Jiro Inao
Jiro Inao | |
---|---|
Berkas:Jiro Inao.jpg | |
Lahir | Jiro Inao (じろ いなおcode: ja is deprecated , Jiro Inao) (1969-07-11)11 Juli 1969 Minato, Kyoto, Jepang |
Meninggal | 21 Maret 2017(2017-03-21) (umur 47) Tangerang Selatan, Banten |
Kebangsaan | Jepang |
Pekerjaan | Manajer umum grup idola JKT48 |
Tahun aktif | 2011-2017 |
Tinggi | 183 m (600 ft 4+1⁄2 in) |
Jiro Inao yang biasa akrab dipanggil dengan nama Jiro-san adalah manajer umum dari grup idola Indonesia, JKT48.
Biografi
Jiro-san adalah sosok manajer JKT48 yang berwibawa, tegas, santun, dan tidak pernah terlambat dalam pekerjaannya. Istri dari Jiro Inao adalah berkebangsaan Indonesia, Renny Damayanti dan dikaruniai anak bernama Yophie. Jiro-san adalah sosok yang juga menjadi speaker announcements pada saat di penghujung acara handshake festival dan acara konser JKT48 off-air lainnya. Jiro-san juga sempat menjadi juri dalam audisi JKT48 generasi pertama, kedua, ketiga, keempat, dan kelima.
Meninggal
Jiro Inao meninggal dunia pada tanggal 21 Maret 2017.[1] Saat itu Jiro-san ditemukan gantung diri di dalam kamar mandi kediamannya di Pondok Aren, Tangerang Selatan, Banten.[2] Peristiwa itu sangatlah mengejutkan bagi fans JKT48 yang hampir lebih dari 6 juta fans seluruh Indonesia, terutama para anggota JKT48 yang tak kuasa menahan air mata di kediamannya Jiro Inao.[3] Pihak label rekaman JKT48, Hits Records justru ikut turut berduka atas kejadian yang menimpa manajer yang jarang bersosialisasi itu, lewat Twitter resminya.[4] Penyebab Jiro-san bunuh diri karena tekanan pekerjaan yang terlalu berat.[5]
Referensi
- ^ Mengenai General Manager JKT48, Jiro Inao
- ^ Detik-Detik Inao Jiro Manajer JKT48 Ditemukan Tewas Gantung Diri via Liputan6.com
- ^ Suasana Isak Tangis Member JKT 48 Melayat Inao Jiro via Bintang.com
- ^ Kicauan Hits Records untuk Manajer JKT48 lewat Twitter
- ^ Manajer JKT48 Inao Jiro Bunuh Diri, Beban Kerja Diduga Jadi Penyebabnya
Bagian dari IDN (sejak 2022) | |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||||
Galeri • Portal Keterangan : Cp-JKT: Kapten JKT48 • BJ-RM: Sebelum bergabung sebagai anggota tetap JKT48, setelah dipromosikan dari status siswi pelatihan • AG: Mengumumkan kelulusannya • Col-KFC: Bekerjasama dengan KFC Indonesia • TBA / (Segera): Akan ditentukan • Disb: Bubar • UO-Disb: Bubar (secara tidak resmi) • T-Pro: Total Producer • H: Kepala JKT48 • GM: Manajer Umum JKT48 • Man: Manajer JKT48 • B-IDN: Pendiri IDN (termasuk JKT48) • TGM: Manajer Umum Teater JKT48 • TVGM: Wakil Manajer Umum Teater JKT48 • †: Meninggal • Ls-Sb: Di bawah lisensi dari Superball Inc. (bagian dari Vernalossom Co. Ltd.) (Jepang) • Ag (V-Dentsu): Agensi, di bawah lisensi dari Vernalossom Co. Ltd. (Jepang) dan di bawah kepemilikan dari Dentsu Inter Admark Media Group Indonesia (Indonesia) (2011–2022) • Ag (Sb-IDN): Agensi, di bawah lisensi dari Superball Inc. (bagian dari Vernalossom Co. Ltd.) (Jepang) dan di bawah kepemilikan dari IDN (Indonesia) (sejak 2022) • Mansup-MNC: Dukungan Manajemen, atas kerjasama dengan MNC (secara tidak langsung) • Dist-X: Distributor (tidak dicantumkan) • Digi-Dist: Distributor digital • Distsus-KFC: Distributor khusus milik KFC Indonesia • AKAV: Atas kerjasama dengan AKA Virtual (agensi YouTuber virtual dari Jepang dan Indonesia) |