Lompat ke isi

Kamil Bahren Pasha

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Kamil Bahren Pasha
Danbrigif Para Raider 3/Tri Budi Sakti
Mulai menjabat
28 Maret 2022
Sebelum
Pendahulu
Fadli Mulyono
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadi
Lahir20 November 1977 (umur 46)
Bandung, Jawa Barat, Indonesia
Suami/istridrg. Lidya Afrinawati
HubunganBasrizal Koto (Mertua)
Anak4
Orang tuaMuslim Kasim (Alm)
Alma materAkademi Militer (2000)
Universitas Azzahra (2012)[1]
Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Mandala (2014)[2]
Karier militer
Pihak Indonesia
Dinas/cabang TNI Angkatan Darat
Masa dinas2000–sekarang
Pangkat Kolonel
SatuanInfanteri
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Kolonel Inf Kamil Bahren Pasha, S.Sos, M.A. (lahir 20 November 1977) adalah perwira militer Indonesia yang menjabat Komandan Brigadir Infanteri (Danbrigif) Para Raider 3/Tri Budi Sakti. Ia adalah tamatan Akademi Militer, Magelang, Jawa Tengah. Ia merupakan putra dari mantan Wakil Gubernur Sumatra Barat, Muslim Kasim.[3]

Sebelumnya ia mengemban amanat Waasops Kasdivif 1 Kostrad. Kamil Bahren juga pernah menjabat Komandan Kodim 0909/Sagatta.[4] dan pernah juga menjabat Komandan Yonif Linud 330/Tri Dharma ke-37.[5]

Riwayat Jabatan

  • Danton Yonif Linud 328/Kostrad
  • Danki Yonif Linud 328/Kostrad
  • Pasiops Yonif Linud 328/ Kostrad
  • Pasilat Peror Divif 1/Kostrad
  • Wadanyonif Linud 330/Kostrad
  • Pabandya Lat Sops Kostrad
  • Danyonif Para Raider 330/Tri Dharma (2015-2017)
  • Dandim 0909/Sangatta (2017-2019)
  • Waasops Kasdivif 1/Kostrad (2019-2021)
  • Pabadya-1/Siapops DN Spaban VI/Ops DN Sopsad (2021-2022)
  • Danbrigif Para Raider 3/Tri Budi Sakti (2022-Sekarang)[6]

Referensi

Jabatan militer
Didahului oleh:
Letkol Inf Frega Wenas
Komandan Yonif Linud 330/Tri Dharma
4 November 2015 - 28 Oktober 2017
Diteruskan oleh:
Mayor Inf Irdham SE., M.M.