Lompat ke isi

Kells, County Meath

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Revisi sejak 9 November 2018 03.19 oleh AABot (bicara | kontrib) (Bot: Perubahan kosmetika)
(beda) ← Revisi sebelumnya | Revisi terkini (beda) | Revisi selanjutnya → (beda)
Folio 34r dari Kitab Kells memuat monogram Chi Rho. Chi dan Rho adalah 2 huruf pertama yang berarti Kristus dalam bahasa Yunani

Kells ialah sebuah kota di County Meath, Republik Irlandia. Kota ini berpenduduk 5.248 jiwa (2006).

Kota ini terkenal akan Kitab Kells, sebuah naskah beriluminasi yang merupakan karya utama kaligrafi Barat dan melambangkan puncak iluminasi insular.

Daya tarik utama kota ini: Biara Kells dan Kells Heritage Centre.