Lompat ke isi

Putri K. Wardani: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Rassya LN22 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Rassya LN22 (bicara | kontrib)
Tidak ada ringkasan suntingan
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 2: Baris 2:
{{Infobox officeholder
{{Infobox officeholder
|birth_name = Putri Kuswisnu Wardani
|birth_name = Putri Kuswisnu Wardani
|honorific-suffix= [[:en:Master of Business Administration|M.B.A]]
|honorific-suffix= [[:en:Master of Business Administration|M.B.A.]]
|native_name = ꦥꦸꦠꦿꦶ​ꦏꦸꦱ꧀ꦮꦶꦱ꧀ꦤꦸꦮꦂꦝꦤꦶ
|native_name = ꦥꦸꦠꦿꦶ​ꦏꦸꦱ꧀ꦮꦶꦱ꧀ꦤꦸꦮꦂꦝꦤꦶ
|image = Putri Kuswisnu Wardani for Puteri Indonesia 2023 quarantine.jpeg
|image = Putri Kuswisnu Wardani for Puteri Indonesia 2023 quarantine.jpeg
Baris 8: Baris 8:
|image_size = 200px
|image_size = 200px
|alma_mater = [[:en:National University (California)|National University California]]
|alma_mater = [[:en:National University (California)|National University California]]
|occupation =
|title =
|competitions =
|office = [[Dewan Pertimbangan Presiden Republik Indonesia|Anggota Dewan Pertimbangan Presiden]]
|office = [[Dewan Pertimbangan Presiden Republik Indonesia|Anggota Dewan Pertimbangan Presiden]]
|order =
|order =
Baris 22: Baris 19:
|occupation = {{hlist|[[Pengusaha]]|[[pebisnis]]|[[politikus]]}}
|occupation = {{hlist|[[Pengusaha]]|[[pebisnis]]|[[politikus]]}}
|nationality = [[Indonesia]]
|nationality = [[Indonesia]]
|education = [[:en:Master of Business Administration|Master of Business Administration]]
|education = [[:en:Master of Business Administration|Master of Business Administration]] (M.B.A.)
|height = 165 cm
|height = 165 cm
|weight =
|weight =
Baris 30: Baris 27:
|religion =
|religion =
}}
}}
'''Putri Kuswisnu Wardani''', [[:en:Master of Business Administration|MBA]]. ({{lang-jv|ꦥꦸꦠꦿꦶ​ꦏꦸꦱ꧀ꦮꦶꦱ꧀ꦤꦸꦮꦂꦝꦤꦶ}}; {{lahirmati|[[Jakarta]]|20|9|1959}}) adalah anggota [[Dewan Pertimbangan Presiden]] sejak 2019 dan seorang [[pengusaha]] asal [[Indonesia]].<ref>{{Cite news|url=https://www.merdeka.com/gaya/rahasia-bos-mustika-ratu-masih-cantik-di-usia-nyaris-60-tahun.html|title=Rahasia Bos Mustika Ratu masih cantik di usia nyaris 60 tahun|work=[[Merdeka.com]]|access-date=2021-07-20|editor-last=Fadillah|editor-first=Ramadhian|first=Ramadhian|last=Fadillah|language=id}}</ref> Sejak 2011, ia menerima tongkat kepemimpinan dari ibunya, [[Mooryati Soedibyo]], yang merupakan pendiri sekaligus perintis [[Mustika Ratu|PT Mustika Ratu]], salah satu [[perusahaan]] [[kosmetika]] ternama di [[Indonesia]].<ref>{{Cite web|url=http://www.tokohindonesia.com/biografi/article/286-direktori/2687-nakhoda-kedua-mustika-ratu|title=Tokoh Indonesia – Putri Kuswisnuwardhani|website=tokohindonesia.com|access-date=2021-07-20|archive-date=2016-03-04|archive-url=https://web.archive.org/web/20160304200305/http://www.tokohindonesia.com/biografi/article/286-direktori/2687-nakhoda-kedua-mustika-ratu|dead-url=yes}}</ref> Putri juga merupakan salah satu petinggi kontes kecantikan nasional [[Puteri Indonesia]], dengan jabatan sebagai Ketua Dewan Pembina [[Yayasan Puteri Indonesia]].
'''Putri Kuswisnu Wardani''', [[:en:Master of Business Administration|M.B.A.]] ({{lang-jv|ꦥꦸꦠꦿꦶ​ꦏꦸꦱ꧀ꦮꦶꦱ꧀ꦤꦸꦮꦂꦝꦤꦶ}}; {{lahirmati|[[Jakarta]]|20|9|1959}}) adalah anggota [[Dewan Pertimbangan Presiden]] sejak 2019 dan seorang [[pengusaha]] asal [[Indonesia]].<ref>{{Cite news|url=https://www.merdeka.com/gaya/rahasia-bos-mustika-ratu-masih-cantik-di-usia-nyaris-60-tahun.html|title=Rahasia Bos Mustika Ratu masih cantik di usia nyaris 60 tahun|work=[[Merdeka.com]]|access-date=2021-07-20|editor-last=Fadillah|editor-first=Ramadhian|first=Ramadhian|last=Fadillah|language=id}}</ref> Sejak 2011, ia menerima tongkat kepemimpinan dari ibunya, [[Mooryati Soedibyo]], yang merupakan pendiri sekaligus perintis [[Mustika Ratu|PT Mustika Ratu]], salah satu [[perusahaan]] [[kosmetika]] ternama di [[Indonesia]].<ref>{{Cite web|url=http://www.tokohindonesia.com/biografi/article/286-direktori/2687-nakhoda-kedua-mustika-ratu|title=Tokoh Indonesia – Putri Kuswisnuwardhani|website=tokohindonesia.com|access-date=2021-07-20|archive-date=2016-03-04|archive-url=https://web.archive.org/web/20160304200305/http://www.tokohindonesia.com/biografi/article/286-direktori/2687-nakhoda-kedua-mustika-ratu|dead-url=yes}}</ref> Putri juga merupakan salah satu petinggi kontes kecantikan nasional [[Puteri Indonesia]], dengan jabatan sebagai Ketua Dewan Pembina dan Penasehat untuk [[Yayasan Puteri Indonesia]].


== Pendidikan ==
== Pendidikan ==

Revisi per 17 Mei 2023 00.27

Putri K. Wardani
ꦥꦸꦠꦿꦶ​ꦏꦸꦱ꧀ꦮꦶꦱ꧀ꦤꦸꦮꦂꦝꦤꦶ
Putri pada 2023
Anggota Dewan Pertimbangan Presiden
Mulai menjabat
13 Desember 2019
PresidenJoko Widodo
Ketua DewanWiranto
Informasi pribadi
Lahir
Putri Kuswisnu Wardani

20 September 1959 (umur 65)
Jakarta, Indonesia
KebangsaanIndonesia
Tinggi badan165 cm (5 ft 5 in)
Orang tua
KerabatPakubuwana X (kakek buyut)
PendidikanMaster of Business Administration (M.B.A.)
AlmamaterNational University California
Pekerjaan
IMDB: nm10044898 Instagram: putri_k_wardani209 Modifica els identificadors a Wikidata
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Putri Kuswisnu Wardani, M.B.A. (bahasa Jawa: ꦥꦸꦠꦿꦶ​ꦏꦸꦱ꧀ꦮꦶꦱ꧀ꦤꦸꦮꦂꦝꦤꦶ; lahir 20 September 1959) adalah anggota Dewan Pertimbangan Presiden sejak 2019 dan seorang pengusaha asal Indonesia.[1] Sejak 2011, ia menerima tongkat kepemimpinan dari ibunya, Mooryati Soedibyo, yang merupakan pendiri sekaligus perintis PT Mustika Ratu, salah satu perusahaan kosmetika ternama di Indonesia.[2] Putri juga merupakan salah satu petinggi kontes kecantikan nasional Puteri Indonesia, dengan jabatan sebagai Ketua Dewan Pembina dan Penasehat untuk Yayasan Puteri Indonesia.

Pendidikan

Pada tahun 1988, Putri memulai pendidikan bisnisnya dengan kuliah di National University di Inglewood, California, Amerika Serikat untuk mendapatkan gelar magister. Pada tahun 1990, dia berhasil dinyatakan lulus dari universitas dengan meraih gelar sebagai Master of Business Administration (M.B.A).[3]

Karier

Puteri Indonesia

Putri dan Puan Maharani (tengah) bersama 3 pemenang utama Puteri Indonesia 2018 dan Miss Universe 2017, Demi-Leigh Nel-Peters (ke-2 dari kanan) pada malam penobatan Puteri Indonesia 2018.

Setelah ibunya Mooryati Soedibyo memutuskan untuk pesiun sebagai petinggi Yayasan Puteri Indonesia karena usianya yang semakin tua, tongkat kepemimpinan kemudian diwariskan kepada Putri pada tahun 2011, dia telah menjabat sebagai Ketua Dewan Pembina dan Penasehat sejak 2005. Puteri Indonesia adalah sebuah kontes kecantikan di Indonesia yang diadakan setiap tahun. Presiden atau pemilik pertama kontes Puteri Indonesia adalah ibunya sendiri, Mooryati Soedibyo.

Kontes Puteri Indonesia didirikan pada tahun 1992 dan dianggap sebagai kontes kecantikan nasional tertua dan paling prestisius di Indonesia dengan pemenang pertamanya adalah Indira Paramarini Sudiro yang dinobatkan sebagai Puteri Indonesia 1992 dan memenangkan gelar Miss ASEAN 1992. Dimana Puteri Indonesia 1996, Alya Rohali memegang gelarnya untuk masa pemerintahan terlama dalam sejarah kontes, dari tahun 1996 hingga 1999.

Selain Yayasan Puteri Indonesia, Putri juga diwariskan perusahaan PT Mustika Ratu. Mustika Ratu adalah salah satu perusahaan kosmetika ternama dan juga merupakan perusahaan untuk pemasok obat-obatan tradisional dalam kemasan seperti; jamu, minuman herbal, dan lain sebagainya. Sejak awal kepempinannya, Putri menjabat sebagai Ketua Komisaris, setelah nantinya Putri pensiun–kepimpinan perusahaan kemudian diwariskan oleh putri tertuanya, Kusuma Ida Anjani.

Riwayat karier

Putri (kiri) dan Wardiman Djojonegoro (kanan) bersama finalis Puteri Indonesia 2022 mengunjungi Istana Kepresidenan Bogor untuk bertemu dengan Presiden Joko Widodo, 23 Februari 2022.

Filmografi

Tahun Judul Peran Produksi Sutradara
2018 Sultan Agung: Tahta, Perjuangan, Cinta Produser Mooryati Soedibyo Cinema Hanung Bramantyo

Referensi

  1. ^ Fadillah, Ramadhian. Fadillah, Ramadhian, ed. "Rahasia Bos Mustika Ratu masih cantik di usia nyaris 60 tahun". Merdeka.com. Diakses tanggal 2021-07-20. 
  2. ^ "Tokoh Indonesia – Putri Kuswisnuwardhani". tokohindonesia.com. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-04. Diakses tanggal 2021-07-20. 
  3. ^ a b "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2020-06-04. Diakses tanggal 2020-06-04. 

Pranala luar