Lompat ke isi

Jalan Tentara Pelajar (Jakarta)

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Rukan Permata Senayan, salah satu bangunan yang terletak di Jalan Tentara Pelajar, Grogol Selatan, Kebayoran Lama, Jakarta Selatan

Jalan Tentara Pelajar adalah salah satu jalan utama di Jakarta. Jalan ini menghubungkan Palmerah, Kebayoran Baru, dan Kebayoran Lama. Jalan sepanjang 2 kilometer ini melintang dari persimpangan Jalan Lapangan Tembak Senayan/Jalan Gelora sampai persimpangan Jalan Letnan Jenderal Soepeno/Jalan Teuku Nyak Arief (Simpang Flyover Permata Hijau). Jalan ini melintasi 3 kelurahan di Jakarta Pusat dan Jakarta Selatan:

Jalan ini sering terkena imbas akibat kericuhan dan demonstrasi di sekitar Gedung DPR dan MPR RI.[1][2][3][4][5] Selain itu, jalan ini pernah dipakai sebagai arena balap liar.[6]

Transportasi

[sunting | sunting sumber]

Referensi

[sunting | sunting sumber]
  1. ^ Rochman, Fathur (2019-09-30). "Jalan Tentara Pelajar dari Permata Hijau Jakarta dibuka". Antara News. Diakses tanggal 2022-12-19. 
  2. ^ Putra, Elga Hikari (2019-10-02). "Demo Buruh di DPR RI, Jalan Tentara Pelajar Ramai Lancar". Tribunjakarta.com. Diakses tanggal 2022-12-19. 
  3. ^ Kasim, Lopi (2019-09-30). "Mulai Kondusif, Akses Jalan Tentara Pelajar Kembali Dibuka - Ayo Jakarta". Mulai Kondusif, Akses Jalan Tentara Pelajar Kembali Dibuka - Ayo Jakarta. Diakses tanggal 2022-12-19. 
  4. ^ Kurniawan, S.S., ed. (2019-09-30). "Hindari Jalan Tentara Pelajar, massa pelajar SMA penuhi jalan belakang Gedung DPR". PT. Kontan Grahanusa Mediatama. Diakses tanggal 2022-12-19. 
  5. ^ Ladjar, Bonfilio Mahendra Wahanaputra (2019-09-25). "Kapolres Jakpus: Sterilisasi Jl Tentara Pelajar Usai". KOMPAS.com. Diakses tanggal 2022-12-19. 
  6. ^ Prodjo, Wahyu Adityo (2021-08-23). "Warga Resah dan Terganggu Balap Liar di Jalan Tentara Pelajar Halaman all". KOMPAS.com. Diakses tanggal 2022-12-19.