Bahasa Faroe
Tampilan
Bahasa Faroe (føroyskt [ˈføːɹɪst]) adalah bahasa Nordik Barat atau Skandinavia Barat yang digunakan oleh sekitar 80.000 orang dalam dua kelompok utama: sekitar 48.000 di Kepulauan Faroe dan sekitar 25.000 di Denmark. Terdapat juga sekitar 5.000 penutur di Islandia. Bahasa ini adalah salah satu dari tiga bahasa Skandinavia kepulauan yang diturunkan dari bahasa Norse Kuno, yaitu bahasa yang dituturkan di Skandinavia pada Era Viking, lainnya adalah Islandia dan yang pupusnya Norn, yang diperkirakan sebagian besar dapat dipahami dengan bahasa Faroe.
Rujukan
- ^ Bahasa Faroe di Ethnologue (ed. ke-18, 2015)
- ^ Ethnologue (dalam bahasa Inggris) (edisi ke-25, 19), Dallas: SIL International, ISSN 1946-9675, OCLC 43349556, Wikidata Q14790
- ^ Sandøy, H., Frå tre dialektar til tre språk. In: Gunnstein Akselberg og Edit Bugge (red.), Vestnordisk språkkontakt gjennom 1200 år. Tórshavn, Fróðskapur, 2011, pp. 19-38. [1]
- ^ Hammarström, Harald; Forkel, Robert; Haspelmath, Martin, ed. (2023). "Faroese". Glottolog 4.8. Jena, Jerman: Max Planck Institute for the Science of Human History.
- ^ "UNESCO Interactive Atlas of the World's Languages in Danger" (dalam bahasa bahasa Inggris, Prancis, Spanyol, Rusia, and Tionghoa). UNESCO. 2011. Diarsipkan dari versi asli tanggal 29 April 2022. Diakses tanggal 26 Juni 2011.
- ^ "UNESCO Atlas of the World's Languages in Danger" (PDF) (dalam bahasa Inggris). UNESCO. 2010. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 31 Mei 2022. Diakses tanggal 31 Mei 2022.
- ^ "Bahasa Faroe". www.ethnologue.com (dalam bahasa Inggris). SIL Ethnologue.
Wikipedia juga mempunyai edisi Bahasa Faroe