Lompat ke isi

Revolusi Agung

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 26 Januari 2017 17.05 oleh Pierrewee (bicara | kontrib)
Revolusi Agung
Pangeran Oranye mendarat di Torbay
Nama lainRevolusi 1688
Perang Suksesi Inggris
Revolusi Tak Berdarah
Tanggal1688–1689
LokasiBritish Isles
PartisipanEnglish, Welsh and Scottish society, Dutch forces
Hasil
Bagian dari seri mengenai

Sejarah Inggris Lambang Inggris

Revolusi Agung, dinamakan juga Revolusi 1688, adalah penggulingan Raja James II dari Inggris (James VII dari Skotlandia) oleh sebuah perserikatan anggota parlemen Inggris dengan stadtholder Belanda William III dari Oranye. Invasi sukses William terhadap Inggris dengan armada dan tentara Belanda menyebabkan naiknya dia atas takhta Inggris sebagai William III dari Inggris bersama-sama dengan istrinya Mary II dari Inggris, putri James, dalam hubungannya dengan dokumentasi Bill of Rights 1689.

Referensi