Lompat ke isi

Tes Rorschach: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Tag: menghilangkan bagian [ * ]
...
Baris 1: Baris 1:
{{Infobox diagnostic
| Name = Tes Rorschach
| Subheader = {{overlay/main
| image = Rorschach blot 01.jpg
| width = 200
| height = 131
| columns = 3
| grid = no
| legendbox = yes
| float = right
| overlay = yes
| border = no
| legend1title = <div style="text-align:left">{{small|Kartu pertama dari sepuluh kartu dalam tes Rorschach. Angka-angka di atas menunjukkan bagian yang paling sering diperhatikan oleh subjek.<ref>{{Cite book|isbn=978-88-464-5475-1|page=147|year=2004|publisher=F. Angeli|location=Milano|title=Il Rorschach in pratica : strumenti per la psicologia clinica e l'ambito giuridico|author=Santo Di Nuovo, Maurizio Cuffaro}}</ref><ref>{{Cite book|isbn=978-84-87840-92-0|page=71|author=Fátima Miralles Sangro|year=1996|publisher=Universidad Pontifícia Comillas|location=Madrid|title=Rorschach : tablas de localización y calidad formal en una muestra española de 470 sujetos}}</ref> Foto ini hanya salah satu komponen tes, yang berfokus untuk menganalisis persepsi subjek terhadap gambar.}}</div>
| overlay1left1 = 98
| overlay2left1 = 132
| overlay3left1 = 98
| overlay1top1 = 25
| overlay2top1 = 44
| overlay3top1 = 100
| overlay1image = {{overlay/Image |1||image|red|29%}}
| overlay2image = {{overlay/Image |2||image|red|18%}}
| overlay3image = {{overlay/Image |3||image|red|6%}}
|firstitem = 1
|lastitem = 3
|alpha1 = [[Image:1 white, red rounded rectangle.svg|50x13px]]
|alpha2 = [[Image:2 white, red rounded rectangle.svg|50x13px]]
|alpha3 = [[Image:3 white, red rounded rectangle.svg|50x13px]]
|beta1 = 29%
|beta2 = 18%
|beta3 = 6%
}}| ICD10 = |
ICD9 = |
MeshID = D012392 |
OPS301 = |
OtherCodes = |
}}
'''Tes Rorschach''' ({{IPA-de|ˈʁoːɐʃax}}; juga dikenal dengan '''tes bercak tinta Rorschach''', '''teknik Rorschach''', atau '''tes bercak tinta''') adalah [[tes psikologi]] yang meminta subjek untuk menulis atau menyebutkan gambar-gambar berupa bercak tinta (inkblot), dan kemudian dianalisis dengan menggunakan interpretasi [[psikologi]]s, [[algoritma]] kompleks, atau keduanya. Beberapa psikolog menggunakan tes ini untuk mengetahui karakter dan emosional seseorang. Tes Rorschach telah digunakan untuk mendeteksi masalah-masalah psikologis seperti [[gangguan pikiran]], terutama dalam kasus ketika pasien enggan menyatakan proses berpikir mereka secara terbuka.<ref name='Gacano1994a'>{{harvnb|Gacano|Meloy|1994}}{{Page needed|date=September 2010}}</ref> Tes ini dinamakan sesuai dengan nama penciptanya, psikolog [[Swiss]] [[Hermann Rorschach]].
'''Tes Rorschach''' ({{IPA-de|ˈʁoːɐʃax}}; juga dikenal dengan '''tes bercak tinta Rorschach''', '''teknik Rorschach''', atau '''tes bercak tinta''') adalah [[tes psikologi]] yang meminta subjek untuk menulis atau menyebutkan gambar-gambar berupa bercak tinta (inkblot), dan kemudian dianalisis dengan menggunakan interpretasi [[psikologi]]s, [[algoritma]] kompleks, atau keduanya. Beberapa psikolog menggunakan tes ini untuk mengetahui karakter dan emosional seseorang. Tes Rorschach telah digunakan untuk mendeteksi masalah-masalah psikologis seperti [[gangguan pikiran]], terutama dalam kasus ketika pasien enggan menyatakan proses berpikir mereka secara terbuka.<ref name='Gacano1994a'>{{harvnb|Gacano|Meloy|1994}}{{Page needed|date=September 2010}}</ref> Tes ini dinamakan sesuai dengan nama penciptanya, psikolog [[Swiss]] [[Hermann Rorschach]].


Baris 45: Baris 9:
{|
{|
|-
|-
!
! Kartu
! style="width:30%;" |
! style="width:30%;"| Respon populer<ref>{{Cite book|page=72|isbn=978-0-89116-780-8|year=1989|publisher=Hemisphere Pub. Corp.|location=New York|title=Rorschach's test: scoring and interpretation|author=Alvin G. Burstein, Sandra Loucks}}</ref><ref>{{Cite book|last=Piotrowski|first=Z. A.|title=Perceptanalysis: The Rorschach Method Fundamentally Reworked, Expanded and Systematized|year=1987|publisher=Psychology Press|isbn=978-0-8058-0102-6|page=107}}</ref><ref>{{harvnb|Dana|2000|p=338}}</ref>
!
! Komentar<ref>{{harvnb|Weiner|Greene|2007|pp=390–395}}</ref><ref>{{harvnb|Weiner|2003|pp=102–109}}</ref>
|-
|-
| [[Image:Rorschach blot 01.jpg|160px]]
|
|
{|
|
|
|-
|-
! align=right | Beck:
| Kelelawar, kupu-kupu, ngengat
|-
! align=right | Piotrowski:
| kelelawar {{small|(53%)}}, kupu-kupu {{small|(29%)}}
|-
! align=right | Dana&nbsp;(Perancis):
| kupu-kupu {{small|(39%)}}
|}
| Saat melihat kartu ini, subjek seringkali bertanya bagaimana atau apa yang harus mereka lakukan dengan kartu ini (misalnya membaliknya), yang mana hal ini sangat tidak signifikan. Kartu ini digunakan untuk mengetahui bagaimana subjek mengatasi tugas baru dan stres.
|-
| [[Image:Rorschach blot 02.jpg|160px]]
|
|
{|
|
|
|-
|-
! align=right | Beck:
| dua manusia
|-
! align=right | Piotrowski:
| binatang berkaki empat {{small|(34%, bagian abu-abu)}}
|-
! align=right | Dana&nbsp;(Perancis):
| animal: anjing, gajah, beruang {{small|(50%, gray)}}
|}
| Bercak merah pada kartu II seringkali dilihat sebagai darah, dan kartu ini adalah kartu yang paling khas. Respon subjek terhadap kartu ini digunakan untuk mengukur bagaimana mereka menangani perasaan marah atau luka batin. Bisa juga menghasilkan respon seksual.
|-
| [[Image:Rorschach blot 03.jpg|160px]]
|
|
{|
|
|
|-
|-
! align=right | Beck:
| dua manusia {{small|(abu-abu)}}
|-
! align=right | Piotrowski:
| figur manusia {{small|(72%, abu-abu)}}
|-
! align=right | Dana&nbsp;(Perancis):
| manusia {{small|(76%, abu-abu)}}
|}
| Kartu III berupa dua manusia yang saling berinteraksi, dan digunakan untuk mengetahui bagaimana subjek berhubungan dengan orang lain.
|-
| [[Image:Rorschach blot 04.jpg|160px]]
|
|
{|
|
|
|-
|-
! align=right | Beck:
| kulit hewan, kulit, karpet
|-
! align=right | Piotrowski:
| kulit hewan, karpet {{small|(41%)}}
|-
! align=right | Dana&nbsp;(Perancis):
| kulit hewan {{small|(46%)}}
|}
| Kartu IV didominasi oleh warna gelap, digunakan untuk mengetahui bagaimana subjek mengatasi stres dan depresi.<ref name="Hayden">{{Cite journal|doi=10.1207/s15327752jpa4503_1|last=Hayden |first=Brian C. |title=Rorschach Cards IV and VII Revisited |journal=Journal of Personality Assessment |volume=45 |issue=3 |pages=226–229 |year=1981|pmid=7252752|ref=harv}}</ref>
|-
| [[Image:Rorschach blot 05.jpg|160px]]
|
|
{|
|
|
|-
|-
! align=right | Beck:
| kelelawar, kupu-kupu, ngengat
|-
! align=right | Piotrowski:
| kupu-kupu {{small|(48%)}}, kelelawar {{small|(40%)}}
|-
! align=right | Dana&nbsp;(Perancis):
| kupu-kupu {{small|(48%)}}, kelelawar {{small|(46%)}}
|}
|
|-
| [[Image:Rorschach blot 06.jpg|160px]]
|
|
{|
|
|-
|
! align=right | Beck:
| kulit hewan, kulit, karpet
|-
! align=right | Piotrowski:
| kulit hewan, karpet kulit {{small|(41%)}}
|-
! align=right | Dana&nbsp;(Perancis):
| kulit hewan {{small|(46%)}}
|}
| Digunakan untuk mengukur kedekatan antar individu, termasuk persepsi seksual.
|-
|-
| [[Image:Rorschach blot 07.jpg|160px]]
|
|
{|
|
|
|-
|-
! align=right | Beck:
| kepala manusia atau wajah {{small|(atas)}}
|-
! align=right | Piotrowski:
| kepala perempuan atau anak-anak {{small|(27%, atas)}}
|-
! align=right | Dana&nbsp;(Perancis):
| kepala manusia {{small|(46%, atas)}}
|}
| Digunakan untuk mengukur feminitas , termasuk hubungan dengan wanita dalam kehidupan subjek.
|-
| [[Image:Rorschach blot 08.jpg|160px]]
|
|
{|
|
|
|-
|-
! align=right | Beck:
| hewan: bukan kucing atau anjing {{small|(merah muda)}}
|-
! align=right | Piotrowski:
| hewan berkaki empat {{small|(94%, merah muda)}}
|-
! align=right | Dana&nbsp;(Perancis):
| hewan berkaki empat {{small|(93%, merah muda)}}
|}
| Kartu ini lebih kompleks dan berwarna. Terkait dengan "perubahan kecepatan" subjek dalam mengerjakan sesuatu, tingkat rangsangan emosional dan situasional subjek.
|-
| [[Image:Rorschach blot 09.jpg|160px]]
|
|
{|
|
|
|-
|-
! align=right | Beck:
| manusia {{small|(jingga)}}
|-
! align=right | Piotrowski:
| tidak ada
|-
! align=right | Dana&nbsp;(Perancis):
| tidak ada
|}
|Karakteristik kartu IX adalah bentuknya tidak jelas dan menyebar, sehingga menciptakan ketidakjelasan. Jika subjek kesulitan menjawab kartu ini, maka itu mungkin menunjukkan bahwa subjek juga kesulitan jika berurusan dengan data-data tidak terstruktur.
|-
| [[Image:Rorschach blot 10.jpg|160px]]
|
|
{|
|
|-
|
! align=right | Beck:
| kepiting, lobster, laba-laba {{small|(biru)}}
|-
! align=right | Piotrowski:
| kepiting, laba-laba {{small|(37%, biru)}}, <br/> kepala kelinci {{small|(31%, hijau muda)}}, <br/> ulat, cacing, ular {{small|(28%, hijau tua)}}
|-
! align=right | Dana&nbsp;(Perancis):
| tidak ada
|}
| Secara struktural mirip dengan kartu VIII, namun lebih kompleks. Mencerminkan bagaimana upaya subjek untuk keluar dari situasi tertentu dan rasa keingintahuan subjek.
|}
|}



Revisi per 15 Maret 2015 15.36

Tes Rorschach (pelafalan dalam bahasa Jerman: [ˈʁoːɐʃax]; juga dikenal dengan tes bercak tinta Rorschach, teknik Rorschach, atau tes bercak tinta) adalah tes psikologi yang meminta subjek untuk menulis atau menyebutkan gambar-gambar berupa bercak tinta (inkblot), dan kemudian dianalisis dengan menggunakan interpretasi psikologis, algoritma kompleks, atau keduanya. Beberapa psikolog menggunakan tes ini untuk mengetahui karakter dan emosional seseorang. Tes Rorschach telah digunakan untuk mendeteksi masalah-masalah psikologis seperti gangguan pikiran, terutama dalam kasus ketika pasien enggan menyatakan proses berpikir mereka secara terbuka.[1] Tes ini dinamakan sesuai dengan nama penciptanya, psikolog Swiss Hermann Rorschach.

Pada tahun 1960an, tes Rorschach adalah tes psikologi yang paling umum digunakan.[2] Di Amerika Serikat, tes Rorschach adalah tes ke-8 yang paling sering digunakan pada pasien di fasilitas kesehatan mental.[3] Tes ini juga menjadi tes yang paling sering digunakan oleh Society for Personality Assessment, dan digunakan oleh psikiater dalam 25% kasus penilaian forensik,[3] biasanya dengan penilaian MMPI-2 dan MCMI-III.[4] Menurut survey, tes Rorschach digunakan oleh sekitar 20% psikolog koreksional, dan 80% psikolog klinis.[5][6]

Tes ini juga menimbulkan perdebatan di kalangan psikolog, termasuk objektivitas penguji, reliabilitas antar penilai, pemastian, validitas pengujian, bias skala patologi tes terhadap besarnya jumlah respon, dan terbatasnya jumlah kondisi psikologi untuk dianalisa. Di pengadilan, penggunaan tes ini sendiri butuh evaluasi.[7][8]

Pola tinta

Berikut adalah sepuluh kartu bercak tinta (inkblot) dari tes Rorschach yang terdapat dalam buku Rorschach Test – Psychodiagnostic Plates,[9] disertai dengan respon yang paling sering diutarakan oleh subjek menurut berbagai penulis.

Referensi

  1. ^ Gacano & Meloy 1994[halaman dibutuhkan]
  2. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama chapman
  3. ^ a b Gacano & Meloy 1994, hlm. 4
  4. ^ Carl B. Gacono, F. Barton Evans, Lynne A. Gacono, Nancy Kaser-Boyd., ed. (2007). The handbook of forensic Rorschach psychology. Mahwah, NJ: Lawrence Erlbaum. hlm. 80. ISBN 978-0-8058-5823-5. 
  5. ^ Raynor, Peter; McIvor, Gill (2008). Developments in Social Work Offenders (Research Highlights in Social Work). London: Jessica Kingsley Publishers. hlm. 138. ISBN 1-84310-538-1. 
  6. ^ Weiner & Greene 2007, hlm. 402
  7. ^ Scott O. Lilienfeld, James M- Wood and Howard N. Garb: What's wrong with this picture? Scientific American, May 2001
  8. ^ Exner, John E. (2002). The Rorschach: Basic Foundations and Principles of Interpretation: Volume 1. Hoboken, NJ: John Wiley & Sons. ISBN 0-471-38672-3. [halaman dibutuhkan]
  9. ^ Rorschach, Hermann (1927). Rorschach Test – Psychodiagnostic Plates. Hogrefe. ISBN 3-456-82605-2. 

Bibliografi

Pranala luar