Lompat ke isi

Rabu

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 13 Oktober 2015 09.11 oleh 202.59.162.194 (bicara) (http://spokensanskrit.de/index.php?script=HK&beginning=0+&tinput=Wednesday+&trans=Translate&direction=ES)

Rabu adalah hari keempat dalam satu pekan. Kata rabu diambil dari bahasa Arab yang berarti empat.

Nama lain lagi untuk hari ini adalah Budha-Vara, mengambil kata dasar Budha dari bahasa Sanskerta yang berarti planet Merkurius, mirip dengan pengertian dalam bahasa-bahasa di Eropa.

Hari Rabu berada tepat pada pertengahan pekan.

Lihat pula

[[simple:Wednesday]