Lompat ke isi

Thebes, Mesir

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Thebes
Situs Warisan Dunia UNESCO
KriteriaBudaya: i, iii, vi
Nomor identifikasi87
Pengukuhan1979 (3)

Thebes (Θῆβαι, Thēbai) adalah kota di Mesir Kuno yang terletak 800 km sebelah selatan Laut Tengah, di tepi timur sungai Nil (25°42′00″N 32°38′42″E / 25.7°N 32.645°E / 25.7; 32.645). IKota ini adalah ibukota dari Waset, nome Mesir Hulu keempat. Kota ini juga merupakan ibukota Mesir selama dinasti kesebelas Mesir dan dinasti kedelapanbelas Mesir, ketika Hatshepsut membangun armada Laut Merah untuk memfasilitasi perdagangan antara pelabuhan Laut Merah Thebes di Elim dengan Elat di Teluk Aqaba.

Pranala luar


Didahului oleh:
Herakleopolis
Ibukota Mesir
2060 SM - 1785 SM
Diteruskan oleh:
Avaris
Didahului oleh:
Avaris
Ibukota Mesir
1580 SM - c. 1353 SM
Diteruskan oleh:
Akhetaten
Didahului oleh:
Akhetaten
Ibukota Mesir
c. 1332 SM - 1085 SM
Diteruskan oleh:
Tanis