Lompat ke isi

Cacau

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 2 November 2018 13.15 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Mengubah templat: Infobox Football biography)

Cacau
Informasi pribadi
Nama lengkap Claudemir Jeronimo Barretto
Tanggal lahir 27 Maret 1981 (umur 43)
Tempat lahir Santo André, Brasil
Tinggi 179 m (587 ft 3 in)
Posisi bermain Penyerang
Informasi klub
Klub saat ini Cerezo Osaka
Nomor 18
Karier junior
1994–1997 Palmeiras[1]
Mogi das Cruzes[2]
Karier senior*
Tahun Tim Tampil (Gol)
1999–2001 Türk Gücü München 31 (7)
2001–2002 1. FC Nuremberg II 18 (9)
2001–2003 1. FC Nuremberg 44 (8)
2014– Cerezo Osaka 1 (0)
Tim nasional
2009– Jerman 23 (6)
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik dan akurat per 5 Agustus 2014
‡ Penampilan dan gol di tim nasional akurat per 26 Mei 2012

Claudemir Jeronimo Barretto[3][4][5][6] (lahir 27 Maret 1981), atau dikenal dengan julukan Cacau, adalah pemain sepak bola Jerman kelahiran Brasil yang bermain di posisi Penyerang dan saat ini bermain untuk klub Cerezo Osaka. Cacau mendapatkan kewarganegaraan Jerman pada Februari 2009, dia membuat debut internasional nya pada bulan Mei tahun itu dalam pertandingan persahabatan melawan Cina. Dia juga menjadi bagian tim Jerman di Piala Dunia 2010[7]

Referensi

  1. ^ "Geschichte – Wie alles begann". Cacau's official website (dalam bahasa German). Diakses tanggal 30 March 2011. 
  2. ^ "Geschichte – Schwierige Phase". Cacau's official website (dalam bahasa German). Diakses tanggal 30 March 2011. 
  3. ^ "Profil". www.cacau.de (dalam bahasa German). Diakses tanggal 31 March 2010. 
  4. ^ "18 Cacau". VfB Stuttgart (dalam bahasa German). 31 March 2010. Diakses tanggal 31 March 2010. 
  5. ^ "Cacau". Kicker (dalam bahasa German). Diakses tanggal 31 March 2010. 
  6. ^ "Player and corresponding CBF id" (PDF). CBF. Diakses tanggal 31 March 2010. 
  7. ^ "19 Cacau". FIFA. Diakses tanggal 13 June 2010. 

Pranala luar