Lompat ke isi

Besuki, Situbondo: Perbedaan antara revisi

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Konten dihapus Konten ditambahkan
Perbaikan tatanan
luas dan jumlah penduduk telah ada di tabel
Tag: Suntingan perangkat seluler Suntingan aplikasi seluler
Baris 14: Baris 14:
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Straatgezicht Besoeki TMnr 10028254.jpg|thumb|300px|Pemandangan jalanan di Besuki (tahun 1929)]]
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Straatgezicht Besoeki TMnr 10028254.jpg|thumb|300px|Pemandangan jalanan di Besuki (tahun 1929)]]
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Oud residentiehuis te Besoeki aan de Straat Madoera Oost-Java TMnr 60009814.jpg|thumb|300px|Kediaman lama ''[[residen]]t'' Besuki sebelum perpindahan ke [[Bondowoso, Bondowoso|Bondowoso]] (tahun 1927-1929)]]
[[Berkas:COLLECTIE TROPENMUSEUM Oud residentiehuis te Besoeki aan de Straat Madoera Oost-Java TMnr 60009814.jpg|thumb|300px|Kediaman lama ''[[residen]]t'' Besuki sebelum perpindahan ke [[Bondowoso, Bondowoso|Bondowoso]] (tahun 1927-1929)]]
'''Kecamatan Besuki''' adalah sebuah [[kecamatan]] di [[Kabupaten Situbondo]], [[Jawa Timur]], [[Indonesia]]. Luasnya adalah 26,08 km². Pada tahun [[2004]], penduduknya berjumlah 57.109 jiwa. Pada zaman dahulu kota ini penting karena merupakan [[ibu kota]] [[Karesidenan]] '''Besuki'''.
'''Kecamatan Besuki''' adalah sebuah [[kecamatan]] di [[Kabupaten Situbondo]], [[Jawa Timur]], [[Indonesia]]. Pada zaman dahulu, kota ini penting karena merupakan [[ibu kota]] [[Karesidenan]] '''Besuki'''.


Pada zaman [[Majapahit]], Besuki sudah merupakan suatu daerah yang berkembang dan dikenal dengan nama [[Keta]] yang pernah bersama dengan Sadeng melakukan pemberontakan terhadap Kerajaan [[Majapahit]] tapi berhasil dipadamkan oleh [[Gajah Mada]]. Peristiwa ini terjadi pada tahun 1331.
Pada zaman [[Majapahit]], Besuki sudah merupakan suatu daerah yang berkembang dan dikenal dengan nama [[Keta]] yang pernah bersama dengan Sadeng melakukan pemberontakan terhadap Kerajaan [[Majapahit]] tapi berhasil dipadamkan oleh [[Gajah Mada]]. Peristiwa ini terjadi pada tahun 1331.

Revisi per 26 Juli 2015 01.00

Besuki
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenSitubondo
Populasi
 • Total57,109 jiwa (2.004) jiwa
Kode Kemendagri35.12.02
Kode BPS3512040
Luas26,08 km²
Desa/kelurahan10
Alun-alun dan masjid Besuki (tahun 1929)
Pemandangan jalanan di Besuki (tahun 1929)
Kediaman lama resident Besuki sebelum perpindahan ke Bondowoso (tahun 1927-1929)

Kecamatan Besuki adalah sebuah kecamatan di Kabupaten Situbondo, Jawa Timur, Indonesia. Pada zaman dahulu, kota ini penting karena merupakan ibu kota Karesidenan Besuki.

Pada zaman Majapahit, Besuki sudah merupakan suatu daerah yang berkembang dan dikenal dengan nama Keta yang pernah bersama dengan Sadeng melakukan pemberontakan terhadap Kerajaan Majapahit tapi berhasil dipadamkan oleh Gajah Mada. Peristiwa ini terjadi pada tahun 1331.

Kelurahan/desa

  1. Kalimas
  2. Widoropayung
  3. Bloro
  4. Besuki
  5. Demung
  6. Jetis
  7. Langkap
  8. Pesisir
  9. Blimbing
  10. Sumberejo

Pranala luar