Lompat ke isi

Kabupaten Sinjai: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Andri.h (bicara | kontrib)
kTidak ada ringkasan suntingan
Baris 24: Baris 24:
=== Pertanian ===
=== Pertanian ===
Pertanian yang menonjol dari kabupaten Sinjai adalah [[lada]] dan [[coklat]]. Lada tumbuh hampir di semua kecamatan kecuali di [[Pulau Sembilan, Sinjai|kecamatan Pulau Sembilan]]. Luas area tanamnya mencapai 3.249 hektar dengan jumlah produksi 2.380 per tahun. Sedangkan coklat atau kakao tumbuh hampir di semua kecamatan dengan luas area tanam 4.178 hektar dan hasil panen per tahun mencapai 2.129 ton. Sinjau mengkespor coklat-coklat ini ke [[Eropa]].<ref>Kalbu, Tyas Ing. "Kabupaten Sinjai: Saatnya Duduk Bersama Perbaiki Infrasturktrur". ''[[Kompas (surat kabar)|Kompas]]'', [[19 Maret]] [[2009]], hlm. 39</ref>
Pertanian yang menonjol dari kabupaten Sinjai adalah [[lada]] dan [[coklat]]. Lada tumbuh hampir di semua kecamatan kecuali di [[Pulau Sembilan, Sinjai|kecamatan Pulau Sembilan]]. Luas area tanamnya mencapai 3.249 hektar dengan jumlah produksi 2.380 per tahun. Sedangkan coklat atau kakao tumbuh hampir di semua kecamatan dengan luas area tanam 4.178 hektar dan hasil panen per tahun mencapai 2.129 ton. Sinjau mengkespor coklat-coklat ini ke [[Eropa]].<ref>Kalbu, Tyas Ing. "Kabupaten Sinjai: Saatnya Duduk Bersama Perbaiki Infrasturktrur". ''[[Kompas (surat kabar)|Kompas]]'', [[19 Maret]] [[2009]], hlm. 39</ref>

Sinjai secara geografis terdiri atas dataran rendah di kecamatan sinjai utara, tellulimpoe, dan sinjai timur. Selanjutnya daerah pedataran tinggi dimulai dari sinjai barat, Sinjai Tengah, sinjai Selatan, Dan Sinjai Borong. Sedangkan kecamatan terunik adalah kecamatan pulau sembilan berupa hamparan 9 pulau yang berderet sampai mendekati Pulau Buton.


<!-- disembunyikan karena tidak rapi (dicopy dari [[Kota Sinjai]]
<!-- disembunyikan karena tidak rapi (dicopy dari [[Kota Sinjai]]
Baris 54: Baris 56:


[[jv:Kabupatèn Sinjai]]
[[jv:Kabupatèn Sinjai]]
Sinjai secara geografis terdiri atas dataran rendah di kecamatan sinjai utara, tellulimpoe, dan sinjai timur. Selanjutnya daerah pedataran tinggi dimulai dari sinjai barat, Sinjai Tengah, sinjai Selatan, Dan Sinjai Borong. Sedangkan kecamatan terunik adalah kecamatan pulau sembilan berupa hamparan 9 pulau yang berderet sampai mendekati Pulau Buton.

Revisi per 23 November 2009 00.03

Kabupaten Sinjai
Daerah tingkat II
Motto: 
Sinjai Bersatu
Peta
Peta
Kabupaten Sinjai di Sulawesi
Kabupaten Sinjai
Kabupaten Sinjai
Peta
Kabupaten Sinjai di Indonesia
Kabupaten Sinjai
Kabupaten Sinjai
Kabupaten Sinjai (Indonesia)
Koordinat: 5°11′57″S 120°09′16″E / 5.1993°S 120.1544°E / -5.1993; 120.1544
Negara Indonesia
ProvinsiSulawesi Selatan
Tanggal berdiri20 Oktober 1959
Dasar hukumUU No. 29 Tahun 1959
Jumlah satuan pemerintahan
Daftar
  • Kecamatan: -
  • Kelurahan: -
Pemerintahan
 • BupatiAndi Rudiyanto Asapa,SH
Luas
 • Total819,96 km² km2 (Formatting error: invalid input when rounding sq mi)
Populasi
 • Total± 250,000
Demografi
Zona waktuUTC+08:00 (WITA)
Kode BPS
7307 Edit nilai pada Wikidata
Kode Kemendagri73.07 Edit nilai pada Wikidata
APBD-
Situs webhttp://www.sinjaikab.go.id/ http://www.sinjai.go.id/


Kabupaten Sinjai adalah salah satu Daerah Tingkat II di provinsi Sulawesi Selatan, Indonesia. Ibu kota kabupaten ini terletak di Kota Sinjai. Kabupaten ini memiliki luas wilayah 819,96 km2 dan berpenduduk sebanyak kurang lebih 250.000 jiwa.

Ekonomi

Pertanian

Pertanian yang menonjol dari kabupaten Sinjai adalah lada dan coklat. Lada tumbuh hampir di semua kecamatan kecuali di kecamatan Pulau Sembilan. Luas area tanamnya mencapai 3.249 hektar dengan jumlah produksi 2.380 per tahun. Sedangkan coklat atau kakao tumbuh hampir di semua kecamatan dengan luas area tanam 4.178 hektar dan hasil panen per tahun mencapai 2.129 ton. Sinjau mengkespor coklat-coklat ini ke Eropa.[1]

Sinjai secara geografis terdiri atas dataran rendah di kecamatan sinjai utara, tellulimpoe, dan sinjai timur. Selanjutnya daerah pedataran tinggi dimulai dari sinjai barat, Sinjai Tengah, sinjai Selatan, Dan Sinjai Borong. Sedangkan kecamatan terunik adalah kecamatan pulau sembilan berupa hamparan 9 pulau yang berderet sampai mendekati Pulau Buton.


Referensi

  1. ^ Kalbu, Tyas Ing. "Kabupaten Sinjai: Saatnya Duduk Bersama Perbaiki Infrasturktrur". Kompas, 19 Maret 2009, hlm. 39