[Nikkei Inc.]] |access-date=January 20, 2015}}</ref><ref>{{cite web |url=http://www.currentpartnering.com/insight/top-50-pharma/ |title=Top 50 Pharma Companies by 2012 Revenue |publisher=Wildwood Ventures Ltd. |access-date=March 14, 2014 |archive-date=2014-02-08 |archive-url=https://web.archive.org/web/20140208014236/http://www.currentpartnering.com/insight/top-50-pharma/ |dead-url=yes }}</ref> |
||
== Sejarah == |
== Sejarah == |
Revisi per 16 November 2022 05.52
Publik (K.K) | |
Kode emiten | TYO: 4151 FWB: KY4 Nikkei 225 Component |
Industri | |
Didirikan | July 1, 1949 |
Kantor pusat | Ohtemachi Building, 1-6-1, Ōtemachi, Chiyoda-ku, Tokyo 100-8185, Jepang |
Tokoh kunci | Nobuo Hanai, (Direktur Utama dan Presiden) |
Produk | |
Pendapatan | $ 3,548 miliar USD (TF 2013) (¥ 340,61 miliar JPY) (TF 2013) |
$ 31,32 juta USD (TF 2013) (¥ 30,07 miliar JPY) (TF 2013) | |
Karyawan | 7.532 (terkonsolidasi) (per 31 Desember 2017) |
Induk | Kirin Holdings Company, Limited |
Anak usaha | 47 (33 di Jepang dan 14 perusahaan luar negeri) |
Situs web | Situs web resmi |
Catatan kaki / referensi [1][2][3] |
Kyowa Kirin Co., Ltd. (協和キリン株式会社 , Kyōwa Kirin Kabushiki Kaisha) adalah perusahaan farmasi dan bioteknologi Jepang di bawah Kirin Holdings, dan termasuk di antara 40 pendapatan terbesar di dunia. Perusahaan ini berkantor pusat di Chiyoda-ku, Tokyo dan merupakan anggota indeks saham Nikkei 225.[4][5]
Sejarah
Pada tanggal 1 Juli 1949, cikal bakal dari perusahaan ini, Kyowa Hakko Kogyo Co, Ltd . didirikan. Setelah merger dengan Kirin Pharma Co., Ltd., pada tanggal 1 Oktober 2008 perusahaan berganti nama menjadi yang sekarang.
Pada 11 Juli 2014, anak perusahaan KHK, ProStrakan Group (berbasis di Skotlandia), mengakuisisi Archimedes Pharma dari Novo Nordisk Foundation sebesar $ 394 juta.[6]
Pada tahun 2019, entitas tersebut berganti nama menjadi "Kyowa Kirin Co., Ltd.", menggantikan nama sebelumnya yaitu Kyowa Hakko Kirin Co., Ltd.
Segmen bisnis dan produk
- Bisnis Farmasi
Perusahaan mengembangkan metode untuk membuat antibodi monoklonal terafukosilasi menggunakan jalur sel CHO di mana FUT8 telah dihilangkan; perusahaan ini menyebutnya sebagai platform "Potelligent". Perusahaan memperoleh persetujuan pemasaran di Jepang pada April 2012 untuk obat antibodi monoklonal yang disebut mogamulizumab yang dikembangkan menggunakan platform tersebut.[7]
- Obat sistem saraf pusat
- Obat imunologi/Alergi
- Obat nefrologi
- ESPO / NESP / Aranesp
- REGPARA
- Obat onkologi
- ABSTRAL
- GRAN / Peglasta / Neulasta
- LEUNASE
- Mitomycin-C
- SANCUSO
- Diagnostik
- Reagen diagnostik in vitro , penganalisis dan diagnostik pendamping
- Bisnis Bio-Kimia
- Biosimilar
- Antibodi Monoklonal
- Asam amino, asam nukleat dan senyawa terkait, produk perawatan kesehatan, dan bahan farmasi aktif lainnya
- Vitamin, mineral, peptida dan zat pengatur tumbuh [8]
Referensi
- ^ "Kyowa Hakko Kirin Company Overview". Kyowa Hakko Kirin. Diakses tanggal March 14, 2014.
- ^ "Kyowa Hakko Kirin Corporate Profile" (PDF). Kyowa Hakko Kirin. Diakses tanggal March 14, 2014.
- ^ "Kyowa Hakko Kirin Annual Report 2012". Kyowa Hakko Kirin. Diakses tanggal March 14, 2014.
- ^ "Components:Nikkei Stock Average". Nikkei Inc. Diakses tanggal January 20, 2015.
- ^ "Top 50 Pharma Companies by 2012 Revenue". Wildwood Ventures Ltd. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-02-08. Diakses tanggal March 14, 2014.
- ^ "ProStrakan Acquires Archimedes Pharma for $394M". Genetic Engineering & Biotechnology News. Mary Ann Liebert, Inc. July 11, 2014. Diakses tanggal January 20, 2015.
- ^ Yu, X; Marshall, MJE; Cragg, MS; Crispin, M (June 2017). "Improving Antibody-Based Cancer Therapeutics Through Glycan Engineering" (PDF). BioDrugs : Clinical Immunotherapeutics, Biopharmaceuticals and Gene Therapy. 31 (3): 151–166. doi:10.1007/s40259-017-0223-8. PMID 28466278.
- ^ "FY 2013 Consolidated Financial Summary". Kyowa Hakko Kirin. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-04. Diakses tanggal March 14, 2014.