Lompat ke isi

Bahasa Jepang: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
YurikBot (bicara | kontrib)
k robot Adding: lad:Idioma japonezo
Shikai shaw (bicara | kontrib)
k fix
Baris 4: Baris 4:
|region=Asia Timur, Oseania
|region=Asia Timur, Oseania
|speakers=127 juta|rank=8
|speakers=127 juta|rank=8
|family=[[Bahasa isolat|Tidak diklasifikasikan]]<br>
|family=[[Bahasa isolat|Tidak diklasifikasikan]]<br/>
&nbsp;[[Bahasa Jepanik|Jepanik]]<br>
&nbsp;[[Bahasa Jepanik|Jepanik]]<br/>
&nbsp;&nbsp;'''Jepang'''
&nbsp;&nbsp;'''Jepang'''
|nation=[[Jepang]] (''de facto''), [[Angaur]] ([[Palau]])
|nation=[[Jepang]] (''de facto''), [[Angaur]] ([[Palau]])
|agency= Pemerintah Jepang
|agency= Pemerintah Jepang
|iso1=ja|iso2=jpn|sil=JPN}}
|iso1=ja|iso2=jpn|sil=JPN}}
'''Bahasa Jepang''' {{Audio|ja-nihongo.ogg|dengarkan}} (日本語; [[romaji]]: ''Nihongo'') merupakan [[bahasa resmi]] di [[Jepang]] dan jumlah penutur 127 juta jiwa.
'''Bahasa Jepang''' {{Audio|ja-nihongo.ogg|dengarkan}} (日本語; [[romaji]]: ''Nihongo'') merupakan [[bahasa resmi]] di [[Jepang]] dan jumlah penutur 127 juta jiwa.


Bahasa Jepang juga digunakan oleh sejumlah [[penduduk]] negara yang pernah ditaklukkannya seperti [[Korea]] dan [[Republik China]]. Ia juga dapat didengarkan di [[Amerika Serikat]] ([[California]] dan [[Hawaii]]) dan [[Brasil]] akibat emigrasi orang Jepang ke sana. Namun keturunan mereka yang disebut ''nisei'' (二世, generasi kedua), tidak lagi fasih dalam bahasa tersebut.
Bahasa Jepang juga digunakan oleh sejumlah [[penduduk]] negara yang pernah ditaklukkannya seperti [[Korea]] dan [[Republik China]]. Ia juga dapat didengarkan di [[Amerika Serikat]] ([[California]] dan [[Hawaii]]) dan [[Brasil]] akibat emigrasi orang Jepang ke sana. Namun keturunan mereka yang disebut ''nisei'' (二世, generasi kedua), tidak lagi fasih dalam bahasa tersebut.
Baris 18: Baris 18:
== Lafaz vokal ==
== Lafaz vokal ==
[[Image:Japanese (standard) vowels.png|right]]
[[Image:Japanese (standard) vowels.png|right]]
Bahasa Jepang mempunyai 5 huruf vokal yaitu /a/, /i/, /ɯ/, /e/, dan /o/.
Bahasa Jepang mempunyai 5 huruf vokal yaitu /a/, /i/, /ɯ/, /e/, dan /o/.


Lafaz vokal bahasa Jepang mirip [[bahasa Indonesia]].
Lafaz vokal bahasa Jepang mirip [[bahasa Indonesia]].
Contohnya:<br>
Contohnya:<br/>
*/a/ seperti "b<b>a</b>pa" <br>
* /a/ seperti "b<b>a</b>pa"<br/>
*/i/ seperti "<b>i</b>bu" <br>
* /i/ seperti "<b>i</b>bu"<br/>
*/ɯ/ seperti "<b>u</b>rut" <br>
* /ɯ/ seperti "<b>u</b>rut"<br/>
*/e/ seperti "<b>e</b>sok" <br>
* /e/ seperti "<b>e</b>sok"<br/>
*/o/ seperti "<b>o</b>bor" <br>
* /o/ seperti "<b>o</b>bor"<br/>


== Tulisan bahasa Jepang ==
== Tulisan bahasa Jepang ==
Tulisan bahasa Jepang berasal dari tulisan bahasa China (漢字/kanji) yang diperkenalkan pada abad keempat Masehi. Sebelum ini, orang Jepang tidak mempunyai sistem penulisan sendiri.
Tulisan bahasa Jepang berasal dari tulisan bahasa China (漢字/kanji) yang diperkenalkan pada abad keempat Masehi. Sebelum ini, orang Jepang tidak mempunyai sistem penulisan sendiri.


Tulisan Jepang terbagi kepada tiga: <br>
Tulisan Jepang terbagi kepada tiga:<br/>
*<i>[[aksara]] [[aksara Kanji|Kanji]]</i> (漢字) yang berasal dari China <br>
* <i>[[aksara]] [[aksara Kanji|Kanji]]</i> (漢字) yang berasal dari China<br/>
*<i>[[aksara]] [[Hiragana]]</i> (ひらがな) dan <br>
* <i>[[aksara]] [[Hiragana]]</i> (ひらがな) dan<br/>
*<i>[[aksara]] [[Katakana]]</i> (カタカナ); keduanya berunsur daripada tulisan <i>kanji</i> dan dikembangkan pada abad kedelapan Masehi oleh [[rohaniawan]] [[Buddha]] untuk membantu melafazkan karakter-karakter China.
* <i>[[aksara]] [[Katakana]]</i> (カタカナ); keduanya berunsur daripada tulisan <i>kanji</i> dan dikembangkan pada abad kedelapan Masehi oleh [[rohaniawan]] [[Buddha]] untuk membantu melafazkan karakter-karakter China.


Kedua aksara terakhir ini biasa disebut [[kana]] dan keduanya terpengaruhi [[fonetik]] bahasa [[Sansekerta]]. Hal ini masih bisa dilihat dalam urutan aksara Kana.
Kedua aksara terakhir ini biasa disebut [[kana]] dan keduanya terpengaruhi [[fonetik]] bahasa [[Sansekerta]]. Hal ini masih bisa dilihat dalam urutan aksara Kana.
Baris 41: Baris 41:
Bahasa Jepang yang kita kenal sekarang ini, ditulis dengan menggunakan kombinasi aksara Kanji, Hiragana, dan Katakana. Kanji dipakai untuk menyatakan arti dasar dari kata (baik berupa kata benda, kata kerja, kata sifat, atau kata sandang). Hiragana ditulis sesudah kanji untuk mengubah arti dasar dari kata tersebut, dan menyesuaikannya dengan peraturan tata bahasa Jepang.
Bahasa Jepang yang kita kenal sekarang ini, ditulis dengan menggunakan kombinasi aksara Kanji, Hiragana, dan Katakana. Kanji dipakai untuk menyatakan arti dasar dari kata (baik berupa kata benda, kata kerja, kata sifat, atau kata sandang). Hiragana ditulis sesudah kanji untuk mengubah arti dasar dari kata tersebut, dan menyesuaikannya dengan peraturan tata bahasa Jepang.


== Kana ==
== Kana ==
Aksara Hiragana dan Katakana (kana) memiliki urutan seperti dibawah ini, memiliki 46 set huruf masing-masing:
Aksara Hiragana dan Katakana (kana) memiliki urutan seperti dibawah ini, memiliki 46 set huruf masing-masing:


A Ka Sa Ta Na Ha Ma Ya Ra Wa N' <br>
A Ka Sa Ta Na Ha Ma Ya Ra Wa N'<br/>
I Ki Shi Chi Ni Hi Mi (i) Ri (i)<br>
I Ki Shi Chi Ni Hi Mi (i) Ri (i)<br/>
U Ku Su Tsu Nu Hu Mu Yu Ru (u)<br>
U Ku Su Tsu Nu Hu Mu Yu Ru (u)<br/>
E Ke Se Te Ne He Me (e) Re (e)<br>
E Ke Se Te Ne He Me (e) Re (e)<br/>
O Ko So To No Ho Mo Yo Ro Wo<br>
O Ko So To No Ho Mo Yo Ro Wo<br/>


Keduanya (Hiragana dan Katakana) tidak memiliki arti apapun, seperti abjad dalam Bahasa Indonesia, hanya melambangkan suatu bunyi tertentu, meskipun ada juga kata-kata dalam bahasa Jepang yang terdiri dari satu 'suku kata', seperti <i>me</i>(mata), <i>ki</i> (pohon) <i>ni</i> (dua), dsb.
Keduanya (Hiragana dan Katakana) tidak memiliki arti apapun, seperti abjad dalam Bahasa Indonesia, hanya melambangkan suatu bunyi tertentu, meskipun ada juga kata-kata dalam bahasa Jepang yang terdiri dari satu 'suku kata', seperti <i>me</i>(mata), <i>ki</i> (pohon) <i>ni</i> (dua), dsb.
Abjad ini diajarkan pada tingkat pra-sekolah (TK) di Jepang.
Abjad ini diajarkan pada tingkat pra-sekolah (TK) di Jepang.


== Kanji ==
== Kanji ==
Banyak sekali kanji yang diadaptasi dari Tiongkok, sehingga menimbulkan banyak kesulitan dalam membacanya. <i>Dai Kanji Jiten</i> adalah kamus kanji terbesar yang pernah dibuat, dan berisi 30.000 kanji. Kebanyakan kanji sudah punah, hanya terdapat pada kamus, dan sangat terbatas pemakaiannya, seperti pada penulisan suatu nama orang.
Banyak sekali kanji yang diadaptasi dari Tiongkok, sehingga menimbulkan banyak kesulitan dalam membacanya. <i>Dai Kanji Jiten</i> adalah kamus kanji terbesar yang pernah dibuat, dan berisi 30.000 kanji. Kebanyakan kanji sudah punah, hanya terdapat pada kamus, dan sangat terbatas pemakaiannya, seperti pada penulisan suatu nama orang.
Oleh karena itu Pemerintah Jepang membuat suatu peraturan baru mengenai jumlah aksara kanji dalam <i>Joyoo Kanji</i> atau kanji sehari-hari yang dibatasi penggunaannya sampai 1945 huruf saja.
Oleh karena itu Pemerintah Jepang membuat suatu peraturan baru mengenai jumlah aksara kanji dalam <i>Joyoo Kanji</i> atau kanji sehari-hari yang dibatasi penggunaannya sampai 1945 huruf saja.
Baris 71: Baris 71:
"rei,ichi,ni,san,shi/yon,go,roku,shichi/nana,hachi,kyuu/ku,jyuu,hyaku,sen,man"
"rei,ichi,ni,san,shi/yon,go,roku,shichi/nana,hachi,kyuu/ku,jyuu,hyaku,sen,man"


Setelah Kekaisaran Jepang mulai dipengaruhi oleh [[Eropa]], angka-angka Arab/Latin mulai digunakan secara besar-besaran, dan hampir mengganti sepenuhnya kegunaan angka Tionghoa ini.
Setelah Kekaisaran Jepang mulai dipengaruhi oleh [[Eropa]], angka-angka Arab/Latin mulai digunakan secara besar-besaran, dan hampir mengganti sepenuhnya kegunaan angka Tionghoa ini.


Dalam pengunaannya di Bahasa Jepang, dan untungnya juga agak mirip di bahasa Indonesia, angka-angka ini tidak bisa digunakan seperti itu saja untuk menyatakan sebuah jumlah dari sebuah barang, waktu dan sebagainya. Pertama-tama jenis barangnya harus dipertimbangkan, lalu ukurannya, dan akhirnya jumlahnya. Cara berhitung untuk waktu dan tanggal pun berbeda-beda, maka satu hal yang harus dilakukan adalah menghafalkan cara angka-angka ini bergabung dengan satuannya.
Dalam pengunaannya di Bahasa Jepang, dan untungnya juga agak mirip di bahasa Indonesia, angka-angka ini tidak bisa digunakan seperti itu saja untuk menyatakan sebuah jumlah dari sebuah barang, waktu dan sebagainya. Pertama-tama jenis barangnya harus dipertimbangkan, lalu ukurannya, dan akhirnya jumlahnya. Cara berhitung untuk waktu dan tanggal pun berbeda-beda, maka satu hal yang harus dilakukan adalah menghafalkan cara angka-angka ini bergabung dengan satuannya.
Baris 79: Baris 79:
cara menghitung barang dilihat dari bentuk dan ukurannya
cara menghitung barang dilihat dari bentuk dan ukurannya


1.1. Barang secara umum (sepadan dengan berapa buah) (Kanji 一つ、二つ, ...)
1.1. Barang secara umum (sepadan dengan berapa buah) (Kanji 一つ、二つ, ...)
Misal:
Misal:
いくつ?(ikutsu?),berapa banyak?: 1 buah ひとつ(hitotsu) 2 buah ふたつ(futatsu) 3 みっつ (mittsu) 4 よっつ (yottsu) 5 いつつ (itsutsu) むっつ (muttsu) ななつ (nanatsu) やっつ (yattsu) ここのつ (kokonotsu) とお (too). digunakan untuk menghitung jumlah buah, dan barang barang yang "umum"/ biasa, tidak termasuk kategori yang lainnya.
いくつ?(ikutsu?),berapa banyak?: 1 buah ひとつ(hitotsu) 2 buah ふたつ(futatsu) 3 みっつ (mittsu) 4 よっつ (yottsu) 5 いつつ (itsutsu) むっつ (muttsu) ななつ (nanatsu) やっつ (yattsu) ここのつ (kokonotsu) とお (too). digunakan untuk menghitung jumlah buah, dan barang barang yang "umum"/ biasa, tidak termasuk kategori yang lainnya.


1.2. Barang Panjang (sepadan dengan berapa botol,batang,drum,kaleng dll. yang mempunyai bentuk silinder/ tabung) (satuan dalam kanji 一本、二本, ...)
1.2. Barang Panjang (sepadan dengan berapa botol,batang,drum,kaleng dll. yang mempunyai bentuk silinder/ tabung) (satuan dalam kanji 一本、二本, ...)
Misal:
Misal:
Berapa banyak? なんぼん?(nanbon?): 1 いっぽん(ippon) 2 にほん(nihon) 3 さんぼん(sanbon) 4 よんほん(yonhon) 5 ごほん(gohon) 6 ろっぽん(roppon) 7 ななほん(nanahon) 8 はっぽん(happon) 9 きゅうほん(kyuuhon) 10 じゅっぽん(jyuppon). dapat dipakai untuk menghitung jumlah pensil, botol, pohon.
Berapa banyak? なんぼん?(nanbon?): 1 いっぽん(ippon) 2 にほん(nihon) 3 さんぼん(sanbon) 4 よんほん(yonhon) 5 ごほん(gohon) 6 ろっぽん(roppon) 7 ななほん(nanahon) 8 はっぽん(happon) 9 きゅうほん(kyuuhon) 10 じゅっぽん(jyuppon). dapat dipakai untuk menghitung jumlah pensil, botol, pohon.


1.3. Barang Tipis (sepadan dengan berapa helai, lapis, lembar) (一枚、二枚, ...)
1.3. Barang Tipis (sepadan dengan berapa helai, lapis, lembar) (一枚、二枚, ...)
Baris 93: Baris 93:
1.4. Barang Besar (sepadan dengan berapa buah) (Satuan Kanji 一大、二大,...)
1.4. Barang Besar (sepadan dengan berapa buah) (Satuan Kanji 一大、二大,...)
Hanya perlu angka biasa ditambahi satuan だい(dai) sebagai akhiran,
Hanya perlu angka biasa ditambahi satuan だい(dai) sebagai akhiran,
Misal :Berapa banyak? なんだい? (nandai?) 
Misal :Berapa banyak? なんだい? (nandai?)
1 buah いちだい (ichidai),dst . Bisa digunakan untuk menghitung jumlah barang elektronik yang besar, atau barang besar pada umunya, seperti televisi, kulkas, rumah, mobil dan sebagainya
1 buah いちだい (ichidai),dst . Bisa digunakan untuk menghitung jumlah barang elektronik yang besar, atau barang besar pada umunya, seperti televisi, kulkas, rumah, mobil dan sebagainya


Baris 99: Baris 99:


2.1. Manusia (sepadan dengan berapa orang) (Satuan tertulis dengan Kanji 一人、二人)
2.1. Manusia (sepadan dengan berapa orang) (Satuan tertulis dengan Kanji 一人、二人)
untuk mengucapkan seorang ひとり(hitori), dua orang ふたり(futari) dan seterusnya setelah itu hanya perlu menggunakan angka biasa ditambahi satuan にん(nin)
untuk mengucapkan seorang ひとり(hitori), dua orang ふたり(futari) dan seterusnya setelah itu hanya perlu menggunakan angka biasa ditambahi satuan にん(nin)
Misal: Berapa banyak orang? なんにん?(nannin?) 3 orang さんにん(sannin) 7 orang しちにん(shichinin)
Misal: Berapa banyak orang? なんにん?(nannin?) 3 orang さんにん(sannin) 7 orang しちにん(shichinin)

   
== Tata Bahasa ==
== Tata Bahasa ==
Pola kalimat dalam Bahasa Jepang seperti Bahasa Inggris, misalnya:<br>
Pola kalimat dalam Bahasa Jepang seperti Bahasa Inggris, misalnya:<br/>


akai kuruma <br>
akai kuruma<br/>
red car <br>
red car<br/>
mobil merah <br>
mobil merah<br/>


dimana <i>akai<i> adalah merah dan <i>kuruma<i> adalah mobil
dimana <i>akai<i> adalah merah dan <i>kuruma<i> adalah mobil
Pada prakteknya, kata kerja dalam Bahasa Jepang selalu berada di akhir kalimat, misalnya:<br>
Pada prakteknya, kata kerja dalam Bahasa Jepang selalu berada di akhir kalimat, misalnya:<br/>


Hon wo yomimasu<br>
Hon wo yomimasu<br/>
membaca buku<br>
membaca buku<br/>
dimana <i>hon<i> adalah buku dan <i>yomimasu<i> adalah membaca (dari yomu=baca)<br>
dimana <i>hon<i> adalah buku dan <i>yomimasu<i> adalah membaca (dari yomu=baca)<br/>


Pada Bahasa Jepang, tidak selalu disebutkan <i>subyeknya<i>, Walaupun kata kata tersebut ada, yang terlihat seperti contoh diatas.
Pada Bahasa Jepang, tidak selalu disebutkan <i>subyeknya<i>, Walaupun kata kata tersebut ada, yang terlihat seperti contoh diatas.
Bila dimasukkan, akan menjadi seperti ini:<br>
Bila dimasukkan, akan menjadi seperti ini:<br/>
Watashi wa hon wo yomimasu<br>
Watashi wa hon wo yomimasu<br/>
Saya membaca buku<br>
Saya membaca buku<br/>


== Adjektiva ==
== Adjektiva ==
Pengunaan kata sifat di dalam Bahasa Jepang kadang-kadang dapat memusingkan, namun penjelasan dibawah ini mungkin cukup untuk memahami sebagian dari rumus-rumus dan hukum-hukum pengunaannya di Bahasa Jepang yang benar.
Pengunaan kata sifat di dalam Bahasa Jepang kadang-kadang dapat memusingkan, namun penjelasan dibawah ini mungkin cukup untuk memahami sebagian dari rumus-rumus dan hukum-hukum pengunaannya di Bahasa Jepang yang benar.


Di dalam Bahasa Jepang, terdapat tiga buah jenis kata sifat,
Di dalam Bahasa Jepang, terdapat tiga buah jenis kata sifat,
kata sifat な(na) dan kata sifat い(i). jenis kata sifat ketiga/ kata sifat asli sangatlah sedikit jumlahnya.
kata sifat な(na) dan kata sifat い(i). jenis kata sifat ketiga/ kata sifat asli sangatlah sedikit jumlahnya.


Dua jenis kata sifat yang paling umum ini dipisah menjadi dua jenis karena PADA UMUMNYA mereka berakhir dengan huruf [[hiragana]] yang sesuai,い(i) atau な(na) pada bentuk dasarnya, dan apabila disambung pada suatu kata PASTI AKAN diakhiri dengan hiragana tersebut.
Dua jenis kata sifat yang paling umum ini dipisah menjadi dua jenis karena PADA UMUMNYA mereka berakhir dengan huruf [[hiragana]] yang sesuai,い(i) atau な(na) pada bentuk dasarnya, dan apabila disambung pada suatu kata PASTI AKAN diakhiri dengan hiragana tersebut.
Misal-misal (kata-kata diberi spasi untuk pemudahan pembacaan, dan dalam penulisan [[hiragana]] dan [[kanji]])
Misal-misal (kata-kata diberi spasi untuk pemudahan pembacaan, dan dalam penulisan [[hiragana]] dan [[kanji]])
misal kata sifat い (i): あかるい へや / 明るい 部屋(akarui heya)
misal kata sifat い (i): あかるい へや / 明るい 部屋(akarui heya)
kamar yang terang
kamar yang terang
misal kata sifat な (na): ゆうめいな やま / 有名な 山(yuumeina yama)
misal kata sifat な (na): ゆうめいな やま / 有名な 山(yuumeina yama)
gunung yang terkenal
gunung yang terkenal
Salah satu perkecualian terdapat di dalam kata-kata seperti きれい(kirei) yang berarti rapih, atau indah ([[kanji]] untuk rapih dan indah adalah berbeda),べんり(benri), mudah dipakai, dan banyak lagi kata sifat な(na) yang nampaknya berakhiran huruf い(i).
Salah satu perkecualian terdapat di dalam kata-kata seperti きれい(kirei) yang berarti rapih, atau indah ([[kanji]] untuk rapih dan indah adalah berbeda),べんり(benri), mudah dipakai, dan banyak lagi kata sifat な(na) yang nampaknya berakhiran huruf い(i).


Mereka sebenarnya adalah kata sifat な(na). Kesalahan dalam membedakan jenis kata sifat dapat membuat suatu kalimat menjadi rusak. Untungnya kebanyakan kata sifat di Bahasa Jepang termasuk ke dalam kategori kata sifat い(i).
Mereka sebenarnya adalah kata sifat な(na). Kesalahan dalam membedakan jenis kata sifat dapat membuat suatu kalimat menjadi rusak. Untungnya kebanyakan kata sifat di Bahasa Jepang termasuk ke dalam kategori kata sifat い(i).


misal perkecualian kata sifat な (na): 桜は 綺麗な 花 です / さくらは きれいな はな です(sakura wa kireina hana desu)
misal perkecualian kata sifat な (na): 桜は 綺麗な 花 です / さくらは きれいな はな です(sakura wa kireina hana desu)
Sakura adalah bunga yang indah
Sakura adalah bunga yang indah


Baris 146: Baris 146:


Pengunaan dalam bentuk negatifnya
Pengunaan dalam bentuk negatifnya
Misal kata sifat い(i)negatif : akhiran くない(kunai) menggantikan huruf い(i) di kata sifat awal.
Misal kata sifat い(i)negatif : akhiran くない(kunai) menggantikan huruf い(i) di kata sifat awal.
Misal : Kata awal むずかしい(muzukashii),sulit. Bentuk negatif むずかしくない(muzukashikunai),tidaklah sulit.
Misal : Kata awal むずかしい(muzukashii),sulit. Bentuk negatif むずかしくない(muzukashikunai),tidaklah sulit.
Pengunaan : にほんごはむずかしくないです/日本語は難しくないです (nihongo wa muzukashikunai desu) Bahasa Jepang
Pengunaan : にほんごはむずかしくないです/日本語は難しくないです (nihongo wa muzukashikunai desu) Bahasa Jepang
Baris 152: Baris 152:


Misal kata sifat な(na) negatif: akhiran ではありません(dewa arimasen) ditambahkan setelah kata sifat awal dimasukkan.
Misal kata sifat な(na) negatif: akhiran ではありません(dewa arimasen) ditambahkan setelah kata sifat awal dimasukkan.
Misal : Kata awal しずか(shizuka),sepi. Awal+bentuk negatif しずかではありません(shizuka dewa arimasen), tidaklah sepi.
Misal : Kata awal しずか(shizuka),sepi. Awal+bentuk negatif しずかではありません(shizuka dewa arimasen), tidaklah sepi.
Pengunaan : あのこうえんはしずかではありません(ano koen ha shizuka dewa arimasen) taman itu tidaklah sepi.
Pengunaan : あのこうえんはしずかではありません(ano koen ha shizuka dewa arimasen) taman itu tidaklah sepi.


Pengunaan dalam (past tense) TOLONG DIBENARKAN
Pengunaan dalam (past tense) TOLONG DIBENARKAN


Misal kata sifat い(i) bentuk (past tense): akhiran かった(katta) menggantikan huruf い(i) di kata sifat awal. Misal kata sifat い(i) past tense DAN negatif: akhiran くなかった menggantikan huruf い(i) di kata sifat awal.
Misal kata sifat い(i) bentuk (past tense): akhiran かった(katta) menggantikan huruf い(i) di kata sifat awal. Misal kata sifat い(i) past tense DAN negatif: akhiran くなかった menggantikan huruf い(i) di kata sifat awal.


Pengunaan 1: がっこうはたのしかったです/学校はたのしかったです(gakkoo ha tanoshikatta desu),"sekolah telah dinikmati",terjemahan tidak langsung:saya telah berbahagia di sekolah saya
Pengunaan 1: がっこうはたのしかったです/学校はたのしかったです(gakkoo ha tanoshikatta desu),"sekolah telah dinikmati",terjemahan tidak langsung:saya telah berbahagia di sekolah saya


Penggunaan : おまつりはよくなかったです/お祭りは 良くなかったです(omatsuri ha yokunakatta desu), hari rayanya (yang telah berlalu) tidak berjalan baik
Penggunaan 2: おまつりはよくなかったです/お祭りは 良くなかったです(omatsuri ha yokunakatta desu), hari rayanya (yang telah berlalu) tidak berjalan baik


Penggunaan 3: へやはきれいではありませんでした/部屋は清潔ではありませんでした(heya wa kirei dewa arimasendeshita),kamarnya(yang telah dikunjungi) tidaklah rapih.
Penggunaan 3: へやはきれいではありませんでした/部屋は清潔ではありませんでした(heya wa kirei dewa arimasendeshita),kamarnya(yang telah dikunjungi) tidaklah rapih.


== Bentuk Sopan ==
== Bentuk Sopan ==
Baris 169: Baris 169:
Paling terlihat dalam subyeknya. Contoh
Paling terlihat dalam subyeknya. Contoh


Saya = Watakushi <br>
Saya = Watakushi<br/>
Aku = Boku <br>
Aku = Boku<br/>
"Gua" = Ore <br>
"Gua" = Ore<br/>


Anda = Anata <br>
Anda = Anata<br/>
Saudara = Kimi<br>
Saudara = Kimi<br/>
Kau = Omae<br>
Kau = Omae<br/>
"Lo" = Temee (diucapkan pada orang yang tidak kita suka, tapi bukan musuh)<br>
"Lo" = Temee (diucapkan pada orang yang tidak kita suka, tapi bukan musuh)<br/>
kau = Kisama (diucapkan pada musuh)<br>
kau = Kisama (diucapkan pada musuh)<br/>


Betuk halus yang seringkali kita dengar, diakhiri oleh -gozaimasu <br>
Betuk halus yang seringkali kita dengar, diakhiri oleh -gozaimasu<br/>
Bentuk biasa diakhiri dengan -masu atau -desu <br>
Bentuk biasa diakhiri dengan -masu atau -desu<br/>
Bentuk kasar diakhiri dengan bentuk kamus, juga -da <br>
Bentuk kasar diakhiri dengan bentuk kamus, juga -da<br/>


biasanya, makin panjang suatu kalimat dalam bahasa Jepang, makin sopan juga
biasanya, makin panjang suatu kalimat dalam bahasa Jepang, makin sopan juga


==Akhiran nama==
== Akhiran nama ==
Banyak sekali akhiran pada Bahasa Jepang, digunakan untuk menghormati seseorang "menempatkan seseorang pada tempatnya".
Banyak sekali akhiran pada Bahasa Jepang, digunakan untuk menghormati seseorang "menempatkan seseorang pada tempatnya".
Digunakan pada akhir nama seperti Tanaka-san, Takashi-sama, dsb<br>
Digunakan pada akhir nama seperti Tanaka-san, Takashi-sama, dsb<br/>
-Sama = Pada orang yang kedudukannya jauh lebih tinggi dari pembicara.<br>
-Sama = Pada orang yang kedudukannya jauh lebih tinggi dari pembicara.<br/>
-Dono = Digunakan pada mentri, kepala daerah, bisa juga berarti tuan. secara literally artinya adalah "istana". PM Jepang dipanggil dengan -Dono <br>
-Dono = Digunakan pada mentri, kepala daerah, bisa juga berarti tuan. secara literally artinya adalah "istana". PM Jepang dipanggil dengan -Dono<br/>
-San = paling umum. Diterjemahkan sebagai Mr./Mrs. dalam Bahasa Inggris.<br>
-San = paling umum. Diterjemahkan sebagai Mr./Mrs. dalam Bahasa Inggris.<br/>
-Kun = Saudara. Digunakan untuk antar rekan kerja, dsb <br>
-Kun = Saudara. Digunakan untuk antar rekan kerja, dsb<br/>
-Chan = Sayang. Digunakan untuk panggilan pada anak kecil <br>
-Chan = Sayang. Digunakan untuk panggilan pada anak kecil<br/>
Selain itu ada yang lain, seperti -tan, -suke, dsb (tidak umum)<br>
Selain itu ada yang lain, seperti -tan, -suke, dsb (tidak umum)<br/>


==Kekerabatan bahasa Jepang==
== Kekerabatan bahasa Jepang ==
Para pakar bahasa tidak mengetahui secara pasti kekerabatan bahasa Jepang dengan bahasa lain. Ada yang menghubungkannya dengan [[bahasa Altai]], namun ada pula yang menghubungkannya dengan [[bahasa Austronesia]]. Selain itu ada pula kemiripan secara tatabahasa dan dalam susunan kalimat serta secara fonetik dengan [[bahasa Korea]] meski secara kosakata tidaklah begitu mirip.
Para pakar bahasa tidak mengetahui secara pasti kekerabatan bahasa Jepang dengan bahasa lain. Ada yang menghubungkannya dengan [[bahasa Altai]], namun ada pula yang menghubungkannya dengan [[bahasa Austronesia]]. Selain itu ada pula kemiripan secara tatabahasa dan dalam susunan kalimat serta secara fonetik dengan [[bahasa Korea]] meski secara kosakata tidaklah begitu mirip.


==Pranala luar==
== Pranala luar ==
{{InterWiki|code=ja}}
{{InterWiki|code=ja}}
{{wiktionary}}
{{wiktionary}}
*[http://www.omniglot.com/writing/japanese.htm Tentang Bahasa dan Aksara Jepang]
* [http://www.omniglot.com/writing/japanese.htm Tentang Bahasa dan Aksara Jepang]
*[http://kanji.inn.bppt.go.id Kanji - Kamus Online Jepang Indonesia] (BPPT)
* [http://kanji.inn.bppt.go.id Kanji - Kamus Online Jepang Indonesia] (BPPT)
*[http://homepage2.nifty.com/kaz-iku/ind2.htm ポケットに入るインドネシア] Indonesia dalam Saku
* [http://homepage2.nifty.com/kaz-iku/ind2.htm ポケットに入るインドネシア] Indonesia dalam Saku
*[http://www.atrinia.com Atrinia.Com - Kamus on the Fly] Kamus Jepang-Indonesia-Inggris
* [http://www.atrinia.com Atrinia.Com - Kamus on the Fly] Kamus Jepang-Indonesia-Inggris


[[Kategori:Bahasa Jepang| ]]
[[Kategori:Bahasa Jepang| ]]


[[ar:لغة يابانية]]
[[ar:لغة_يابانية]]
[[ast:Xaponés]]
[[ast:Xaponés]]
[[bg:Японски език]]
[[bg:Японски_език]]
[[br:Japaneg]]
[[br:Japaneg]]
[[bs:Japanski jezik]]
[[bs:Japanski_jezik]]
[[ca:Japonès]]
[[ca:Japonès]]
[[cs:Japonština]]
[[cs:Japonština]]
[[cy:Japaneg]]
[[cy:Japaneg]]
[[de:Japanische Sprache]]
[[de:Japanische_Sprache]]
[[en:Japanese language]]
[[en:Japanese_language]]
[[eo:Japana lingvo]]
[[eo:Japana_lingvo]]
[[es:Idioma japonés]]
[[es:Idioma_japonés]]
[[et:Jaapani keel]]
[[et:Jaapani_keel]]
[[eu:Japoniera]]
[[eu:Japoniera]]
[[fa:زبان ژاپنی]]
[[fa:زبان_ژاپنی]]
[[fi:Japanin kieli]]
[[fi:Japanin_kieli]]
[[fr:Japonais]]
[[fr:Japonais]]
[[ga:Seapáinis]]
[[ga:Seapáinis]]
[[gl:Lingua xaponesa]]
[[gl:Lingua_xaponesa]]
[[he:יפנית]]
[[he:יפנית]]
[[hi:जापानी_भाषा]]
[[hi:जापानी भाषा]]
[[hr:Japanski jezik]]
[[hr:Japanski_jezik]]
[[hu:Japán nyelv]]
[[hu:Japán_nyelv]]
[[ia:Lingua japonese]]
[[ia:Lingua_japonese]]
[[io:Japoniana linguo]]
[[io:Japoniana_linguo]]
[[is:Japanska]]
[[is:Japanska]]
[[it:Lingua giapponese]]
[[it:Lingua_giapponese]]
[[ja:日本語]]
[[ja:日本語]]
[[ka:იაპონური_ენა]]
[[ka:იაპონური ენა]]
[[ko:일본어]]
[[ko:일본어]]
[[kw:Nihonek]]
[[kw:Nihonek]]
[[la:Lingua Iaponica]]
[[la:Lingua_Iaponica]]
[[lad:Idioma japonezo]]
[[lad:Idioma_japonezo]]
[[li:Japans]]
[[li:Japans]]
[[lt:Japonų kalba]]
[[lt:Japonų_kalba]]
[[lv:Japāņu valoda]]
[[lv:Japāņu_valoda]]
[[mk:Јапонски јазик]]
[[mk:Јапонски_јазик]]
[[ms:Bahasa Jepun]]
[[ms:Bahasa_Jepun]]
[[nl:Japans]]
[[nl:Japans]]
[[nn:Japansk språk]]
[[nn:Japansk_språk]]
[[no:Japansk språk]]
[[no:Japansk_språk]]
[[pl:Język japoński]]
[[pl:Język_japoński]]
[[pt:Língua japonesa]]
[[pt:Língua_japonesa]]
[[ro:Limba japoneză]]
[[ro:Limba_japoneză]]
[[ru:Японский язык]]
[[ru:Японский_язык]]
[[sh:Japanski jezik]]
[[sh:Japanski_jezik]]
[[simple:Japanese language]]
[[simple:Japanese_language]]
[[sl:Japonščina]]
[[sl:Japonščina]]
[[sr:Јапански језик]]
[[sr:Јапански_језик]]
[[sv:Japanska]]
[[sv:Japanska]]
[[th:ภาษาญี่ปุ่น]]
[[th:ภาษาญี่ปุ่น]]
[[tr:Japonca]]
[[tr:Japonca]]
[[tt:Yapon tele]]
[[tt:Yapon_tele]]
[[vi:Tiếng Nhật Bản]]
[[vi:Tiếng_Nhật_Bản]]
[[zh:日语]]
[[zh:日语]]
[[zh-min-nan:Ji̍t-pún-oē]]
[[zh-min-nan:Ji̍t-pún-oē]]

Revisi per 14 Mei 2006 16.34

Bahasa Jepang
日本語 [Nihongo]
Dituturkan diJepang, Guam, Kepulauan Marshall, Palau, Taiwan
WilayahAsia Timur, Oseania
Penutur
127 juta
Perincian data penutur

Jumlah penutur beserta (jika ada) metode pengambilan, jenis, tanggal, dan tempat.[1]

Status resmi
Bahasa resmi di
Jepang (de facto), Angaur (Palau)
Diatur olehPemerintah Jepang
Kode bahasa
ISO 639-1ja
ISO 639-2jpn
ISO 639-3jpn
Glottolognucl1643[2]
Linguasfer45-CAA
IETFja
Status pemertahanan
Terancam

CRSingkatan dari Critically endangered (Terancam Kritis)
SESingkatan dari Severely endangered (Terancam berat)
DESingkatan dari Devinitely endangered (Terancam)
VUSingkatan dari Vulnerable (Rentan)
Aman

NESingkatan dari Not Endangered (Tidak terancam)
ICHEL Red Book: Not Endangered

Bahasa Jepang diklasifikasikan sebagai bahasa aman ataupun tidak terancam (NE) pada Atlas Bahasa-Bahasa di Dunia yang Terancam Kepunahan

C10
Kategori 10
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa telah punah (Extinct)
C9
Kategori 9
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa sudah ditinggalkan dan hanya segelintir yang menuturkannya (Dormant)
C8b
Kategori 8b
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa hampir punah (Nearly extinct)
C8a
Kategori 8a
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa sangat sedikit dituturkan dan terancam berat untuk punah (Moribund)
C7
Kategori 7
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mulai mengalami penurunan ataupun penutur mulai berpindah menggunakan bahasa lain (Shifting)
C6b
Kategori 6b
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mulai terancam (Threatened)
C6a
Kategori 6a
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa masih cukup banyak dituturkan (Vigorous)
C5
Kategori 5
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa mengalami pertumbuhan populasi penutur (Developing)
C4
Kategori 4
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa digunakan dalam institusi pendidikan (Educational)
C3
Kategori 3
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa digunakan cukup luas (Wider Communication)
C2
Kategori 2
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa yang digunakan di berbagai wilayah (Provincial)
C1
Kategori 1
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa nasional maupun bahasa resmi dari suatu negara (National)
C0
Kategori 0
Kategori ini menunjukkan bahwa bahasa merupakan bahasa pengantar internasional ataupun bahasa yang digunakan pada kancah antar bangsa (International)
10
9
8
7
6
5
4
3
2
1
0
EGIDS SIL EthnologueC1 National
Bahasa Jepang dikategorikan sebagai C1 National menurut SIL Ethnologue, artinya bahasa ini menjadi bahasa nasional maupun bahasa resmi dari suatu negara
Referensi: [3][4][5]

Lokasi penuturan
Lokasi penuturan Bahasa Jepang
 Portal Bahasa
L • B • PW   
Sunting kotak info  Lihat butir Wikidata  Info templat

Bahasa Jepang dengarkan (日本語; romaji: Nihongo) merupakan bahasa resmi di Jepang dan jumlah penutur 127 juta jiwa.

Bahasa Jepang juga digunakan oleh sejumlah penduduk negara yang pernah ditaklukkannya seperti Korea dan Republik China. Ia juga dapat didengarkan di Amerika Serikat (California dan Hawaii) dan Brasil akibat emigrasi orang Jepang ke sana. Namun keturunan mereka yang disebut nisei (二世, generasi kedua), tidak lagi fasih dalam bahasa tersebut.

Bahasa Jepang terbagi kepada dua bentuk yaitu Hyoujungo (標準語), pertuturan standar, dan Kyoutsugo (共通語), pertuturan umum. Hyoujungo adalah bentuk yang diajarkan di sekolah dan digunakan di televisi dan segala perhubungan resmi.

Lafaz vokal

Bahasa Jepang mempunyai 5 huruf vokal yaitu /a/, /i/, /ɯ/, /e/, dan /o/.

Lafaz vokal bahasa Jepang mirip bahasa Indonesia. Contohnya:

  • /a/ seperti "bapa"
  • /i/ seperti "ibu"
  • /ɯ/ seperti "urut"
  • /e/ seperti "esok"
  • /o/ seperti "obor"

Tulisan bahasa Jepang

Tulisan bahasa Jepang berasal dari tulisan bahasa China (漢字/kanji) yang diperkenalkan pada abad keempat Masehi. Sebelum ini, orang Jepang tidak mempunyai sistem penulisan sendiri.

Tulisan Jepang terbagi kepada tiga:

Kedua aksara terakhir ini biasa disebut kana dan keduanya terpengaruhi fonetik bahasa Sansekerta. Hal ini masih bisa dilihat dalam urutan aksara Kana. Selain itu, ada pula sistem alihaksara yang disebut romaji.

Bahasa Jepang yang kita kenal sekarang ini, ditulis dengan menggunakan kombinasi aksara Kanji, Hiragana, dan Katakana. Kanji dipakai untuk menyatakan arti dasar dari kata (baik berupa kata benda, kata kerja, kata sifat, atau kata sandang). Hiragana ditulis sesudah kanji untuk mengubah arti dasar dari kata tersebut, dan menyesuaikannya dengan peraturan tata bahasa Jepang.

Kana

Aksara Hiragana dan Katakana (kana) memiliki urutan seperti dibawah ini, memiliki 46 set huruf masing-masing:

A Ka Sa Ta Na Ha Ma Ya Ra Wa N'
I Ki Shi Chi Ni Hi Mi (i) Ri (i)
U Ku Su Tsu Nu Hu Mu Yu Ru (u)
E Ke Se Te Ne He Me (e) Re (e)
O Ko So To No Ho Mo Yo Ro Wo

Keduanya (Hiragana dan Katakana) tidak memiliki arti apapun, seperti abjad dalam Bahasa Indonesia, hanya melambangkan suatu bunyi tertentu, meskipun ada juga kata-kata dalam bahasa Jepang yang terdiri dari satu 'suku kata', seperti me(mata), ki (pohon) ni (dua), dsb. Abjad ini diajarkan pada tingkat pra-sekolah (TK) di Jepang.

Kanji

Banyak sekali kanji yang diadaptasi dari Tiongkok, sehingga menimbulkan banyak kesulitan dalam membacanya. Dai Kanji Jiten adalah kamus kanji terbesar yang pernah dibuat, dan berisi 30.000 kanji. Kebanyakan kanji sudah punah, hanya terdapat pada kamus, dan sangat terbatas pemakaiannya, seperti pada penulisan suatu nama orang. Oleh karena itu Pemerintah Jepang membuat suatu peraturan baru mengenai jumlah aksara kanji dalam Joyoo Kanji atau kanji sehari-hari yang dibatasi penggunaannya sampai 1945 huruf saja. Aksara kanji melambangkan suatu arti tertentu. Suatu Kanji dapat dibaca secara dua bacaan, yaitu Onyomi(adaptasi dari cara baca China) dan Kunyomi(cara baca asli Jepang). Satu kanji bisa memiliki beberapa bacaan Onyomi dan kunyomi.

Tanda baca

Dalam kalimat bahasa Jepang tidak ada spasi yang memisahkan antara kata dan tidak ada spasi yang memisahkan antara kalimat. Walaupun bukan merupakan tanda baca yang baku, kadang-kadang juga dijumpai penggunaan tanda tanya dan tanda seru di akhir kalimat.

Tanda baca yang dikenal dalam bahasa Jepang:

  • 。(句点/kuten) Fungsinya serupa dengan tanda baca titik yakni untuk mengakhiri kalimat.
  • 、(読点/toten) Fungsinya hampir serupa dengan tanda baca koma yakni untuk memisahkan bagian-bagian yang penting dalam kalimat agar lebih mudah dibaca

Angka dan Sistem Penghitungan

Bangsa Jepang pada jaman dahulu (dan dalam jumlah yang cukup terbatas pada jaman sekarang) menggunakan angka-angka Tionghoa, yang lalu dibawa ke Korea dan sampai ke Jepang. Berikut adalah angka-angka mereka dari 0 sampai 10,100,1000 dan 10 000: 〇一二三四五六七ハ九十百千万 "rei,ichi,ni,san,shi/yon,go,roku,shichi/nana,hachi,kyuu/ku,jyuu,hyaku,sen,man"

Setelah Kekaisaran Jepang mulai dipengaruhi oleh Eropa, angka-angka Arab/Latin mulai digunakan secara besar-besaran, dan hampir mengganti sepenuhnya kegunaan angka Tionghoa ini.

Dalam pengunaannya di Bahasa Jepang, dan untungnya juga agak mirip di bahasa Indonesia, angka-angka ini tidak bisa digunakan seperti itu saja untuk menyatakan sebuah jumlah dari sebuah barang, waktu dan sebagainya. Pertama-tama jenis barangnya harus dipertimbangkan, lalu ukurannya, dan akhirnya jumlahnya. Cara berhitung untuk waktu dan tanggal pun berbeda-beda, maka satu hal yang harus dilakukan adalah menghafalkan cara angka-angka ini bergabung dengan satuannya.

1. BARANG

cara menghitung barang dilihat dari bentuk dan ukurannya

1.1. Barang secara umum (sepadan dengan berapa buah) (Kanji 一つ、二つ, ...) Misal: いくつ?(ikutsu?),berapa banyak?: 1 buah ひとつ(hitotsu) 2 buah ふたつ(futatsu) 3 みっつ (mittsu) 4 よっつ (yottsu) 5 いつつ (itsutsu) むっつ (muttsu) ななつ (nanatsu) やっつ (yattsu) ここのつ (kokonotsu) とお (too). digunakan untuk menghitung jumlah buah, dan barang barang yang "umum"/ biasa, tidak termasuk kategori yang lainnya.

1.2. Barang Panjang (sepadan dengan berapa botol,batang,drum,kaleng dll. yang mempunyai bentuk silinder/ tabung) (satuan dalam kanji 一本、二本, ...) Misal: Berapa banyak? なんぼん?(nanbon?): 1 いっぽん(ippon) 2 にほん(nihon) 3 さんぼん(sanbon) 4 よんほん(yonhon) 5 ごほん(gohon) 6 ろっぽん(roppon) 7 ななほん(nanahon) 8 はっぽん(happon) 9 きゅうほん(kyuuhon) 10 じゅっぽん(jyuppon). dapat dipakai untuk menghitung jumlah pensil, botol, pohon.

1.3. Barang Tipis (sepadan dengan berapa helai, lapis, lembar) (一枚、二枚, ...) Hanya perlu angka biasa ditambahi satuan まい(mai) sebagai akhiran, Misal: berapa banyak? なんまい?(nanmai?) 1 lembar いちまい(ichimai) ,dst . Bisa digunakan untuk menghitung jumlah kertas, baju, perangko, dan bahkan pizza! dan beda tipis lainnya.

1.4. Barang Besar (sepadan dengan berapa buah) (Satuan Kanji 一大、二大,...) Hanya perlu angka biasa ditambahi satuan だい(dai) sebagai akhiran, Misal :Berapa banyak? なんだい? (nandai?) 1 buah いちだい (ichidai),dst . Bisa digunakan untuk menghitung jumlah barang elektronik yang besar, atau barang besar pada umunya, seperti televisi, kulkas, rumah, mobil dan sebagainya

2. MAKHLUK HIDUP

2.1. Manusia (sepadan dengan berapa orang) (Satuan tertulis dengan Kanji 一人、二人) untuk mengucapkan seorang ひとり(hitori), dua orang ふたり(futari) dan seterusnya setelah itu hanya perlu menggunakan angka biasa ditambahi satuan にん(nin) Misal: Berapa banyak orang? なんにん?(nannin?) 3 orang さんにん(sannin) 7 orang しちにん(shichinin)

Tata Bahasa

Pola kalimat dalam Bahasa Jepang seperti Bahasa Inggris, misalnya:

akai kuruma
red car
mobil merah

dimana akai adalah merah dan kuruma adalah mobil Pada prakteknya, kata kerja dalam Bahasa Jepang selalu berada di akhir kalimat, misalnya:

Hon wo yomimasu
membaca buku
dimana hon adalah buku dan yomimasu adalah membaca (dari yomu=baca)

Pada Bahasa Jepang, tidak selalu disebutkan subyeknya, Walaupun kata kata tersebut ada, yang terlihat seperti contoh diatas. Bila dimasukkan, akan menjadi seperti ini:
Watashi wa hon wo yomimasu
Saya membaca buku

Adjektiva

Pengunaan kata sifat di dalam Bahasa Jepang kadang-kadang dapat memusingkan, namun penjelasan dibawah ini mungkin cukup untuk memahami sebagian dari rumus-rumus dan hukum-hukum pengunaannya di Bahasa Jepang yang benar.

Di dalam Bahasa Jepang, terdapat tiga buah jenis kata sifat, kata sifat な(na) dan kata sifat い(i). jenis kata sifat ketiga/ kata sifat asli sangatlah sedikit jumlahnya.

Dua jenis kata sifat yang paling umum ini dipisah menjadi dua jenis karena PADA UMUMNYA mereka berakhir dengan huruf hiragana yang sesuai,い(i) atau な(na) pada bentuk dasarnya, dan apabila disambung pada suatu kata PASTI AKAN diakhiri dengan hiragana tersebut. Misal-misal (kata-kata diberi spasi untuk pemudahan pembacaan, dan dalam penulisan hiragana dan kanji) misal kata sifat い (i): あかるい へや / 明るい 部屋(akarui heya) kamar yang terang misal kata sifat な (na): ゆうめいな やま / 有名な 山(yuumeina yama) gunung yang terkenal

Salah satu perkecualian terdapat di dalam kata-kata seperti きれい(kirei) yang berarti rapih, atau indah (kanji untuk rapih dan indah adalah berbeda),べんり(benri), mudah dipakai, dan banyak lagi kata sifat な(na) yang nampaknya berakhiran huruf い(i).

Mereka sebenarnya adalah kata sifat な(na). Kesalahan dalam membedakan jenis kata sifat dapat membuat suatu kalimat menjadi rusak. Untungnya kebanyakan kata sifat di Bahasa Jepang termasuk ke dalam kategori kata sifat い(i).

misal perkecualian kata sifat な (na): 桜は 綺麗な 花 です / さくらは きれいな はな です(sakura wa kireina hana desu) Sakura adalah bunga yang indah

Warna-warna di dalam Bahasa Jepang masuk kategori kata sifat い (i), karena itu, apabila digunakan akan berakhir dengan huruf い (i).

Pada pemakaiannya pun 2 jenis kata sifat ini akan menjadi sangat berbeda, apabila dimasukkan dalam suatu kata negatif, atau dalam (past tense) akhirannya tidak boleh sama.

Pengunaan dalam bentuk negatifnya Misal kata sifat い(i)negatif : akhiran くない(kunai) menggantikan huruf い(i) di kata sifat awal. Misal : Kata awal むずかしい(muzukashii),sulit. Bentuk negatif むずかしくない(muzukashikunai),tidaklah sulit. Pengunaan : にほんごはむずかしくないです/日本語は難しくないです (nihongo wa muzukashikunai desu) Bahasa Jepang tidaklah sulit.

Misal kata sifat な(na) negatif: akhiran ではありません(dewa arimasen) ditambahkan setelah kata sifat awal dimasukkan. Misal : Kata awal しずか(shizuka),sepi. Awal+bentuk negatif しずかではありません(shizuka dewa arimasen), tidaklah sepi. Pengunaan : あのこうえんはしずかではありません(ano koen ha shizuka dewa arimasen) taman itu tidaklah sepi.

Pengunaan dalam (past tense) TOLONG DIBENARKAN

Misal kata sifat い(i) bentuk (past tense): akhiran かった(katta) menggantikan huruf い(i) di kata sifat awal. Misal kata sifat い(i) past tense DAN negatif: akhiran くなかった menggantikan huruf い(i) di kata sifat awal.

Pengunaan 1: がっこうはたのしかったです/学校はたのしかったです(gakkoo ha tanoshikatta desu),"sekolah telah dinikmati",terjemahan tidak langsung:saya telah berbahagia di sekolah saya

Penggunaan 2: おまつりはよくなかったです/お祭りは 良くなかったです(omatsuri ha yokunakatta desu), hari rayanya (yang telah berlalu) tidak berjalan baik

Penggunaan 3: へやはきれいではありませんでした/部屋は清潔ではありませんでした(heya wa kirei dewa arimasendeshita),kamarnya(yang telah dikunjungi) tidaklah rapih.

Bentuk Sopan

Seperti dalam bahasa Jawa, bahasa Jepang memiliki 3 tingkatan, kasar, biasa, halus. Paling terlihat dalam subyeknya. Contoh

Saya = Watakushi
Aku = Boku
"Gua" = Ore

Anda = Anata
Saudara = Kimi
Kau = Omae
"Lo" = Temee (diucapkan pada orang yang tidak kita suka, tapi bukan musuh)
kau = Kisama (diucapkan pada musuh)

Betuk halus yang seringkali kita dengar, diakhiri oleh -gozaimasu
Bentuk biasa diakhiri dengan -masu atau -desu
Bentuk kasar diakhiri dengan bentuk kamus, juga -da

biasanya, makin panjang suatu kalimat dalam bahasa Jepang, makin sopan juga

Akhiran nama

Banyak sekali akhiran pada Bahasa Jepang, digunakan untuk menghormati seseorang "menempatkan seseorang pada tempatnya". Digunakan pada akhir nama seperti Tanaka-san, Takashi-sama, dsb
-Sama = Pada orang yang kedudukannya jauh lebih tinggi dari pembicara.
-Dono = Digunakan pada mentri, kepala daerah, bisa juga berarti tuan. secara literally artinya adalah "istana". PM Jepang dipanggil dengan -Dono
-San = paling umum. Diterjemahkan sebagai Mr./Mrs. dalam Bahasa Inggris.
-Kun = Saudara. Digunakan untuk antar rekan kerja, dsb
-Chan = Sayang. Digunakan untuk panggilan pada anak kecil
Selain itu ada yang lain, seperti -tan, -suke, dsb (tidak umum)

Kekerabatan bahasa Jepang

Para pakar bahasa tidak mengetahui secara pasti kekerabatan bahasa Jepang dengan bahasa lain. Ada yang menghubungkannya dengan bahasa Altai, namun ada pula yang menghubungkannya dengan bahasa Austronesia. Selain itu ada pula kemiripan secara tatabahasa dan dalam susunan kalimat serta secara fonetik dengan bahasa Korea meski secara kosakata tidaklah begitu mirip.

Pranala luar

  1. ^ Ethnologue (dalam bahasa Inggris) (edisi ke-25, 19), Dallas: SIL International, ISSN 1946-9675, OCLC 43349556, Wikidata Q14790, diakses tanggal 23 April 2022 
  2. ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Bahasa Jepang". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History. 
  3. ^ "UNESCO Interactive Atlas of the World's Languages in Danger" (dalam bahasa bahasa Inggris, Prancis, Spanyol, Rusia, and Tionghoa). UNESCO. 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 April 2022. Diakses tanggal 26 Juni 2011. 
  4. ^ "UNESCO Atlas of the World's Languages in Danger" (PDF) (dalam bahasa Inggris). UNESCO. 2010. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 31 Mei 2022. Diakses tanggal 31 Mei 2022. 
  5. ^ "Bahasa Jepang". www.ethnologue.com (dalam bahasa Inggris). SIL Ethnologue.