Lompat ke isi

SMA Adabiah Padang: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
OrophinBot (bicara | kontrib)
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler
Baris 53: Baris 53:
* Toilet: 18 ruang
* Toilet: 18 ruang
* Kantin Terpadu
* Kantin Terpadu
*kantin dalam sekolah


== Referensi ==
== Referensi ==

Revisi per 22 Desember 2023 08.19

SMA Adabiah Padang

Fasad depan gedung SMA Adabiah Padang
Informasi
JenisSwasta
AkreditasiA
Kepala SekolahIshlah Firdaus, S.Si., M.M.
Jurusan atau peminatanIPA dan IPS
Rentang kelasX IPA, X IPS, XI IPA, XI IPS, XII IPA, XII IPS
KurikulumKurikulum 2013
StatusSekolah Menengah Atas Swasta
Alamat
LokasiJalan Jati Adabiah No. 1, Kelurahan Jati, Kecamatan Padang Timur, Padang, Sumatera Barat, Indonesia
Situs websmaadabiahpdg.sch.id
Moto

SMA Adabiah Padang adalah sebuah sekolah menengah atas swasta yang terletak di Kelurahan Jati, Kecamatan Padang Timur, Kota Padang, Sumatera Barat. Ia merupakan salah satu dari 6 sekolah dan 1 perguruan tinggi yang dinaungi oleh Yayasan Syarikat Oesaha (YSO) Adabiah.

Sarana dan Prasarana[1]

  • Ruangan Kepala: 1 ruang
  • Ruangan Wakil: 1 ruang
  • Ruangan Tata Usaha: 1 ruang
  • Ruangan Guru: 1 ruang
  • Ruangan Belajar: 29 ruang
  • Labor IPA: 1 ruang
  • Labor IT: 4 ruang
  • Perpustakaan: 1 ruang
  • Ruangan BK/BP: 1 ruang
  • Sekretaris OSIS: 1 ruang
  • Ruangan UKS: 1 ruang
  • Toilet: 18 ruang
  • Kantin Terpadu
  • kantin dalam sekolah

Referensi

  1. ^ "Salinan arsip". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-02-13. Diakses tanggal 2019-02-13.