Organisasi Perdagangan Dunia (bahasa Inggris: World Trade Organization, disingkat WTO) adalah sebuah organisasi internasional yang menaungi upaya untuk meliberalisasi perdagangan. Organisasi ini menyediakan aturan-aturan dasar dalam perdagangan internasional, menjadi wadah perundingan konsesi dan komitmen dagang bagi para anggotanya, serta membantu anggota-anggotanya menyelesaikan sengketa dagang melalui mekanisme yang mengikat secara hukum. Organisasi ini didirikan pada 1 Januari1995 dengan tujuan untuk mengurangi tarif dan hambatan perdagangan lainnya, yang diharapkan akan memajukan ekonomi dan meningkatkan taraf hidup masyarakat. (Selengkapnya...)
1999 – Lima pembajak yang menyandera 155 tawanan di sebuah pesawat Indian Airlines, meninggalkan pesawat bersama dua ulama Islam yang mereka minta untuk dibebaskan.
"... bahwa Orang Jerman (gambar) menyambut malam tahun baru dengan ucapan “Einen guten Rutsch ins neue Jahr” yang berarti "Selamat terpeleset dengan indah di pergantian tahun!"?
"... bahwa Turki melarang perayaan tahun baru dengan di Taksim Square dengan alasan keamanan?"
Wikipedia adalah sebuah ensiklopedia multibahasa yang dapat disunting, disalin, dan disebarkan secara bebas.
Sebanyak 2.977 orang sukarelawan sedang mencoba menyunting dan menciptakan artikel-artikel baru dalam bahasa Indonesia.
Wikipedia terbuka untuk siapa saja, termasuk Anda. Mari bergabung sekarang juga, serta turut berkontribusi bagi penyebaran pengetahuan bebas.