Lompat ke isi

Daftar Bupati Pohuwato

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 7 Februari 2017 04.56 oleh Ezagren (bicara | kontrib)

Berikut ini adalah daftar bupati Pohuwato yang menjabat sejak pembentukannya pada tahun 2003.

Nomor Foto Nama Masa Jabatan Keterangan Wakil Bupati Ref
1 Drs. Jahja K. Nasib 2003–2005 Penjabat bupati
2 Hi. Zainuddin Hasan, M.B.A. 2005–2010 Ir. Hi. Yusuf Giasi
3 H. Syarif Mbuinga, Spd.I., M.M. 2010–2015 Drs. H. Amin Haras
4 Drs. H. Anis Naki, M.M. 2015–16 Februari 2016 Penjabat bupati
H. Syarif Mbuinga, Spd.I., M.M. 17 Februari 2016–sekarang Drs. H. Amin Haras [1]

Referensi

  1. ^ "Usai Dilantik, Ini Kata Bupati Pohuwato Terpilih". degorontalo.co. 17 Februari 2016. Diakses tanggal 5 Februari 2017.