Lompat ke isi

Stasiun Bajalinggei

Koordinat: 3°10′03″N 99°06′39″E / 3.1674047°N 99.1109276°E / 3.1674047; 99.1109276
Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Stasiun Bajalinggei

Stasiun Bajalinggei
(Kredit: Gregory Widya)
Lokasi
Koordinat3°10′03″N 99°06′39″E / 3.1674047°N 99.1109276°E / 3.1674047; 99.1109276
Ketinggian+288 m
Operator
Konstruksi
Jenis strukturAtas tanah
Informasi lain
Kode stasiun
Sejarah
Ditutup12 April 2010
Lokasi pada peta
Peta
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Info templat
Bantuan penggunaan templat ini


Stasiun Bajalinggei (BJL) merupakan stasiun kereta api yang terletak di Gunung Para II, Dolok Merawan, Serdang Bedagai. Stasiun ini berada di Divisi Regional I Sumatera Utara dan Aceh, dan merupakan stasiun kereta api paling selatan di Kabupaten Serdang Bedagai. Stasiun Bajalingge memiliki dua jalur kereta api, yang terdiri dari satu sepur lurus untuk melintas langsung dan satu sepur belok untuk menunggu persilangan.

Kereta api


Stasiun sebelumnya:
Stasiun Tebing-Tinggi
Jalur kereta api Tebingtinggi-Siantar Stasiun berikutnya:
Stasiun Dolok Merangir

3°10′03″N 99°06′39″E / 3.1674047°N 99.1109276°E / 3.1674047; 99.1109276

  1. ^ Buku Informasi Direktorat Jenderal Perkeretaapian 2014 (PDF). Jakarta: Direktorat Jenderal Perkeretaapian, Kementerian Perhubungan Indonesia. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 1 Januari 2020.