Lompat ke isi

Operasi Gibraltar: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Borgxbot (bicara | kontrib)
k Robot: Cosmetic changes
Baris 8: Baris 8:
|casus=
|casus=
|territory=
|territory=
|result=Deteksi dan pengusiran penyusup Pakistan.<br />
|result=Deteksi dan pengusiran penyusup Pakistan.{{br}}
India memperoleh sedikit teritori.<br />
India memperoleh sedikit teritori.{{br}}
Perang Kedua Kashmir dimulai.
Perang Kedua Kashmir dimulai.
|combatant1={{negaranama|Pakistan}}
|combatant1={{negaranama|Pakistan}}

Revisi per 13 Mei 2009 00.37

Operasi Gibraltar
Bagian dari Perang India-Pakistan 1965

Pakistan masuk ke daerah yang ditandai dalam hijau tua.
TanggalAgustus 1965
LokasiJammu dan Kashmir, India
Hasil

Deteksi dan pengusiran penyusup Pakistan.
India memperoleh sedikit teritori.

Perang Kedua Kashmir dimulai.
Pihak terlibat
 Pakistan  India
Kekuatan
5.000 - 40.000 Tidak diketahui
Korban
4.000[1][2] - 8,000[3] Tidak diketahui

Operasi Gibraltar adalah nama yang diberikan untuk rencana Pakistan] memasuki daerah Jammu dan Kashmir di India barat laut dan memulai pemberontakan melawan kekuasaan India. Operasi ini gagal dilakukan. Operasi ini dilancarkan pada Agustus 1965. Tentara dan gerilyawan Pakistan, menyamar sebagai penduduk lokal, memasuki Jammu dan Kashmir dari Pakistan dengan tujuan menghasut pemberontakan diantara Muslim Kashmir. Namun, strategi ini gagal karena penduduk tidak merespon seperti yang diduga dan para penyamar dapat segera ditemukan. Kegagaalan ini diikuti dengan serangan balasan India yang membuat India memperoleh sedikit teritori.

Catatan kaki

  1. ^ "Kashmiris didn't back Pakistan in 1965: Gohar" (HTML). The Tribune. 6 June, 2005. Diakses tanggal 2007-07-08. 
  2. ^ "Opinion: The Way it was 4: extracts from Brig (retd) ZA Khan's book" (HTML). Defence Journal. Dynavis (Pvt) Ltd. May 1998. Diakses tanggal 2007-07-08. 
  3. ^ "Ayub misled nation in '65 war: Nur Khan" (HTML). Khaleej Times. 8 September, 2005. Diakses tanggal 2007-07-08. 

Referensi