Lompat ke isi

Geely: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Makecat-bot (bicara | kontrib)
k r2.7.3) (bot Menambah: eo:Geely
EmausBot (bicara | kontrib)
k Bot: Migrasi 24 pranala interwiki, karena telah disediakan oleh Wikidata pada item d:Q739000
Baris 65: Baris 65:
[[Kategori:Perusahaan yang didirikan tahun 1986]]
[[Kategori:Perusahaan yang didirikan tahun 1986]]
[[Kategori:Perusahaan kendaraan bermotor Republik Rakyat Cina]]
[[Kategori:Perusahaan kendaraan bermotor Republik Rakyat Cina]]

[[ar:مجموعة تشجيانغ جيلي القابضة]]
[[be:Geely Automobile]]
[[da:Geely]]
[[de:Geely International Corporation]]
[[en:Geely]]
[[eo:Geely]]
[[es:Geely]]
[[fa:جیلی]]
[[fi:Geely]]
[[fr:Geely]]
[[he:ג'ילי]]
[[it:Geely Automobile]]
[[ja:吉利汽車]]
[[nl:Geely]]
[[nn:Zhejiang Geely Holding Group]]
[[no:Geely]]
[[pl:Geely]]
[[pt:Geely]]
[[ru:Geely Automobile]]
[[sco:Geely Automobile]]
[[sv:Geely Automobile]]
[[th:จีลี่ ออโตโมบิล]]
[[uk:Geely]]
[[zh:吉利汽車]]

Revisi per 6 April 2013 04.20

Geely
Holding company
IndustriOtomotif
DidirikanTaizhou, Republik Rakyat China (1986)
PendiriLi Shufu
Kantor
pusat
Hangzhou, Zhejiang, Republik Rakyat China
Wilayah operasi
Seluruh dunia
Tokoh
kunci
Li Shufu
Chairman of the Board
Yue Guisheng CEO
ProdukMobil, Permesinan, Transmisi kendaraan
RMB¥ 879 juta]](2008) [1]
Karyawan
12,000 (2009)
Situs webGeely.com

Geely Automobile (SEHK: 0175) adalah sebuah perusahaan otomotif yang berasal China. Perusahaan ini merupakan perusahaan swasta pertama dan terbesar di negara itu, berpusat di Taizhou, Zhejiang, China. Pada tahun 2009, Geely membuat gebrakan dengan membeli Volvo dari Ford Motors. Ford setuju untuk menjual Volvo dengan Geely dengan 1,8 miliar dollar AS pada 28 Maret 2010.

Sejarah

Geely (Jílì, meaning "auspicious, lucky") mengawali produksinya dengan memproduksi kulkas tahun 1986. Mereka mengawali produksi di bidang otomotif dengan membuat suku cadang sepeda motor tahun 1992, dan sepeda motornya tahun 1994.Tahun 1996, Geely telah memproduksi lebih dari 200,000 motor dan skuter. Produksi mobil sendiri dimulai 1998, dan mulai mengekspor mobil pertama mereka tahun 2003.Perusahaan ini mulai menjual sahamnya dan bursa saham HongKong tahun 2004.

Geely di Luar China

Geely adalah perusahaan otomotif China pertama yang memamerkan produknya di ajang Frankfurt Motor Show 2005. Produsen itu memamerkan hatchback Haoqing dan Merrie, sedan Uliou dan Free Cruiser dan sebuah coupe berlabel Beauty Leopard. Pada tahun 2006, Geely kembali membuat gebrakan dengan menjadi perusahaan otomotif China yang memamerkan produknya di Amerika Serikat melalui Detroit Motor Show. Geely berencana menjual produknya di AS tahun 2008, tapi karena kegagalannya di serangkaian tes tabrakan dan tes emisi AS, Geely baru memulai debutnya di AS tahun 2010.

Geely sebenarnya juga akan menjual produknya secara massal di pasar Eropa tahun 2007, tapi mereka harus mengikuti standar Euro IV dan tes tabrakan Euro NCAP terlebih dahulu.

Penjualan

  • 1998 — ~200
  • 1999 — ~2000
  • 2000 — ~8000
  • 2001 — ~20,000
  • 2002 — ~50,000
  • 2003 — ~80,000
  • 2004 — ~106,000
  • 2005 — ~150,000
  • 2006 — 207,149
  • 2007 — 181,524
  • 2008 — 204,205
  • 2009 — 329,100
  • 2010 — 415,286

Referensi

  1. ^ [1] Geely
  2. ^ [2] Geely

Lihat juga

Pranala Luar