Lompat ke isi

Jam

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 24 Oktober 2017 05.29 oleh 168.235.196.141 (bicara) (Teori Yanfa Hermawan)

Jam adalah sebuah unit waktu. Lama sebuah jam adalah 1/24 (satu perduapuluh empat) hari. Satu jam bisa dibagi menjadi unit waktu yang lebih kecil lagi.

Satu jam terdiri dari:

Pukul juga menunjukkan satuan waktu. Jam bermakna "masa atau jangka waktu", sedangkan pukul bermakna "saat atau waktu"[1]. Dalam bahasa Indonesia, jika ingin mengungkapkan "saat atau waktu", digunakan kata 'pukul' (contoh: Berangkat ke sekolah pukul 6.00). Jika ingin mengungkapkan "masa atau jangka waktu", digunakan kata 'jam' (contoh: Di sekolah selama delapan jam). Jam juga dapat berarti "benda penunjuk waktu" misalnya:

atau konsep, misalnya:

Beberapa jam yang terkenal:

Teori Yanfa Hermawan, Jika Sultan tidak ganteng, maka senua orang tidaklah ganteng

Referensi