Lompat ke isi

Rickrolling: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
kTidak ada ringkasan suntingan
JThorneBOT (bicara | kontrib)
clean up, removed: {{Link GA|en}}
Baris 1: Baris 1:
[[File:RickRoll.png|thumb|250px|Cuplikan video YouTube berjudul "Never Gonna Give You Up", lagu yang diputar ketika penonton di-Rickrolled.]]
[[File:RickRoll.png|thumb|250px|Cuplikan video YouTube berjudul "Never Gonna Give You Up", lagu yang diputar ketika penonton di-Rickrolled.]]


'''Rickrolling''' adalah sebuah [[meme Internet]]<ref name="telegraph-macys"/><ref name="nussenbaum"/> yang melibatkan [[video musik]] lagu "[[Never Gonna Give You Up]]" oleh [[Rick Astley]] tahun 1987. [[Meme]] ini berupa [[umpan dan ganti]], yang berarti seseorang memberikan [[hipertautan]] yang tampak sejalan dengan topik yang dibicarakan, namun mengarah ke video Astley. Tautan ini dapat ditutup-tutupi sedemikian rupa sehingga pengguna tidak bisa menentukan destinasi tautan yang sebenarnya kecuali dengan mengkliknya. Orang yang terpancing ke video ini dikatakan telah di-''rickrolled''. Rickrolling telah meluas hingga ke luar dunia web, termasuk ruang publik,<ref name="nussenbaum">{{cite news |url=http://www.nytimes.com/2008/03/24/business/media/24rick.html |title=The '80s Video That Pops Up, Online and Off |first=Evelyn |last=Nussenbaum |work=[[The New York Times]] |publisher=[[The New York Times Company]] |accessdate=20 November 2008 |date=24 March 2008}}</ref> seperti kejutan rickroll oleh Astley sendiri pada [[Macy's Thanksgiving Day Parade]] tahun 2008 di New York.<ref name= "telegraph-macys">{{cite news |date=2008-11-28 |publisher=[[The Daily Telegraph]] |last=Moore |first=Matthew |url=http://www.telegraph.co.uk/news/newstopics/howaboutthat/3534073/Macys-Thanksgiving-Day-parade-Rick-Astley-performs-his-own-Rickroll.html |title=Macy's Thanksgiving Day parade: Rick Astley performs his own Rickroll |accessdate=2008-12-02 | location=London}}</ref> Meme ini turut membantu membangkitkan kembali karier Astley.<ref>{{cite web|title=The Telegraph U.K.|url=http://www.telegraph.co.uk/news/newstopics/howaboutthat/8668666/Rickrolled-Rick-Astley-tweeted-by-White-House-to-lighten-US-debt-debate.html|work=The Telegraph|accessdate=28 July 2011}}</ref>
'''Rickrolling''' adalah sebuah [[meme Internet]]<ref name="telegraph-macys"/><ref name="nussenbaum"/> yang melibatkan [[video musik]] lagu "[[Never Gonna Give You Up]]" oleh [[Rick Astley]] tahun 1987. [[Meme]] ini berupa [[umpan dan ganti]], yang berarti seseorang memberikan [[hipertautan]] yang tampak sejalan dengan topik yang dibicarakan, namun mengarah ke video Astley. Tautan ini dapat ditutup-tutupi sedemikian rupa sehingga pengguna tidak bisa menentukan destinasi tautan yang sebenarnya kecuali dengan mengkliknya. Orang yang terpancing ke video ini dikatakan telah di-''rickrolled''. Rickrolling telah meluas hingga ke luar dunia web, termasuk ruang publik,<ref name="nussenbaum">{{cite news |url=http://www.nytimes.com/2008/03/24/business/media/24rick.html |title=The '80s Video That Pops Up, Online and Off |first=Evelyn |last=Nussenbaum |work=[[The New York Times]] |publisher=[[The New York Times Company]] |accessdate=20 November 2008 |date=24 March 2008}}</ref> seperti kejutan rickroll oleh Astley sendiri pada [[Macy's Thanksgiving Day Parade]] tahun 2008 di New York.<ref name= "telegraph-macys">{{cite news |date=2008-11-28 |publisher=[[The Daily Telegraph]] |last=Moore |first=Matthew |url=http://www.telegraph.co.uk/news/newstopics/howaboutthat/3534073/Macys-Thanksgiving-Day-parade-Rick-Astley-performs-his-own-Rickroll.html |title=Macy's Thanksgiving Day parade: Rick Astley performs his own Rickroll |accessdate=2008-12-02 | location=London}}</ref> Meme ini turut membantu membangkitkan kembali karier Astley.<ref>{{cite web|title=The Telegraph U.K.|url=http://www.telegraph.co.uk/news/newstopics/howaboutthat/8668666/Rickrolled-Rick-Astley-tweeted-by-White-House-to-lighten-US-debt-debate.html|work=The Telegraph|accessdate=28 July 2011}}</ref>


==Lihat pula==
==Lihat pula==
Baris 40: Baris 40:
[[Kategori:Lelucon praktik]]
[[Kategori:Lelucon praktik]]
[[Kategori:Video YouTube]]
[[Kategori:Video YouTube]]
{{Link GA|en}}


[[sv:Rick Astley#Rickrolling]]
[[sv:Rick Astley#Rickrolling]]

Revisi per 11 Maret 2015 21.52

Cuplikan video YouTube berjudul "Never Gonna Give You Up", lagu yang diputar ketika penonton di-Rickrolled.

Rickrolling adalah sebuah meme Internet[1][2] yang melibatkan video musik lagu "Never Gonna Give You Up" oleh Rick Astley tahun 1987. Meme ini berupa umpan dan ganti, yang berarti seseorang memberikan hipertautan yang tampak sejalan dengan topik yang dibicarakan, namun mengarah ke video Astley. Tautan ini dapat ditutup-tutupi sedemikian rupa sehingga pengguna tidak bisa menentukan destinasi tautan yang sebenarnya kecuali dengan mengkliknya. Orang yang terpancing ke video ini dikatakan telah di-rickrolled. Rickrolling telah meluas hingga ke luar dunia web, termasuk ruang publik,[2] seperti kejutan rickroll oleh Astley sendiri pada Macy's Thanksgiving Day Parade tahun 2008 di New York.[1] Meme ini turut membantu membangkitkan kembali karier Astley.[3]

Lihat pula

Catatan kaki

  1. ^ a b Moore, Matthew (2008-11-28). "Macy's Thanksgiving Day parade: Rick Astley performs his own Rickroll". London: The Daily Telegraph. Diakses tanggal 2008-12-02. 
  2. ^ a b Nussenbaum, Evelyn (24 March 2008). "The '80s Video That Pops Up, Online and Off". The New York Times. The New York Times Company. Diakses tanggal 20 November 2008. 
  3. ^ "The Telegraph U.K." The Telegraph. Diakses tanggal 28 July 2011. 

Bahan bacaan